Highlight Shower Gel Teratas
Colgate-Palmolive
Kurangi kerutan halus di kulit berkat kandungan madu dan susu di dalamnya
Tjhindatama Mulia
Membantu meratakan warna kulit tidak merata dengan kandungan kojic acid
PZ Cussons
Terdapat sensasi cooling yang menyegarkan, pas dipakai saat musim panas
The Body Shop
Wangi rose-nya yang elegan pas untuk dipakai sebelum berkencan
mybest adalah situs layanan informasi produk rekomendasi berdasarkan uji coba menyeluruh serta bantuan pendapat oleh pakar. Menghasilkan konten setiap hari, mybest menyediakan pengalaman memilih terbaik bagi lebih dari 3 juta user per bulannya. Berbagai tema konten, mulai dari kosmetik, kebutuhan sehari-hari, elektronik rumah tangga, hingga jasa bisa ditemukan di mybest.
Daftar isi
mybest adalah layanan yang memiliki database produk dan meregistrasikan lebih dari 2.000 produk setiap bulannya dengan penelitian yang menyeluruh. Setiap artikel mybest dibuat melalui proses panjang termasuk riset produk dan kebutuhan pembaca serta wawancara dengan ahli di bidangnya. Dengan artikel yang dibuat berdasarkan fakta dan hasil riset mendalam dan informasi yang dapat dipercaya, kami memberikan konten yang dapat dipercaya kepada para pembaca kami.
Shower gel adalah produk perawatan tubuh berbentuk cair yang dapat digunakan sebagaimana sabun mandi pada umumnya. Shower gel kaya akan busa yang mudah diusapkan ke kulit menggunakan spons, loofah atau handuk waslap saat mandi.
Berbeda dengan body wash yang cair, shower gel memiliki konsistensi seperti gel yang lebih kental. Shower gel juga lebih harum karena ada tambahan fragrance di dalamnya. Selain itu, shower gel juga diformulasikan agar memiliki pH seimbang sehingga tidak membuat kulit menjadi iritasi.
Busa shower gel lebih banyak dibandingkan sabun biasa karena kandungan detergen, surfaktan, dan emulsifier-nya lebih tinggi. Oleh sebab itu, shower gel dikenal ampuh membersihkan kotoran dan mengangkat sel kulit mati. Namun, beberapa produk shower gel sering kali membuat kulit menjadi kering. Karena itu, shower gel lebih cocok untuk tipe kulit yang berminyak.
Shower gel juga memiliki pilihan aroma yang lebih beragam dan tahan lama dari body wash, seperti:
Aroma yang menenangkan, seperti lavender, mawar, dan chamomile.
Aroma harum manis, seperti cocoa butter, markisa, strawberry, dan vanilla.
Memilih shower gel tidak boleh sembarangan karena bisa jadi kandungan di dalamnya tidak cocok untuk Anda. Maka dari itu, agar bisa menemukan produk shower gel yang bagus dan tepat untuk Anda, simak cara memilihnya berikut ini ya.
Untuk mengetahui berapa pH yang ada di dalamnya, Anda bisa menggunakan dua cara. Pertama, gunakan alat pengukur pH untuk sabun atau memakai sabunnya terlebih dahulu. Jika setelah pemakaian muncul efek berikut, artinya shower gel yang digunakan memiliki pH seimbang dan cocok untuk Anda.
Selain memilih shower gel yang memiliki pH seimbang, Anda juga perlu mempertimbangkan untuk menghindari shower gel yang mengandung beberapa bahan berikut.
Paraben merupakan bahan pengawet yang berfungsi untuk mencegah pertumbuhan mikroorganisme. Namun, shower gel yang mengandung paraben perlu dihindari, terutama jika Anda menggunakannya untuk harian. Menurut Dolly Kumar, Insinyur kosmetik dan Pendiri dari Skinella, paraben bersifat estrogen yang dapat meningkatkan risiko kanker payudara.
Phthalate merupakan zat kimia yang sering digunakan pada shower gel untuk membuatnya awet dan membuatnya lebih harum. Sebuah makalah TENDR (Targeting Environmental Neuro-Development Risks) dari Amerika serikat menyebutkan bahwa paparan phthalate dapat mengganggu sistem reproduksi laki-laki. Jika phthalate terpapar pada ibu hamil, anak laki-lakinya yang lahir dapat menderita cacat pada saluran reproduksinya.
Phthalate juga bisa menyebabkan kerusakan otak pada janin dan menyebabkan anak mengalami gangguan perilaku, kesulitan belajar, dan tidak dapat fokus. Bahaya shower gel yang mengandung phthalate tidak hanya mengintai ibu hamil saja, melainkan juga ibu menyusui. Hal ini karena phthalate dapat menyerap ke dalam pembuluh darah dan masuk ke dalam ASI. Jadi, ibu hamil dan menyusui sebaiknya menghindari menggunakan shower gel berbahan ini.
Triclosan umum ditemukan dalam produk sabun sebagai antiseptik. Namun, triclosan diketahui dapat menyebabkan gangguan hormon, iritasi, hingga terjadinya resistensi bakteri.
Menurut ahli biokimia Dr Neena Chopra, surfaktan berbasis sulfat (SL) memberikan pengalaman mandi busa yang mewah. Namun, sebaiknya hindari shower gel yang di dalamnya mengandung SL buatan karena bisa membuat kulit menjadi lebih kering. Bagi Anda yang memiliki kulit kering dan sensitif, sebaiknya pilih shower gel yang menggunakan surfaktan alami dari tumbuhan, seperti desil glukosida.
Shower gel biasanya memiliki kandungan kimia yang lebih tinggi dibandingkan sabun biasa sehingga sering membuat kulit menjadi kering. Untuk mempertahankan kesehatan kulit, sebaiknya pilih sabun yang bisa melembapkan dan menghidrasi kulit.
Kandungan yang disarankan adalah plants oil, vitamin, mineral, probiotik,antioksidan, serta bahan alami. Bahan pelembap, seperti minyak kelapa dan ekstrak biji kakao, juga bermanfaat untuk melembapkan kulit. Bahan ini tinggi asam amino yang dapat membuat tekstur kulit menjadi lebih halus dan lembut.
Selain itu, pertimbangkan juga shower gel yang mengandung prebiotik. Prebiotik mampu membantu menjaga keseimbangan bakteri baik yang dapat mengeluarkan ceramide secara alami. Kelembapan kulit Anda pun dapat terjaga sekaligus skin barrier menjadi lebih kuat. Bahan ini juga membantu meredakan peradangan, seperti ruam merah dan gatal yang muncul di kulit dan memperlambat proses penuaan dini dan tidak menyeimbangkan pH.
Shower gel biasanya mengandung setidaknya salah satu dari AHA atau BHA. Namun, para produsen terkadang tidak menyebutnya secara langsung di bagian depan kemasan. Anda mungkin akan menemukannya pada bagian ingredients, seperti citric acid (AHA) dan salicylic acid (BHA).
Supaya mandi menjadi makin menyenangkan, kini sudah banyak bermunculan shower gel yang menambahkan beberapa kandungan pencerah kulit. Sebut saja niacinamide, vitamin E, vitamin C, ekstrak beras, gluthatione, milk, dan madu. Jika Anda ingin memiliki kulit yang sehat dan cerah setiap selesai mandi, pilih shower gel yang mengandung salah satu bahan tersebut.
Produk | Gambar | Harga terendah | Poin | Perincian | |||||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Pewangi | Sertifikasi | Isi | Jenis sabun | Varian aroma | Kandungan pelembap | Kandungan pencerah | Klaim untuk kulit sensitif | Kandungan anti-inflamasi | Kandungan exfoliating agent | Kandungan soothing agent | Kandungan anti-aging | Kandungan antibakteri | Kandungan bahan aktif | Menthol | Bahan pewangi ada dalam 5 komposisi utama | Kemasan | Kegunaan | Jenis kulit | |||||
1 | Colgate-Palmolive Palmolive Naturals Milk & Honey Body Wash with Moisturising Milk | ![]() | Kurangi kerutan halus di kulit berkat kandungan madu dan susu di dalamnya | NA49210700070 | 400 ml (pouch), 1 L (bottle) | Sabun cair | Milk and Honey | Lactose, honey, milk | Honey | Honey, milk | Citric acid | Cocamidopropyl betaine, honey | Cocamidopropyl betaine, sodium salicylate, sodium benzoate | Botol pump, pouch | Melembapkan | Kering, Normal | |||||||
2 | Tjhindatama Mulia Madame Gie|Madame Gie Shower Glow - Brightening Joy | ![]() | Membantu meratakan warna kulit tidak merata dengan kandungan kojic acid | NA11230700073 | 300 ml | Sabun cair | Joy | Shea butter, hyaluronic acid | Kojic acid, papaya, glutathione | Papaya | Kojic acid | Papaya, shea butter | Papaya, kojic acid, glutathione, shea butter | Botol | Melembapkan | Semua jenis kulit | |||||||
3 | PZ Cussons Original Source Shower Mint & Tea Tree | ![]() | Terdapat sensasi cooling yang menyegarkan, pas dipakai saat musim panas | NC52220700008 | 250 ml, 500 ml | Sabun cair | Mint & Tea tree | Lactic acid, cocamidopropyl betaine | Lactic acid, lime oil, orange peel oil expressed | Lactic acid, limonene | Lactic acid (AHA) | Cocamidopropyl betaine, lime oil, orange peel oil expressed | Cocamidopropyl betaine, lime oil, orange peel oil expressed, lactic acid | Botol | Meredakan jerawat | Tidak diketahui | |||||||
4 | The Body Shop The Body Shop®|British Rose Shower Gel | ![]() | Wangi rose-nya yang elegan pas untuk dipakai sebelum berkencan | NC52220700085 | 60 ml, 250 ml, 750 ml | Sabun cair | British Rose | Glycerin, sucrose | Tidak ada | Rose extract | Tidak ada | Cocamidopropyl betaine, rose extract | Cocamidopropyl betaine, ethylhexyl salicylate, butyl methoxydibenzoylmethane | Botol, botol pump | Melembapkan | Kering, Normal | |||||||
5 | Yves Rocher Yves Rocher Olive Petitgrain Body Wash Relaxing Shower Gel | ![]() | Sabun ramah lingkungan dengan 95% kandungan yang berasa dari alam | NC14160700787 | 400 ml | Sabun cair | Olive Petitgrain | Aloe barbadensis leaf juice, glycerin, olive extract | Tidak ada | Aloe barbadensis leaf juice | Citric acid, salicylic acid | Aloe barbadensis leaf juice | Olive extract, Aloe vera | Botol | Melembapkan | Semua jenis kulit | |||||||
6 | Bioaqua Bioaqua Shower Gel Abstract Fresh Petals | ![]() | Mengurangi minyak berlebih pada kulit tanpa menjadikannya kering | NA11210700030, NA11210700031, NA11210700032 | 250 ml | Sabun cair | Osmanthus, Jasmine, Cherry Blossom | Propylene glycol | Tidak ada | Tidak diketahui | Tidak ada | Cocamidopropyl betaine | Cocamide MEA, cocamidopropyl betaine | Botol | Melembapkan, meredakan jerawat, meredakan gatal akibat biang keringat (remaja & dewasa) | Berminyak | |||||||
7 | Lumecolors Lume 8x Extraordinary Shower Oil | ![]() | Melembapkan kulit sampai 12 jam meski tidak pakai body lotion sekalipun | NA18220701374 | 150 ml, 320 ml | Sabun cair | Almond vanilla | Almond oil, sunflower oil, coconut oil, linseed oil, avocado oil, argan oil, olive oil, dan jojoba oil | Vitamin E | Almond oil, sunflower oil, coconut oil, linseed oil, avocado oil, argan oil, olive oil, dan jojoba oil | Tidak ada | Almond oil, sunflower oil, coconut oil, linseed oil, avocado oil, argan oil, olive oil, dan jojoba oil | Vitamin E | Tidak diketahui | Botol pump | Melembapkan | Kering, sensitif | ||||||
8 | Natura Deca Kosmetika BONAVIE|Brightening Shower Gel | ![]() | Mengandung 10x lipat brightening power, buat kulit jadi lebih cerah dan glowing | NA18220700893 | 250 ml | Sabun cair | Marie Antoinette, Creme Cenele, Citron Glace, Maison du Safran | Glycerin, 4 jenis hyaluronate, collagen | Niacinamide | Niacinamide | Tidak ada | Niacinamide | Glycerin, niacinamide, 4 jenis hyaluronate, collagen | Tidak diketahui | Botol pump | Melembapkan | Kering | ||||||
9 | Sainsgo Karya Indonesia Maskit Perfume Body Wash | ![]() | Berbahan dasar natural dan tidak mengandung bahan kimia, bebas iritasi dan alergi | NA18220701469 | 500 ml | Sabun cair | Baccarat, Peony Blush, Dolly Girl, Scandalous, Black Opium, English Pear Freesia | Glycerin, vitamin E | Tidak ada | Vitamin E | Cellulose | Cocamidopropyl betaine | Glycerin, natural surfactant combination, cocamide DEA, cocamidopropyl betaine | Botol pump | Melembapkan | Sensitif | |||||||
10 | SARBEC Cosmetics Corine de Farme Shower Gel 2in1 | ![]() | Mampu bersihkan tubuh sekaligus daerah intim wanita | NC14190705073 | 250 ml | Sabun cair | Tidak diketahui | Glycerin | Lactic acid | Cocamidopropyl Betaine, Coco-Glucoside | Lactic acid | Cocamidopropyl Betaine, Coco-Glucoside | Glycerin, Cocamidopropyl betaine, Sodium Lauroyl Sarcosinate, Decyl Glucoside, coco-glucoside, lactic acid | Botol | Melembapkan, menghilangkan bau badan, antibakteri | Sensitif |
Kulit yang kering cenderung mudah timbul garis atau kerutan halus. Apalagi jika Anda sudah memasuki usia pertengahan yang kelembapan alami kulitnya juga berkurang. Untuk mencegah dan mengurangi kerutan halus pada kulit, Anda bisa menggunakan Palmolive Naturals Milk & Honey sebagai sabun mandi.
Kandungan madu dan susu di dalam sabun Palmolive membuat kulit Anda lebih kenyal dan sehat. Formulanya pun tidak mengandung phthalate, alkohol, dan paraben. Aroma sabun madunya yang manis, tidak membuat enek dan membuat Anda rileks saat mandi.
Pewangi | |
---|---|
Sertifikasi | NA49210700070 |
Isi | 400 ml (pouch), 1 L (bottle) |
Jenis sabun | Sabun cair |
Varian aroma | Milk and Honey |
Kandungan pelembap | Lactose, honey, milk |
Kandungan pencerah | Honey |
Klaim untuk kulit sensitif | |
Kandungan anti-inflamasi | Honey, milk |
Kandungan exfoliating agent | Citric acid |
Kandungan soothing agent | Cocamidopropyl betaine, honey |
Kandungan anti-aging | |
Kandungan antibakteri | |
Kandungan bahan aktif | Cocamidopropyl betaine, sodium salicylate, sodium benzoate |
Menthol | |
Bahan pewangi ada dalam 5 komposisi utama | |
Kemasan | Botol pump, pouch |
Kegunaan | Melembapkan |
Jenis kulit | Kering, Normal |
Anda sering panas-panasan karena naik transportasi umum atau karena berolahraga di outdoor? Atau kulit Anda belang karena habis berjemur di pantai saat liburan? Kulit belang bisa kembali merata warnanya dengan menggunakan sabun Madame Gie Shower Glow.
Anda bisa mencoba varian Brightening Joy yang memiliki kandungan papaya dan kojic acid di dalamnya. Kedua kandungan itu diformulasikan khusus untuk mencerahkan dan meratakan warna kulit. Bonusnya, kulit juga terlihat lebih sehat dan lembap berkat kandungan pelembap shea butter.
Pewangi | |
---|---|
Sertifikasi | NA11230700073 |
Isi | 300 ml |
Jenis sabun | Sabun cair |
Varian aroma | Joy |
Kandungan pelembap | Shea butter, hyaluronic acid |
Kandungan pencerah | Kojic acid, papaya, glutathione |
Klaim untuk kulit sensitif | |
Kandungan anti-inflamasi | Papaya |
Kandungan exfoliating agent | Kojic acid |
Kandungan soothing agent | Papaya, shea butter |
Kandungan anti-aging | |
Kandungan antibakteri | |
Kandungan bahan aktif | Papaya, kojic acid, glutathione, shea butter |
Menthol | |
Bahan pewangi ada dalam 5 komposisi utama | |
Kemasan | Botol |
Kegunaan | Melembapkan |
Jenis kulit | Semua jenis kulit |
Jika mandi saja masih belum cukup menghalau rasa panas di tubuh, sabun ini mungkin bisa dicoba. Original Source Shower Mint & Tea Tree mengandung daun mint yang memberi sensasi dingin dan segar setelah mandi.
Produk ini tentu sangat ideal digunakan saat cuaca panas. Selain daun mint, shower gel ini juga mengandung daun tea tree yang bisa mencegah munculnya jerawat. Jadi, badan bersih maksimal, bebas kotoran dan jerawat!
Pewangi | |
---|---|
Sertifikasi | NC52220700008 |
Isi | 250 ml, 500 ml |
Jenis sabun | Sabun cair |
Varian aroma | Mint & Tea tree |
Kandungan pelembap | Lactic acid, cocamidopropyl betaine |
Kandungan pencerah | Lactic acid, lime oil, orange peel oil expressed |
Klaim untuk kulit sensitif | |
Kandungan anti-inflamasi | Lactic acid, limonene |
Kandungan exfoliating agent | Lactic acid (AHA) |
Kandungan soothing agent | Cocamidopropyl betaine, lime oil, orange peel oil expressed |
Kandungan anti-aging | |
Kandungan antibakteri | |
Kandungan bahan aktif | Cocamidopropyl betaine, lime oil, orange peel oil expressed, lactic acid |
Menthol | |
Bahan pewangi ada dalam 5 komposisi utama | |
Kemasan | Botol |
Kegunaan | Meredakan jerawat |
Jenis kulit | Tidak diketahui |
Apabila Anda berencana berkencan dengan pasangan, jangan lewatkan untuk mandi dahulu dengan The Body Shop British Rose Shower Gel. Wangi mawarnya yang mewah akan memberi kesan elegan dan romantis.
Wanginya pun nempel dan awet sehingga Anda tak perlu parfum setelahnya. Ditambah kandungan Aloe vera, kulit juga senantiasa terasa halus dan lembap. Tentunya, romantic dinner bersama pasangan jadi makin spesial karena wangi yang melekat pada tubuh Anda.
Pewangi | |
---|---|
Sertifikasi | NC52220700085 |
Isi | 60 ml, 250 ml, 750 ml |
Jenis sabun | Sabun cair |
Varian aroma | British Rose |
Kandungan pelembap | Glycerin, sucrose |
Kandungan pencerah | Tidak ada |
Klaim untuk kulit sensitif | |
Kandungan anti-inflamasi | Rose extract |
Kandungan exfoliating agent | Tidak ada |
Kandungan soothing agent | Cocamidopropyl betaine, rose extract |
Kandungan anti-aging | |
Kandungan antibakteri | |
Kandungan bahan aktif | Cocamidopropyl betaine, ethylhexyl salicylate, butyl methoxydibenzoylmethane |
Menthol | |
Bahan pewangi ada dalam 5 komposisi utama | |
Kemasan | Botol, botol pump |
Kegunaan | Melembapkan |
Jenis kulit | Kering, Normal |
Pewangi | |
---|---|
Sertifikasi | NC14160700787 |
Isi | 400 ml |
Jenis sabun | Sabun cair |
Varian aroma | Olive Petitgrain |
Kandungan pelembap | Aloe barbadensis leaf juice, glycerin, olive extract |
Kandungan pencerah | Tidak ada |
Klaim untuk kulit sensitif | |
Kandungan anti-inflamasi | Aloe barbadensis leaf juice |
Kandungan exfoliating agent | Citric acid, salicylic acid |
Kandungan soothing agent | Aloe barbadensis leaf juice |
Kandungan anti-aging | |
Kandungan antibakteri | |
Kandungan bahan aktif | Olive extract, Aloe vera |
Menthol | |
Bahan pewangi ada dalam 5 komposisi utama | |
Kemasan | Botol |
Kegunaan | Melembapkan |
Jenis kulit | Semua jenis kulit |
Beberapa orang dengan pori-pori kulit yang besar biasanya memiliki minyak berlebih pada kulit. Bukan hanya kulit wajah, tetapi juga pada kulit badan, khususnya area punggung dan dada. Hal ini bisa menyebabkan area-area tersebut jadi lebih kusam, bahkan bisa muncul jerawat.
Untuk mengatasinya cobalah untuk menggunakan Bioaqua Shower Gel Abstract Fresh Petals. Sabun ini menghasilkan busa pembersih yang banyak dan bisa mengangkat kotoran dengan maksimal. Packaging-nya unik dilengkapi fresh flowers petal yang mengeluarkan harum bunga elegan untuk pengalaman mandi yang menyenangkan.
Pewangi | |
---|---|
Sertifikasi | NA11210700030, NA11210700031, NA11210700032 |
Isi | 250 ml |
Jenis sabun | Sabun cair |
Varian aroma | Osmanthus, Jasmine, Cherry Blossom |
Kandungan pelembap | Propylene glycol |
Kandungan pencerah | Tidak ada |
Klaim untuk kulit sensitif | |
Kandungan anti-inflamasi | Tidak diketahui |
Kandungan exfoliating agent | Tidak ada |
Kandungan soothing agent | Cocamidopropyl betaine |
Kandungan anti-aging | |
Kandungan antibakteri | |
Kandungan bahan aktif | Cocamide MEA, cocamidopropyl betaine |
Menthol | |
Bahan pewangi ada dalam 5 komposisi utama | |
Kemasan | Botol |
Kegunaan | Melembapkan, meredakan jerawat, meredakan gatal akibat biang keringat (remaja & dewasa) |
Jenis kulit | Berminyak |
Kulit yang terlalu kering bisa membuat gatal, iritasi, keriput, bahkan muncul jerawat di pinggung. Jadi, jika Anda memiliki kulit yang superkering, jangan sampai salah pilih sabun mandi. Anda bisa menggunakan lume Extraordinary Shower Oil. Produk ini diperkaya dengan 8 minyak esensial, seperti almond oil, sunflower oil, coconut oil, dan sebagainya.
Minyak esensial tersebut akan mengunci kelembapan pada kulit sehingga terasa seperti menggunakan body lotion setelah mandi. Karena bebas SLS dan punya pH seimbang, kulit juga bebas dari kekeringan dan iritasi. Dengan begitu jerawat di punggung akibat iritasi pun tak akan muncul lagi. Bonusnya, kulit jadi lebih halus dan superlembap.
Pewangi | |
---|---|
Sertifikasi | NA18220701374 |
Isi | 150 ml, 320 ml |
Jenis sabun | Sabun cair |
Varian aroma | Almond vanilla |
Kandungan pelembap | Almond oil, sunflower oil, coconut oil, linseed oil, avocado oil, argan oil, olive oil, dan jojoba oil |
Kandungan pencerah | Vitamin E |
Klaim untuk kulit sensitif | |
Kandungan anti-inflamasi | Almond oil, sunflower oil, coconut oil, linseed oil, avocado oil, argan oil, olive oil, dan jojoba oil |
Kandungan exfoliating agent | Tidak ada |
Kandungan soothing agent | Almond oil, sunflower oil, coconut oil, linseed oil, avocado oil, argan oil, olive oil, dan jojoba oil |
Kandungan anti-aging | |
Kandungan antibakteri | |
Kandungan bahan aktif | Vitamin E |
Menthol | |
Bahan pewangi ada dalam 5 komposisi utama | Tidak diketahui |
Kemasan | Botol pump |
Kegunaan | Melembapkan |
Jenis kulit | Kering, sensitif |
Sabun Anda yang biasa tidak juga membuat kulit jadi lebih cerah? Anda bisa mencoba shower gel ini yang memiliki kandungan niacinamide 10 kali lipat lebih banyak dibandingkan sabun biasa. Selain niacinamide, BONAVIE Brightening Shower Gel juga diperkaya kandungan vitamin C.
Lalu, ada empat jenis hyaluronate dan collagen yang akan melembapkan, mengencangkan, dan membuat kulit jadi lebih kenyal. Sabun ini juga memiliki harum yang mewah dan tahan lama sehingga Anda tak perlu memakai parfum lagi setelahnya.
Pewangi | |
---|---|
Sertifikasi | NA18220700893 |
Isi | 250 ml |
Jenis sabun | Sabun cair |
Varian aroma | Marie Antoinette, Creme Cenele, Citron Glace, Maison du Safran |
Kandungan pelembap | Glycerin, 4 jenis hyaluronate, collagen |
Kandungan pencerah | Niacinamide |
Klaim untuk kulit sensitif | |
Kandungan anti-inflamasi | Niacinamide |
Kandungan exfoliating agent | Tidak ada |
Kandungan soothing agent | Niacinamide |
Kandungan anti-aging | |
Kandungan antibakteri | |
Kandungan bahan aktif | Glycerin, niacinamide, 4 jenis hyaluronate, collagen |
Menthol | |
Bahan pewangi ada dalam 5 komposisi utama | Tidak diketahui |
Kemasan | Botol pump |
Kegunaan | Melembapkan |
Jenis kulit | Kering |
Apabila Anda sensitif dengan sabun berbahan dasar kimia, sabun Maskit ini bisa jadi pilihan yang tepat. Sabun ini menggunakan surfaktan natural, yaitu kelapa sehingga meminimalkan iritasi kulit.
Sabun ini juga tidak mengandung paraben, SLS, serta mengandung busa yang sedikit sehingga ramah lingkungan. Shower gel ini juga punya banyak varian wangi yang bisa Anda pilih. Menurut review, wanginya pun tahan lama dan supernempel!
Pewangi | |
---|---|
Sertifikasi | NA18220701469 |
Isi | 500 ml |
Jenis sabun | Sabun cair |
Varian aroma | Baccarat, Peony Blush, Dolly Girl, Scandalous, Black Opium, English Pear Freesia |
Kandungan pelembap | Glycerin, vitamin E |
Kandungan pencerah | Tidak ada |
Klaim untuk kulit sensitif | |
Kandungan anti-inflamasi | Vitamin E |
Kandungan exfoliating agent | Cellulose |
Kandungan soothing agent | Cocamidopropyl betaine |
Kandungan anti-aging | |
Kandungan antibakteri | |
Kandungan bahan aktif | Glycerin, natural surfactant combination, cocamide DEA, cocamidopropyl betaine |
Menthol | |
Bahan pewangi ada dalam 5 komposisi utama | |
Kemasan | Botol pump |
Kegunaan | Melembapkan |
Jenis kulit | Sensitif |
Produk yang satu ini spesial karena berbeda dari shower gel lainnya. Memiliki fungsi 2 in 1, sabun ini tak hanya bisa membersihkan tubuh, tetapi juga sekaligus organ intim wanita. Kandungan lactic acid-nya berfungsi untuk menetralkan pH yang ada pada kulit maupun area intim Anda. Selain itu, produk ini juga bebas bahan berbahaya seperti sulfat sehingga Anda bisa lebih tenang saat memakainya.
Pewangi | |
---|---|
Sertifikasi | NC14190705073 |
Isi | 250 ml |
Jenis sabun | Sabun cair |
Varian aroma | Tidak diketahui |
Kandungan pelembap | Glycerin |
Kandungan pencerah | Lactic acid |
Klaim untuk kulit sensitif | |
Kandungan anti-inflamasi | Cocamidopropyl Betaine, Coco-Glucoside |
Kandungan exfoliating agent | Lactic acid |
Kandungan soothing agent | Cocamidopropyl Betaine, Coco-Glucoside |
Kandungan anti-aging | |
Kandungan antibakteri | |
Kandungan bahan aktif | Glycerin, Cocamidopropyl betaine, Sodium Lauroyl Sarcosinate, Decyl Glucoside, coco-glucoside, lactic acid |
Menthol | |
Bahan pewangi ada dalam 5 komposisi utama | |
Kemasan | Botol |
Kegunaan | Melembapkan, menghilangkan bau badan, antibakteri |
Jenis kulit | Sensitif |
No. 1: Colgate-Palmolive|Palmolive Naturals Milk & Honey Body Wash with Moisturising Milk
No. 2: Tjhindatama Mulia|Madame Gie|Madame Gie Shower Glow - Brightening Joy
No. 3: PZ Cussons|Original Source Shower Mint & Tea Tree
No. 4: The Body Shop|The Body Shop®|British Rose Shower Gel
No. 5: Yves Rocher|Yves Rocher Olive Petitgrain Body Wash Relaxing Shower Gel
Lihat rekomendasi lengkapnya di siniDeskripsi setiap produk diambil dari informasi yang tersedia dari produsen, brand, dan situs marketplace.
Kebutuhan rumah tangga
Elektronik rumah tangga
Komputer & laptop
Kamera
Perawatan tubuh & kecantikan
Kesehatan
Makanan & minuman
Peralatan dapur
Fashion wanita
Fashion pria
Fashion anak
Ibu & anak
Interior & furnitur
Hobi
Outdoor & sports
DIY & tools
Perawatan hewan
Buku
Peralatan kantor & alat tulis
Otomotif
Perlengkapan pesta & hadiah
Handphone & tablet
Gaming
Program & aplikasi
Travelling