7 Rekomendasi Outfit yang Colorful untuk Travelling

7 Rekomendasi Outfit yang Colorful untuk Travelling

Creator Image
Jennifer Anandary
Travel blogger
Pilihan outfit yang tepat adalah salah satu kunci menikmati travelling. Salah pilih outfit bisa membuat pengalaman berwisata jadi kurang nyaman. Memakai rok pendek saat harus masuk area temple yang sakral atau memakai hak tinggi saat harus berjalan jauh adalah contoh kasus ‘salah kostum’ saat travelling. Apakah kalian pernah mengalaminya juga?
Bagi saya, kenyamanan berpakaian saat travelling itu nomor satu. Namun, untuk menghasilkan foto berlibur yang cantik, pakaian yang fashionable juga perlu dipersiapkan. Produk outfit yang nyaman, tetapi tetap stylish dan ringkas adalah jawabannya. Saya suka memilih pakaian bertema colorful atau penuh warna karena mempengaruhi mood saat berlibur. Berikut rekomendasi saya untuk produk colorful outfit yang cocok untuk travelling.
  • Oline Workrobe
    Sided Layered Dress Grey Mix Blue
    Rp479.200


    Jennifer Anandary

  • Smitten by Pattern
    Asymmetrical Skirt Insectroops Peach
    Rp332.500


    Jennifer Anandary

  • Fjallraven Kanken
    Art 970 Summer Landscape
    Rp1.599.000


    Jennifer Anandary

  • Starchie S.rw
    Furball Small Sling Bag
    Rp1.425.000


    Jennifer Anandary

  • Calla The Label
    Anthony Set
    Rp775.000


    Jennifer Anandary

  • Just
    Cano Bow Jumpsuit
    Rp99.000


    Jennifer Anandary

  • Keds
    Rifle Paper Co. Triple Kick Rosalie Embroidered Jute
    Rp2.000.000


    Jennifer Anandary