
Alfa Kurnia
Parenting & lifestyle blogger
Ibu rumah tangga ini suka membaca dan menulis tentang pengalaman parenting terutama praremaja dan usia sekolah dasar. Buku bacaan favoritnya adalah buku yang bergenre young adult. Alfa suka berbagi buku dengan anak remajanya. Ia baru saja kembali pindah ke Indonesia setelah 8 tahun tinggal di Brunei. Kisah-kisah pengalaman parenting dan kehidupannya selama di Brunei dapat dibaca di blog pribadinya.