![10 Rekomendasi Merk Handbag Pria Terbaik [Branded] (Terbaru Tahun 2025) 1](https://assets.id.my-best.com/_next/static/media/loading-rectangle.dbd06764.png)
![10 Rekomendasi Merk Handbag Pria Terbaik [Branded] (Terbaru Tahun 2025) 2](https://assets.id.my-best.com/_next/static/media/loading-rectangle.dbd06764.png)
![10 Rekomendasi Merk Handbag Pria Terbaik [Branded] (Terbaru Tahun 2025) 3](https://assets.id.my-best.com/_next/static/media/loading-rectangle.dbd06764.png)
![10 Rekomendasi Merk Handbag Pria Terbaik [Branded] (Terbaru Tahun 2025) 4](https://assets.id.my-best.com/_next/static/media/loading-rectangle.dbd06764.png)
![10 Rekomendasi Merk Handbag Pria Terbaik [Branded] (Terbaru Tahun 2025) 5](https://assets.id.my-best.com/_next/static/media/loading-rectangle.dbd06764.png)
Handbag pria menjadi bagian penting dari gaya modern yang menambah kesan profesional. Tersedia clutch bag pria dari kulit yang cocok untuk tampilan formal hingga tas tangan pria dari poliester yang praktis untuk travel. Brand lokal seperti Rever, Fullhardy, dan Bodypack pun menawarkan desain original yang keren. Namun, banyaknya opsi ini mungkin membuat Anda bingung dalam memilih.
Untuk membantu Anda, kami akan menjelaskan cara memilih handbag pria. Kami juga akan membagikan rekomendasi merk handbag pria branded, seperti Hush Puppies, Buccheri, dan Eiger. Rekomendasi ini disusun sesuai cara memilih mybest dan diurutkan dari hasil penjualan produk terlaris di marketplace. Yuk, temukan handbag pria yang bagus untuk menjaga penampilan Anda!
Highlight Merk Handbag Pria Teratas
Mako Anugerah Kreasindo

Tas waterproof unisex untuk pelengkap outfit couple
Eigerindo Multi Produk Industri

Praktis dibawa, siap temani aktivitas harian hingga perjalanan luar kota

Dominiko adalah content planner di mybest dengan lebih dari 10 tahun pengalaman dalam digital content creation, SEO, dan analisis tren produk. Memulai karier di Kaskus sebagai writer dan strategist, ia mengasah keterampilan dalam content marketing, review produk, hingga copywriting. Kini, ia aktif berkolaborasi dengan pakar berbagai industri dan menggunakan riset berbasis data untuk menyusun rekomendasi produk yang akurat, tepercaya, dan bermanfaat bagi pembaca mybest.
mybest adalah layanan yang memiliki database produk dan meregistrasikan lebih dari 2.000 produk setiap bulannya dengan penelitian yang menyeluruh. Setiap artikel mybest dibuat melalui proses panjang termasuk riset produk dan kebutuhan pembaca serta wawancara dengan ahli di bidangnya. Dengan artikel yang dibuat berdasarkan fakta dan hasil riset mendalam dan informasi yang dapat dipercaya, kami memberikan konten yang dapat dipercaya kepada para pembaca kami.
Handbag pria hadir dengan beragam pilihan sesuai kebutuhan. Untuk tampilan formal, Anda bisa menemukan koleksi clutch bag kulit dari Reven dan Fullhardy. Merek branded seperti Buccheri dan Hush Puppies pun punya koleksi tas tangan premium. Di sisi lain, tas tangan Eiger dan Bodypack cocok untuk menyimpan banyak barang.
Fullhardy menyediakan opsi bahan kulit asli (lebih tahan lama dan makin indah seiring waktu) serta kulit sintetis (lebih mudah dirawat dan terjangkau). Karena itu, clutch bag pria Fullhardy cocok untuk Anda yang perlu handbag formal untuk harian maupun acara formal sesekali. Fullhardy pun menyediakan model ramping yang lebih cocok untuk situasi formal. Dengan harga mulai 350 ribu untuk faux leather dan 680 ribu untuk kulit asli, tas tangan Fullhardy serbaguna untuk ke kantor atau meeting penting.
Reven cocok sebagai alternatif handbag kulit original yang terjangkau tanpa mengorbankan kualitas. Salah satu bahan yang digunakan adalah full grain leather dengan lapisan wax (seperti pada model Benicio) yang tebal, kuat, dan tahan lama. Ada juga pilihan natural leather (seperti pada model Angkara Multibag) dengan karakter polos dan murni yang klasik. Reven menawarkan beragam model dengan harga 360-600 ribu, mulai dari tas tangan ramping yang formal dan model bulky yang lebih kasual dan semiformal.
Buccheri menawarkan handbag dengan bahan kulit pilihan yang tahan lama dan berkembang patina alami seiring waktu. Karakteristik ini akan memberikan kesan sophisticated yang khas. Clutch bag Buccheri hadir dalam desain clean dan warna netral (hitam atau cokelat) dengan harga mulai dari 900 ribu. Jadi, Buccheri akan cocok untuk Anda yang ingin tampil dengan handbag branded tanpa banyak menguras dana. Tas tangan pria ini pun mudah dipadukan dengan outfit formal atau semiformal karena tidak terlalu mencolok.
Hush Puppies pas untuk Anda yang ingin handbag dari brand historis dengan reputasi global yang kuat. Dikenal dengan logo Basset Hound yang ikonik, Hush Puppies menawarkan kualitas bahan yang premium dan pengerjaan detail yang cermat untuk durabilitas jangka panjang. Koleksinya mencakup berbagai model, seperti clutch bag formal minimalis hingga tas tangan multifungsi untuk sehari-hari. Dengan harga mulai dari 800 ribu, produk Hush Puppies bisa dipilih oleh Anda yang ingin handbag branded untuk gaya kasual.
Handbag kasual cocok untuk Anda yang ingin tampil lebih santai dan mengedepankan fungsi. Brand seperti Eiger dan Bodypack menghadirkan desain yang praktis dengan ruang penyimpanan memadai. Keduanya bisa menjadi pilihan tepat untuk aktivitas harian hingga traveling.
Handbag Eiger dirancang dengan kompartemen berlapis dan khusus untuk menyimpan printilan, seperti earphone, pulpen, kartu, dan charger. Variasi kompartemen ini tak hanya menjaga kerapian barang, tetapi juga memudahkan akses cepat. Fitur webbing strap yang ergonomis pun memastikan genggaman Anda nyaman saat menggunakan clutch bag ini untuk aktivitas harian. Dengan harga mulai dari 180 ribu, tas tangan Eiger memiliki opsi warna yang membuatnya makin mudah disesuaikan dengan gaya kasual Anda.
Clutch bag Bodypack dirancang dengan satu kompartemen luas yang dapat menampung HP, dompet, kunci, power bank, dan barang esensial lainnya secara bersamaan. Fitur ini membuatnya pas untuk Anda yang mengutamakan kepraktisan. Bahan nylon ripstop pada handbag ini pun cocok untuk aktivitas harian karena ringan, kuat, dan water-repellent. Berkat karakteristik tersebut, tas tangan dengan harga 79-146 ribu ini juga dapat difungsikan sebagai tas gadget atau toiletry clutch saat Anda traveling.
Produk | Gambar | Harga terendah | Poin | Perincian | |||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Bahan | Pilihan warna | Panjang | Lebar | Ketebalan | |||||
1 | Hefand Aero Handbag | ![]() | Handbag pria multifungsi, bisa dipakai dalam tiga model | Kulit sintetis | Hitam | 23 cm | 14 cm | 5 cm | |
2 | RUSEL CO Aruna Lite | ![]() | Tas tangan minimalis yang mudah dipadukan beragam outfit | Poliester bimo, Poliester dinier | Hitam | 21 cm | 12 cm | 3.5 cm | |
3 | Mako Anugerah Kreasindo HEYLOOK Clutch Bag Pria Noris Waterproof | ![]() | Tas waterproof unisex untuk pelengkap outfit couple | Cordura bimo | Hitam | 22 cm | 15 cm | 1 cm | |
4 | Eigerindo Multi Produk Industri Eiger Wanderhaul Travel Pouch | ![]() | Praktis dibawa, siap temani aktivitas harian hingga perjalanan luar kota | Poliester | Green, Khaki, Terra cotta, Black | 20.5 cm | 14 cm | 4 cm | |
5 | Baellerry Clutch Leather BAEOS|S1153 | ![]() | Clutch bag bergaya klasik untuk dipakai ngantor | Kulit sintetis | Black, Coffee | 22 cm | 12.5 cm | 4.5 cm | |
6 | Reven Kreatif Industri Reven Leather Lisbon Handbag | ![]() | Tampil elegan dengan tas kulit local brand berdesain klasik | Kulit asli | Hitam, Cokelat, Cokelat muda, Hitam, Hijau | 25 cm | 16 cm | 4.5 cm | |
7 | Eksonindo Multi Product Industry Bodypack Zigra Dopp Kit Handbag | ![]() | Kompak, ringan, dan siap dibawa ke mana pun Anda pergi | NY-X | Hitam | 17 cm | 24 cm | 3 cm | |
8 | Fullhardy Fullhardy Tas Genggam Pouch Kulit|BYNCK-BG0003 | ![]() | Tampil sleek dan praktis dengan pouch kulit berdesain maskulin | Kulit sintetis | Hitam | 24 cm | 14 cm | 5 cm | |
9 | Vigano Cipta Perdana Buccheri Theodor Wallets Men | ![]() | Elegan dan fungsional untuk pria yang menghargai kerapian maksimal | Kulit asli | Black, Brown | 26 cm | 16 cm | 5-6 cm | |
10 | Hush Puppies Retail Hush Puppies Tas Pria Moon Clutch | ![]() | Mampu melindungi data pribadi berkat adanya RFID compartment | Kulit asli | Brown | 25 cm | 16 cm | 5.5 cm | |
| Panjang | 23 cm |
|---|---|
| Lebar | 14 cm |
| Bahan | Kulit sintetis |
|---|---|
| Pilihan warna | Hitam |
| Panjang | 21 cm |
|---|---|
| Lebar | 12 cm |
| Bahan | Poliester bimo, Poliester dinier |
|---|---|
| Pilihan warna | Hitam |
| Panjang | 22 cm |
|---|---|
| Lebar | 15 cm |
| Bahan | Cordura bimo |
|---|---|
| Pilihan warna | Hitam |
| Panjang | 20.5 cm |
|---|---|
| Lebar | 14 cm |
Kompartemen utama dilengkapi organizer untuk menyimpan kartu, earphone, dan barang esensial lainnya
Dibuat dari bahan water repellent yang tahan cipratan air ringan saat hujan atau berkeringat
Cocok untuk pria aktif yang membutuhkan pouch ringkas dan multifungsi saat bepergian
Tali bahu dapat dilepas pasang dan bagian bawah bisa dijinjing lewat fitur webbing
| Bahan | Poliester |
|---|---|
| Pilihan warna | Green, Khaki, Terra cotta, Black |
| Panjang | 22 cm |
|---|---|
| Lebar | 12.5 cm |
| Bahan | Kulit sintetis |
|---|---|
| Pilihan warna | Black, Coffee |
| Panjang | 25 cm |
|---|---|
| Lebar | 16 cm |
Desain kekinian dan klasik yang cocok dipakai ke acara formal maupun santai oleh pria urban
Bisa digunakan sebagai handbag atau strap tangan, fleksibel untuk berbagai gaya
Kompartemen interior dilengkapi enam slot kartu, ruang rahasia, dan saku beritsleting
Terbuat dari kulit sapi asli crazy horse dengan hand grip yang empuk dan nyaman
| Bahan | Kulit asli |
|---|---|
| Pilihan warna | Hitam, Cokelat, Cokelat muda, Hitam, Hijau |
| Panjang | 17 cm |
|---|---|
| Lebar | 24 cm |
Terbuat dari bahan nylon crinkle ripstop yang ringan, kuat, dan tahan air ringan
Ruang utama luas untuk menyimpan perlengkapan mandi, skincare, hingga charger atau gadget
Didesain minimalis, cocok untuk pria aktif yang sering bepergian atau traveling
Dilengkapi tali gantungan praktis agar mudah digantung saat digunakan di kamar mandi
| Bahan | NY-X |
|---|---|
| Pilihan warna | Hitam |
| Panjang | 24 cm |
|---|---|
| Lebar | 14 cm |
Kompartemen luas muat banyak, termasuk handphone, dompet, airpods, dan power bank
Slot khusus kartu, saku depan-belakang, serta ruang utama yang mudah diakses
Strap dapat disesuaikan dan dilepas, cocok digunakan sebagai pouch atau sling bag
Desain clean dan elegan, ideal untuk pria urban yang aktif dan bergaya rapi
| Bahan | Kulit sintetis |
|---|---|
| Pilihan warna | Hitam |
| Panjang | 26 cm |
|---|---|
| Lebar | 16 cm |
Dibuat dari kulit sapi asli dengan tekstur halus dan kesan mewah yang tahan lama
Memiliki enam slot kartu, satu kantong ritsleting, dan satu saku selip di bagian dalam
Kompartemen utama luas dilengkapi penutup ritsleting yang menjaga isi tetap aman
Tali pergelangan tangan dapat dilepas, cocok untuk gaya santai atau acara formal
| Bahan | Kulit asli |
|---|---|
| Pilihan warna | Black, Brown |
| Panjang | 25 cm |
|---|---|
| Lebar | 16 cm |
| Bahan | Kulit asli |
|---|---|
| Pilihan warna | Brown |
No. 1: |Hefand Aero Handbag
No. 2: |RUSEL CO Aruna Lite
No. 3: Mako Anugerah Kreasindo|HEYLOOK Clutch Bag Pria Noris Waterproof
No. 4: Eigerindo Multi Produk Industri|Eiger Wanderhaul Travel Pouch
No. 5: |Baellerry Clutch Leather BAEOS|S1153
Lihat rekomendasi lengkapnya di siniDeskripsi setiap produk diambil dari informasi yang tersedia dari produsen, brand, dan situs marketplace.

Kebutuhan rumah tangga

Elektronik rumah tangga

Komputer & laptop

Kamera

Perawatan tubuh & kecantikan

Kesehatan

Makanan & minuman

Peralatan dapur

Fashion wanita

Fashion pria

Fashion anak

Ibu & anak

Interior & furnitur

Hobi

Outdoor & sports

DIY & tools

Perawatan hewan

Buku

Peralatan kantor & alat tulis

Otomotif

Perlengkapan pesta & hadiah

Handphone & tablet

Gaming

Program & aplikasi

Travelling