mybest
SmartphoneSolusi Memilih Produk Terbaik
mybest
SmartphoneSolusi Memilih Produk Terbaik
  • 10 Rekomendasi iPhone Terbaik (Terbaru Tahun 2025) 1
  • 10 Rekomendasi iPhone Terbaik (Terbaru Tahun 2025) 2
  • 10 Rekomendasi iPhone Terbaik (Terbaru Tahun 2025) 3
  • 10 Rekomendasi iPhone Terbaik (Terbaru Tahun 2025) 4
  • 10 Rekomendasi iPhone Terbaik (Terbaru Tahun 2025) 5

10 Rekomendasi iPhone Terbaik (Terbaru Tahun 2025)

iPhone dikenal sebagai smartphone premium dari Apple dengan performa cepat, desain elegan, dan sistem operasi yang stabil. Banyak orang mencari perbandingan iPhone berdasarkan spesifikasi, fitur kamera, hingga daya tahan baterainya. Namun, banyaknya pilihan HP Apple terbaru yang bagus seperti iPhone 16, 15, 14, dan 13 Series mungkin membuat Anda bingung saat memilih.

Untuk membantu Anda, kami akan memberikan informasi urutan HP iPhone berdasarkan spesifikasi dan keunggulannya. Kami juga akan memberikan rekomendasi HP iPhone terbaik sepanjang masa hingga keluaran terbaru. Rekomendasi ini dipilih dari seri-seri populer yang banyak diminati dan diurutkan sesuai cara memilih mybest. Yuk, simak artikelnya agar Anda bisa mengetahui macam-macam iPhone dan harganya!

Diperbaharui 18/06/2025

Highlight iPhone Teratas

1

Apple Inc

AppleiPhone 13
iPhone 13

Layar OLED membuat tampilannya terlihat jelas di luar ruangan

2

Apple Inc

AppleiPhone 11
iPhone 11

Desainnya elegan dengan tampilan visual yang clean and clear

3

Apple Inc

AppleiPhone 15 Pro Max
iPhone 15 Pro Max

Dibekali mode sinematik, kualitas video setara dengan bioskop

4

Apple Inc

AppleiPhone 15
iPhone 15

HP canggih dengan kinerja supercepat, warna tajam, dan tahan air

5

Apple Inc

AppleiPhone 15 Pro
iPhone 15 Pro

Ponsel canggih dengan sensor Time of Flight

Ratih Nurwalidah
Penyunting
Kreator mybest Indonesia
Ratih Nurwalidah

Ratih adalah content planner mybest Indonesia yang bergabung sejak 2020 dan berpengalaman lebih dari 5 tahun meriset produk. Topik yang ia kuasai, seperti perlengkapan elektronik, perangkat audio, hingga skincare dan perawatan tubuh. Sebagai writer yang aktif sejak kuliah, lulusan Ilmu Komunikasi, Universitas Pendidikan Indonesia ini telah banyak membantu mybest dalam pembuatan artikel, melakukan riset pasar, dan bekolaborasi dengan pakar untuk membuat artikel yang menjawab kebutuhan pembaca.

Profil Ratih Nurwalidah
Lanjut membaca

Daftar isi

Why You Can Trust Us

mybest adalah layanan yang memiliki database produk dan meregistrasikan lebih dari 2.000 produk setiap bulannya dengan penelitian yang menyeluruh. Setiap artikel mybest dibuat melalui proses panjang termasuk riset produk dan kebutuhan pembaca serta wawancara dengan ahli di bidangnya. Dengan artikel yang dibuat berdasarkan fakta dan hasil riset mendalam dan informasi yang dapat dipercaya, kami memberikan konten yang dapat dipercaya kepada para pembaca kami.


Kebijakan editorial mybest

Cara memilih iPhone

iPhone memiliki banyak seri dengan fitur dan harga yang bervariasi. Pastikan Anda memilih seri yang masih mendapat update iOS dan sesuai dengan kebutuhan Anda. Pahami juga perbedaan tiap seri, mulai dari performa kamera, ukuran layar, hingga fitur-fitur premium yang ditawarkan.

1

Ketahui seri iPhone yang masih layak dibeli saat ini, lalu sesuaikan dengan kebutuhan dan budget Anda

Memilih iPhone yang tepat bisa menjadi tantangan karena Apple terus merilis seri terbaru dengan fitur yang semakin canggih. Namun, tidak semua orang membutuhkan model terkini. Beberapa seri iPhone lama juga masih layak dibeli berkat performa yang stabil dan dukungan iOS yang panjang. Berikut ini ulasan lengkap tentang seri-seri iPhone yang masih layak dipertimbangkan saat ini.

iPhone 13 Series: Awal era kamera lebih tajam dan efisiensi baterai lebih baik

iPhone 13 Series: Awal era kamera lebih tajam dan efisiensi baterai lebih baik
Sumber: shopee.co.id
Diluncurkan pada 2021, iPhone 13 Series memperkenalkan peningkatan signifikan dalam performa dan efisiensi daya. Ditenagai chip A15 Bionic, seri ini menawarkan performa cepat dan hemat baterai, lebih baik dari A14 pada iPhone 12. Model reguler dan mini membawa kamera ganda diagonal untuk mendukung fitur Sensor-Shift Stabilization yang sebelumnya hanya tersedia di model Pro.

Peningkatan pada kapasitas baterai juga menjadikan seri ini lebih awet dalam pemakaian harian. Selain itu, desain notch yang sedikit diperkecil memberi tampilan layar yang lebih lapang. iPhone 13 Series dianggap sebagai penyempurna dari iPhone 12 dengan penekanan pada efisiensi dan pengalaman visual yang lebih baik. Anda bisa membeli iPhone 13 Series dengan harga sekitar Rp8.499.000 sampai Rp12.799.000.

iPhone 14 Series: Makin andal dengan fitur keselamatan dan kamera yang lebih canggih

iPhone 14 Series: Makin andal dengan fitur keselamatan dan kamera yang lebih canggih
Sumber: shopee.co.id
iPhone 14 Series yang dirilis pada 2022 membawa sejumlah pembaruan penting, terutama dari sisi keamanan dan kamera. Model iPhone 14 Pro dan Pro Max memperkenalkan Dynamic Island dengan interface interaktif yang menyatu dengan notifikasi, menggantikan notch lama. iPhone 14 Pro juga menjadi iPhone pertama yang menggunakan kamera utama 48 MP sehingga detail foto jauh lebih tajam.

Seluruh model iPhone 14 mendukung Emergency SOS via satelit dan Crash Detection yang membantu pengguna saat darurat meski tanpa sinyal. Meski iPhone 14 dan 14 Plus masih memakai chip A15 Bionic, sistem pendingin dan efisiensi dayanya sudah ditingkatkan. Harga iPhone 14 Series saat ini berada di kisaran Rp9.749.000 hingga Rp12,499,000.

iPhone 15 Series: Performa pro dan port USB-C untuk fleksibilitas lebih luas

iPhone 15 Series: Performa pro dan port USB-C untuk fleksibilitas lebih luas
Sumber: shopee.co.id
Diluncurkan pada 2023, iPhone 15 Series membawa gebrakan penggantian port Lightning ke USB-C pada semua model. Hal ini memungkinkan transfer data lebih cepat dan kompatibilitas yang lebih luas dengan aksesori smartphone. Semua model iPhone 15 Series juga telah dilengkapi Dynamic Island yang membuatnya terasa seperti seri Pro generasi sebelumnya.

iPhone 15 Pro dan Pro Max menggunakan material titanium yang lebih ringan dan kuat. Model ini juga dibekali chip A17 Pro yang mendukung gaming tingkat tinggi. iPhone 15 Pro Max juga menjadi iPhone pertama dengan 5x optical zoom. Dibandingkan iPhone 14, seri ini memberi lompatan besar dalam desain, konektivitas, dan kemampuan kamera. iPhone 15 Series dibanderol sekitar Rp11.499.000 (Reguler) sampai Rp19.999.000 (Plus).

iPhone 16 Series: AI on-device dan kamera ultra lebih canggih

iPhone 16 Series: AI on-device dan kamera ultra lebih canggih
Sumber: shopee.co.id
iPhone 16 Series yang resmi tersedia di Indonesia sejak April 2025 menghadirkan peningkatan besar di semua lini. Model iPhone 16 dan 16 Plus kini dibekali chip A18 dan kamera utama 48 MP Fusion. Seri iPhone paling anyar ini juga dilengkapi tombol Camera Control baru yang memudahkan pengaturan kamera saat membidik objek.

Di sisi lain, iPhone 16 Pro dan Pro Max menawarkan dukungan penuh terhadap fitur Apple Intelligence yang akan hadir di iOS 18. Selain kamera ultrawide 48 MP dan 5x optical zoom, model ini juga menawarkan perekaman video 4K hingga 120 fps. Harga iPhone 16 Series saat ini berkisar antara Rp14.999.000 (Reguler) sampai Rp32.999.000 (Pro Max).
2

Cek juga perbedaan "Max", "Plus", "Pro", dan "Pro Max"

Cek juga perbedaan "Max", "Plus", "Pro", dan "Pro Max"
Sumber: shopee.co.id
Setiap seri iPhone biasanya hadir dalam beberapa varian, seperti Reguler, Plus, Pro, hingga Pro Max. iPhone Max dan Plus merupakan versi yang lebih besar dari model reguler. Keduanya memiliki layar lebih luas, biasanya 6,7 inch, dan baterai berkapasitas lebih besar. Varian ini cocok untuk Anda yang mengutamakan kenyamanan menatap layar dalam durasi lama. Namun, dari segi performa, spesifikasi internalnya relatif sama dengan model reguler.

Di sisi lain, iPhone Pro dan Pro Max adalah varian flagship yang dirancang untuk pengguna yang menginginkan fitur paling canggih. Selain desain premium, kedua model ini dibekali dengan chip yang lebih kencang. Sistem kameranya juga lebih lengkap, termasuk lensa telefoto dan kemampuan perekaman video profesional. Pro Max umumnya menawarkan fitur tambahan seperti zoom optik lebih jauh atau ukuran layar lebih besar dibanding Pro.
3

Jika Anda mencari iPhone yang kameranya bagus, utamakan iPhone 16 Pro Max, 16 Pro, atau 15 Pro Max

Jika Anda mencari iPhone yang kameranya bagus, utamakan iPhone 16 Pro Max, 16 Pro, atau 15 Pro Max
Sumber: shopee.co.id
iPhone 16 Pro Max, 16 Pro, dan 15 Pro Max adalah pilihan utama untuk Anda yang menginginkan kamera terbaik. Ketiganya dilengkapi sensor utama 48 MP dengan teknologi Fusion yang menghasilkan foto tajam dan detail, serta fitur zoom optik tinggi. Kemampuan perekaman video hingga 4K 120 fps juga membuatnya ideal untuk konten profesional. Tersedia juga dukungan AI terbaru yang akan meningkatkan kualitas gambar secara otomatis.

Jika Anda menginginkan kualitas kamera unggul dengan harga lebih terjangkau, iPhone 15 Pro dan 14 Pro Max juga layak dipertimbangkan. Keduanya menawarkan sensor 48 MP yang mumpuni dan fitur zoom optik yang masih sangat kompetitif. Berikut ini adalah urutan HP iPhone dengan kualitas kamera paling bagus yang bisa Anda pilih:

  • iPhone 16 Pro Max - terbaik secara keseluruhan (foto, zoom 5x, video 4K 120 fps, mode malam lebih natural)
  • iPhone 16 Pro - kualitas setara Pro Max, tetapi zoom maksimal 3x
  • iPhone 15 Pro Max - kamera unggul dengan zoom 5x dan hasil foto sangat detail
  • iPhone 15 Pro - kualitas setara 15 Pro Max, tetapi zoom hanya 3x
  • iPhone 14 Pro Max - masih sangat bagus, kamera 48 MP, zoom 3x

Apakah cara memilihnya berguna sebagai referensi Anda?

Peringkat iPhone Terbaik

Berikut ini adalah rekomendasi iPhone terbaik. Produk-produk ini diurutkan secara mandiri oleh mybest berdasarkan hasil riset pada beberapa website dan review (diperbarui tanggal 31 Juli 2024).
Ranking popularitas
Filter

Produk

Gambar

Harga terendah

Poin

Perincian

Chipset

Memory

Storage

Slot SD card

Dimensi layar

Resolusi layar

Kapasitas baterai

Kamera utama

Kamera depan

Resolusi rekaman video

Image stabilization

Hi-res audio

Refresh rate

Jenis layar

Fitur fast charging

Fitur NFC

Fitur pengunci

Sistem operasi (OS)

Fitur tethering

Wireless charging

Dual SIM

Jenis kabel charger

Isi set

Dimensi lebar

Dimensi tinggi

Dimensi ketebalan

Lubang jack earphone

1

Apple Inc

AppleiPhone 13

Apple Inc iPhone 13 1

Layar OLED membuat tampilannya terlihat jelas di luar ruangan

Apple Bionic A15

4 GB

128 GB, 256 GB, 512 GB

6,1 inci

2532 x 1170 p

3.240 mAh

12 MP + 12 MP (ultrawide)

12 MP

4K @24/25/30/60 fps, 1080p @30/60/120 fps

60 Hz

Super Retina XDR OLED

Face recognition, PIN

iOS 17

(Nano dan e-SIM)

Lightning

Ponsel, kabel USB C ke Lightning, manual book

7,15 cm

14,67 cm

7,7 mm

2

Apple Inc

AppleiPhone 11

Apple Inc iPhone 11 1

Desainnya elegan dengan tampilan visual yang clean and clear

Apple Bionic A13

4 GB

64 GB, 128 GB, 256 GB

6,1 inci

828 x 1792 p

3.110 mAh

12 MP + 12 MP (ultrawide)

12 MP

4K @24/30/60 fps, 1080p @24/30/60/120/240 fps

60 Hz

Liquid Retina IPS LCD

Face recognition, PIN

iOS 13

(Nano dan e-SIM)

Lightning

Ponsel, kabel Lightning ke USB, manual guide

7,57 cm

15,09 cm

8,3 mm

3

Apple Inc

AppleiPhone 15 Pro Max

Apple Inc iPhone 15 Pro Max 1

Dibekali mode sinematik, kualitas video setara dengan bioskop

Apple Bionic A17 Pro

8 GB

256 GB, 512 GB, 1 TB

6,7 inci

1290 x 2796 p

4.441 mAh

48 MP + 12 MP (telephoto) dan 12 MP (ultrawide)

12 MP

4K @24/25/30/60 fps, 1080p @25/30/60/120 fps

120 Hz

OLED LTPO Super Retina XDR

PIN, face recognition

iOS 17

(Nano dan e-SIM)

USB Type-C

Perangkat, kabel USB Type-C, manual guide

7,67 cm

15,99 cm

0,83 cm

4

Apple Inc

AppleiPhone 15

Apple Inc iPhone 15 1

HP canggih dengan kinerja supercepat, warna tajam, dan tahan air

Apple Bionic A16

6 GB

128 GB, 256 GB, 512 GB

6,1 inci

2532 x 1170 p

3.349 mAh

48 MP + 12 MP (ultrawide)

12 MP

4K @24/25/30/60 fps, 1080p @25/30/60/120/240 fps

120 Hz

Super Retina XDR OLED

PIN, face recognition

iOS 17

(Nano dan e-SIM)

USB Type-C

Ponsel, kabel data USB Type-C, manual guide

7,16 cm

14,76 cm

7,8 mm

5

Apple Inc

AppleiPhone 15 Pro

Apple Inc iPhone 15 Pro 1

Ponsel canggih dengan sensor Time of Flight

Apple Bionic A17 Pro

8 GB

128 GB, 256 GB, 512 GB, 1TB

6,1 inci

1179 x 2556 p

3.274 mAh

48 MP + 12 MP (telephoto dan ultrawide)

12 MP

8K @24 fps, 4K @30/60 fps, 1080p @240 fps

120 Hz

LTPO Super Retina XDR OLED

PIN, face recognition

iOS 17

(Nano dan e-SIM)

USB Type-C

Ponsel, kabel data USB Type-C, manual guide

7,06 cm

14,66 cm

8,3 mm

6

Apple Inc

AppleiPhone 12

Apple Inc iPhone 12 1

Bodi elegan, tahan banting, dan nyaman dalam genggaman

Apple Bionic A14

4 GB

64 GB, 128 GB, 256 GB

6,1 inci

2532 x 1170 p

2.815 mAh

12 MP + 12 MP (ultrawide)

12 MP

4K @24/30/60 fps, 1080p @30/60/120/240 fps

60 Hz

Super Retina XDR OLED

PIN, face recognition

iOS 14.1

(Nano dan e-SIM)

Lightning

Ponsel, kabel USB Type-C ke Lightning, manual guide

7,15 cm

14,67 cm

7,4 mm

7

Apple Inc

AppleiPhone 14

Apple Inc iPhone 14 1

Performa jempolan dengan harga bersaing

Apple Bionic A15

6 GB

128 GB, 256 GB, 512 GB

6,1 inci

2532 x 1170 p

3.279 mAh

12 MP + 12 MP (ultrawide)

12 MP

4K @30/60/120/240 fps, 1080p @30/60/240/360 fps

60 Hz

Super Retina XDR OLED

PIN, face recognition

iOS 16

(Nano dan e-SIM)

Lightning

Ponsel, kabel USB Type-C ke Lightning, manual guide

7,15 cm

14,67 cm

7,8 mm

8

Apple Inc

AppleiPhone 14 Pro

Apple Inc iPhone 14 Pro 1

Ditenagai chip A16 Bionic untuk performa yang lebih cepat dan efisien

Apple Bionic A16

6 GB

128 GB, 256 GB, 512 GB, 1 TB

6,1 inci

1179 x 2556 p

3.200 mAh

48 MP + 12 MP (telephoto) dan 12 MP (ultrawide)

12 MP

4K @24/25/30/60 fps, 1080p @25/30/60/120 fps, gyro-EIS

120 Hz

LTPO Super Retina XDR OLED

PIN, face recognition

iOS 16

(Nano dan e-SIM)

Lightning

iPhone dengan iOS 16, kabel USB Type-C ke Lightning, buku manual, dan dokumen lain

7,15 cm

14,75 cm

7,9 mm

9

Apple Inc

AppleiPhone 15 Plus

Apple Inc iPhone 15 Plus 1

Kamera utama 48 MP-nya menampilkan detail yang luar biasa

Apple Bionic A16

6 GB

128 GB, 256 GB, 512 GB

6,7 inci

1290 x 2796 p

4.383 mAh

48 MP + 12 MP (ultrawide)

12 MP

4K @24/25/30/60 fps, 1080p @25/30/60/120/240 fps

60 Hz

Super Retina XDR OLED

PIN, face recognition

iOS 17

(Nano dan e-SIM)

Lightning

Ponsel, kabel data USB Type-C, manual guide

7,78 cm

16,09 cm

7,8 mm

10

Apple Inc

AppleiPhone 14 Pro Max

Apple Inc iPhone 14 Pro Max 1

Ponsel pintar dan canggih andalan para content creator

Apple Bionic A16

6 GB

128 GB, 256 GB, 512 GB, 1 TB

6,7 inci

1290 x 2796 p

4.323 mAh

48 MP + 12 MP (telephoto) dan 12 MP (ultrawide)

12 MP

4K @24/25/30/60 fps, 1080p @25/30/60/120 fps, gyro-EIS

120 Hz

LTPO Super Retina XDR OLED

PIN, face recognition

iOS 16

(Nano dan e-SIM)

Lightning

Ponsel, kabel USB Type-C ke Lightning, manual guide

7,76 cm

16,07 cm

7,9 mm

Jika tidak dapat menemukan produk yang Anda cari, Anda dapat mengajukan permintaan di sini.
No.1

Apple Inc
AppleiPhone 13

iPhone 13 1
Sumber: ibox.co.id
iPhone 13 2
Sumber: ibox.co.id
iPhone 13 3
Sumber: ibox.co.id
iPhone 13 4
Sumber: ibox.co.id
iPhone 13 5
Sumber: ibox.co.id
Harga referensi
Rp17.949.000
Agak Murah
Harga referensi
Rp17.949.000
Agak Murah
ChipsetApple Bionic A15
Memory4 GB
Storage128 GB, 256 GB, 512 GB
Kamera utama12 MP + 12 MP (ultrawide)
Kamera depan12 MP
Sistem operasi (OS)iOS 17
Slot SD card
Image stabilization
Hi-res audio
Fitur fast charging
Fitur NFC
Fitur tethering
Wireless charging
Lubang jack earphone

Layar OLED membuat tampilannya terlihat jelas di luar ruangan

iPhone 13 dikenal sebagai handphone yang hemat baterai. Terlebih lagi, produk ini dilengkapi layar OLED yang membuat tampilannya terlihat jelas di luar ruangan tanpa perlu mengotak-atik brightness-nya. Oleh karena itu, HP ini cocok untuk Anda yang punya mobilitas tinggi dan sering melakukan aktivitas outdoor.


Kamera iPhone 13 juga telah dibekali cinematic mode yang memungkinkan Anda untuk memfokuskan perekaman pada suatu objek. Oleh sebab itu, handphone ini cocok untuk vlogger maupun content creator yang ingin menghasilkan video bokeh yang ciamik.

Dimensi layar6,1 inci
Resolusi layar2532 x 1170 p
Kapasitas baterai3.240 mAh
Resolusi rekaman video4K @24/25/30/60 fps, 1080p @30/60/120 fps
Refresh rate60 Hz
Jenis layarSuper Retina XDR OLED
Fitur pengunciFace recognition, PIN
Dual SIM(Nano dan e-SIM)
Jenis kabel chargerLightning
Isi setPonsel, kabel USB C ke Lightning, manual book
Dimensi lebar7,15 cm
Dimensi tinggi14,67 cm
Dimensi ketebalan7,7 mm
View all
Apakah peringkat rekomendasi produk ini berguna sebagai referensi?
No.2

Apple Inc
AppleiPhone 11

iPhone 11 1
Sumber: ibox.co.id
iPhone 11 2
Sumber: ibox.co.id
iPhone 11 3
Sumber: ibox.co.id
iPhone 11 4
Sumber: ibox.co.id
iPhone 11 5
Sumber: ibox.co.id
Harga referensi
Rp9.749.000
Lebih Murah
Harga referensi
Rp9.749.000
Lebih Murah
ChipsetApple Bionic A13
Memory4 GB
Storage64 GB, 128 GB, 256 GB
Kamera utama12 MP + 12 MP (ultrawide)
Kamera depan12 MP
Sistem operasi (OS)iOS 13
Slot SD card
Image stabilization
Hi-res audio
Fitur fast charging
Fitur NFC
Fitur tethering
Wireless charging
Lubang jack earphone

Desainnya elegan dengan tampilan visual yang clean and clear

iPhone 11 merupakan smartphone yang pas bagi Anda yang mendambakan tampilan visual yang clean and clear. Kualitas layar Liquid Retina-nya mampu memberikan saturasi kecerahan yang pas dengan komposisi warna seimbang. Karena itu, hasil foto dari kameranya juga bisa terlihat mirip dengan warna asli.


Terlebih lagi, desainnya simpel dan elegan. Sebagai tambahan, iPhone 11 tersertifikasi IP68 sehingga tahan terhadap air dengan kedalaman maksimal 2 meter selama 30 menit. Anda yang senang membuat konten tentu amat terbantu dengan teknologi ini, bukan?

Dimensi layar6,1 inci
Resolusi layar828 x 1792 p
Kapasitas baterai3.110 mAh
Resolusi rekaman video4K @24/30/60 fps, 1080p @24/30/60/120/240 fps
Refresh rate60 Hz
Jenis layarLiquid Retina IPS LCD
Fitur pengunciFace recognition, PIN
Dual SIM(Nano dan e-SIM)
Jenis kabel chargerLightning
Isi setPonsel, kabel Lightning ke USB, manual guide
Dimensi lebar7,57 cm
Dimensi tinggi15,09 cm
Dimensi ketebalan8,3 mm
View all
No.3

Apple Inc
AppleiPhone 15 Pro Max

iPhone 15 Pro Max 1
Sumber: ibox.co.id
iPhone 15 Pro Max 2
Sumber: ibox.co.id
iPhone 15 Pro Max 3
Sumber: ibox.co.id
iPhone 15 Pro Max 4
Sumber: ibox.co.id
iPhone 15 Pro Max 5
Sumber: ibox.co.id
Harga referensi
Rp24.999.000
Agak Mahal
Harga referensi
Rp24.999.000
Agak Mahal
ChipsetApple Bionic A17 Pro
Memory8 GB
Storage256 GB, 512 GB, 1 TB
Kamera utama48 MP + 12 MP (telephoto) dan 12 MP (ultrawide)
Kamera depan12 MP
Sistem operasi (OS)iOS 17
Slot SD card
Image stabilization
Hi-res audio
Fitur fast charging
Fitur NFC
Fitur tethering
Wireless charging
Lubang jack earphone

Dibekali mode sinematik, kualitas video setara dengan bioskop

Anda mungkin merasa frustrasi jika menerima notifikasi penyimpanan penuh dari ponsel pintar Anda. Jika Anda memiliki banyak aplikasi dan file, iPhone 15 Pro Max bisa menjadi pilihan yang tepat. Dengan opsi ROM terbesar hingga 1 TB, Anda tidak perlu khawatir lagi dengan notifikasi penyimpanan penuh. Menyimpan file atau aplikasi berukuran besar pun tidak akan menjadi masalah. 


Selain itu, kamera iPhone 15 Pro Max juga sangat andal untuk membuat konten berkualitas tinggi. Dengan mode sinematiknya, kamera ponsel ini dapat menghasilkan video dengan kualitas setara bioskop! Tidak seperti kamera iPhone lain, seri ini telah menyematkan sensor telefoto periskop 5x optical zoom (120 mm).

Dimensi layar6,7 inci
Resolusi layar1290 x 2796 p
Kapasitas baterai4.441 mAh
Resolusi rekaman video4K @24/25/30/60 fps, 1080p @25/30/60/120 fps
Refresh rate120 Hz
Jenis layarOLED LTPO Super Retina XDR
Fitur pengunciPIN, face recognition
Dual SIM(Nano dan e-SIM)
Jenis kabel chargerUSB Type-C
Isi setPerangkat, kabel USB Type-C, manual guide
Dimensi lebar7,67 cm
Dimensi tinggi15,99 cm
Dimensi ketebalan0,83 cm
View all
No.4

Apple Inc
AppleiPhone 15

iPhone 15 1
Sumber: shopee.co.id
iPhone 15 2
Sumber: shopee.co.id
iPhone 15 3
Sumber: shopee.co.id
iPhone 15 4
Sumber: shopee.co.id
iPhone 15 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp16.249.000
Menengah
Harga referensi
Rp16.249.000
Menengah
ChipsetApple Bionic A16
Memory6 GB
Storage128 GB, 256 GB, 512 GB
Kamera utama48 MP + 12 MP (ultrawide)
Kamera depan12 MP
Sistem operasi (OS)iOS 17
Slot SD card
Image stabilization
Hi-res audio
Fitur fast charging
Fitur NFC
Fitur tethering
Wireless charging
Lubang jack earphone

HP canggih dengan kinerja supercepat, warna tajam, dan tahan air

iPhone 15 adalah smartphone yang menawarkan berbagai keunggulan canggih. Ditenagai oleh chip A16 Bionic, perangkat ini memberikan kinerja yang sangat cepat dan efisien. Layar OLED Super Retina XDR memberikan tampilan yang tajam dan warna yang akurat. Sistem kameranya pun ciamik, menghasilkan foto dan video berkualitas tinggi dalam berbagai kondisi cahaya. 


Fitur Face ID yang lebih cepat dan aman, serta ketahanan baterai yang lebih lama, menjadikan pengalaman pengguna lebih nyaman. Dengan desain elegan dan fitur tahan air, iPhone 15 adalah pilihan ideal untuk teknologi mutakhir dalam genggaman Anda.

Dimensi layar6,1 inci
Resolusi layar2532 x 1170 p
Kapasitas baterai3.349 mAh
Resolusi rekaman video4K @24/25/30/60 fps, 1080p @25/30/60/120/240 fps
Refresh rate120 Hz
Jenis layarSuper Retina XDR OLED
Fitur pengunciPIN, face recognition
Dual SIM(Nano dan e-SIM)
Jenis kabel chargerUSB Type-C
Isi setPonsel, kabel data USB Type-C, manual guide
Dimensi lebar7,16 cm
Dimensi tinggi14,76 cm
Dimensi ketebalan7,8 mm
View all
No.5

Apple Inc
AppleiPhone 15 Pro

iPhone 15 Pro 1
Sumber: ibox.co.id
iPhone 15 Pro 2
Sumber: ibox.co.id
iPhone 15 Pro 3
Sumber: ibox.co.id
iPhone 15 Pro 4
Sumber: ibox.co.id
iPhone 15 Pro 5
Sumber: ibox.co.id
Harga referensi
Rp19.899.000
Agak Mahal
Harga referensi
Rp19.899.000
Agak Mahal
ChipsetApple Bionic A17 Pro
Memory8 GB
Storage128 GB, 256 GB, 512 GB, 1TB
Kamera utama48 MP + 12 MP (telephoto dan ultrawide)
Kamera depan12 MP
Sistem operasi (OS)iOS 17
Slot SD card
Image stabilization
Hi-res audio
Fitur fast charging
Fitur NFC
Fitur tethering
Wireless charging
Lubang jack earphone

Ponsel canggih dengan sensor Time of Flight

iPhone 15 Pro memiliki layar Super Retina XDR OLED berukuran 6,1 inci dengan resolusi 2.556 x 1.179 piksel. Selain itu, ponsel ini dilengkapi dengan teknologi ProMotion yang memiliki refresh rate adaptif hingga 120 Hz. Ponsel ini sangat cocok bagi Anda yang menginginkan ponsel pintar dengan kinerja tinggi dan fitur-fitur canggih. 


Dari segi kamera, iPhone 15 Pro dilengkapi dengan sensor ToF (Time of Flight) LiDAR Scanner. Sensor ini tidak hanya memberikan efek bokeh pada foto, tetapi juga memungkinkan pengukuran jarak yang akurat di dunia nyata. iPhone ini juga memiliki lensa telephoto 12 MP yang bagus untuk mengabadikan konser.

Dimensi layar6,1 inci
Resolusi layar1179 x 2556 p
Kapasitas baterai3.274 mAh
Resolusi rekaman video8K @24 fps, 4K @30/60 fps, 1080p @240 fps
Refresh rate120 Hz
Jenis layarLTPO Super Retina XDR OLED
Fitur pengunciPIN, face recognition
Dual SIM(Nano dan e-SIM)
Jenis kabel chargerUSB Type-C
Isi setPonsel, kabel data USB Type-C, manual guide
Dimensi lebar7,06 cm
Dimensi tinggi14,66 cm
Dimensi ketebalan8,3 mm
View all
No.6

Apple Inc
AppleiPhone 12

iPhone 12 1
Sumber: shopee.co.id
iPhone 12 2
Sumber: shopee.co.id
iPhone 12 3
Sumber: shopee.co.id
iPhone 12 4
Sumber: shopee.co.id
iPhone 12 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp16.499.000
Agak Murah
Harga referensi
Rp16.499.000
Agak Murah
ChipsetApple Bionic A14
Memory4 GB
Storage64 GB, 128 GB, 256 GB
Kamera utama12 MP + 12 MP (ultrawide)
Kamera depan12 MP
Sistem operasi (OS)iOS 14.1
Slot SD card
Image stabilization
Hi-res audio
Fitur fast charging
Fitur NFC
Fitur tethering
Wireless charging
Lubang jack earphone

Bodi elegan, tahan banting, dan nyaman dalam genggaman

iPhone 12 menawarkan berbagai keunggulan yang membuatnya menonjol di kelasnya. Ditenagai chip A14 Bionic, perangkat ini memberikan kinerja yang sangat cepat dan efisien untuk multitasking dan gaming. Layar Super Retina XDR 6,1 inci memberikan tampilan yang tajam dengan warna yang akurat.

Sistem kamera ganda dengan Night Mode dan Deep Fusion-nya menghasilkan foto dan video berkualitas tinggi dalam berbagai kondisi cahaya. Dukungan 5G-nya juga memastikan konektivitas yang lebih cepat dan stabil. Menggiurkan sekali untuk dimiliki, ya!

Dimensi layar6,1 inci
Resolusi layar2532 x 1170 p
Kapasitas baterai2.815 mAh
Resolusi rekaman video4K @24/30/60 fps, 1080p @30/60/120/240 fps
Refresh rate60 Hz
Jenis layarSuper Retina XDR OLED
Fitur pengunciPIN, face recognition
Dual SIM(Nano dan e-SIM)
Jenis kabel chargerLightning
Isi setPonsel, kabel USB Type-C ke Lightning, manual guide
Dimensi lebar7,15 cm
Dimensi tinggi14,67 cm
Dimensi ketebalan7,4 mm
View all
No.7

Apple Inc
AppleiPhone 14

iPhone 14 1
Sumber: shopee.co.id
iPhone 14 2
Sumber: shopee.co.id
iPhone 14 3
Sumber: shopee.co.id
iPhone 14 4
Sumber: shopee.co.id
iPhone 14 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp16.249.000
Agak Murah
Harga referensi
Rp16.249.000
Agak Murah
ChipsetApple Bionic A15
Memory6 GB
Storage128 GB, 256 GB, 512 GB
Kamera utama12 MP + 12 MP (ultrawide)
Kamera depan12 MP
Sistem operasi (OS)iOS 16
Slot SD card
Image stabilization
Hi-res audio
Fitur fast charging
Fitur NFC
Fitur tethering
Wireless charging
Lubang jack earphone

Performa jempolan dengan harga bersaing

iPhone 14 bisa menjadi pilihan jika Anda tertarik dengan seri iPhone 14, tetapi memiliki anggaran terbatas. Dengan harga yang tidak jauh berbeda dari iPhone 13, iPhone 14 menawarkan banyak fitur unggulan. Meskipun tidak memiliki chipset terbaru, Dynamic Island, iPhone 14 masih mampu menyamai "kakaknya" dalam banyak hal.


Desain dan tampilan HP full layar ini juga elegan. Layarnya dibekali panel Super Retina dengan resolusi yang tinggi. Jadi, display yang ditampilkan akan memanjakan mata Anda. Build quality yang solid pun membuat produk ini terasa nyaman dalam genggaman tangan Anda. Selain itu, baterainya awet untuk digunakan seharian.

Dimensi layar6,1 inci
Resolusi layar2532 x 1170 p
Kapasitas baterai3.279 mAh
Resolusi rekaman video4K @30/60/120/240 fps, 1080p @30/60/240/360 fps
Refresh rate60 Hz
Jenis layarSuper Retina XDR OLED
Fitur pengunciPIN, face recognition
Dual SIM(Nano dan e-SIM)
Jenis kabel chargerLightning
Isi setPonsel, kabel USB Type-C ke Lightning, manual guide
Dimensi lebar7,15 cm
Dimensi tinggi14,67 cm
Dimensi ketebalan7,8 mm
View all
No.8

Apple Inc
AppleiPhone 14 Pro

iPhone 14 Pro 1
Sumber: ibox.co.id
iPhone 14 Pro 2
Sumber: ibox.co.id
iPhone 14 Pro 3
Sumber: ibox.co.id
iPhone 14 Pro 4
Sumber: ibox.co.id
iPhone 14 Pro 5
Sumber: ibox.co.id
Harga referensi
Rp19.999.000
Agak Mahal
Harga referensi
Rp19.999.000
Agak Mahal
ChipsetApple Bionic A16
Memory6 GB
Storage128 GB, 256 GB, 512 GB, 1 TB
Kamera utama48 MP + 12 MP (telephoto) dan 12 MP (ultrawide)
Kamera depan12 MP
Sistem operasi (OS)iOS 16
Slot SD card
Image stabilization
Hi-res audio
Fitur fast charging
Fitur NFC
Fitur tethering
Wireless charging
Lubang jack earphone

Ditenagai chip A16 Bionic untuk performa yang lebih cepat dan efisien

iPhone 14 Pro menawarkan beberapa spesifikasi yang setingkat lebih unggul dibandingan iPhone 14. Ditenagai chip A16 Bionic, perangkat ini memberikan performa yang lebih cepat dibandingkan chip A15 Bionic pada iPhone 14. iPhone 14 Pro juga memiliki layar ProMotion dengan refresh rate hingga 120 Hz. Sementara itu, iPhone 14 masih berada di refresh rate 60 Hz.


  • Ada juga fitur Dynamic Island, fitur interaktif baru yang menggantikan notch tradisional. Hal ini memberikan pengalaman yang lebih dinamis dan intuitif. Ada pula sistem kamera Photonic Engine untuk hasil foto dan video yang ciamik dalam kondisi cahaya rendah sekalipun. 

    Dimensi layar6,1 inci
    Resolusi layar1179 x 2556 p
    Kapasitas baterai3.200 mAh
    Resolusi rekaman video4K @24/25/30/60 fps, 1080p @25/30/60/120 fps, gyro-EIS
    Refresh rate120 Hz
    Jenis layarLTPO Super Retina XDR OLED
    Fitur pengunciPIN, face recognition
    Dual SIM(Nano dan e-SIM)
    Jenis kabel chargerLightning
    Isi setiPhone dengan iOS 16, kabel USB Type-C ke Lightning, buku manual, dan dokumen lain
    Dimensi lebar7,15 cm
    Dimensi tinggi14,75 cm
    Dimensi ketebalan7,9 mm
    View all
    No.9

    Apple Inc
    AppleiPhone 15 Plus

    iPhone 15 Plus 1
    Sumber: shopee.co.id
    iPhone 15 Plus 2
    Sumber: shopee.co.id
    iPhone 15 Plus 3
    Sumber: shopee.co.id
    iPhone 15 Plus 4
    Sumber: shopee.co.id
    iPhone 15 Plus 5
    Sumber: shopee.co.id
    Harga referensi
    Rp18.499.000
    Menengah
    Harga referensi
    Rp18.499.000
    Menengah
    ChipsetApple Bionic A16
    Memory6 GB
    Storage128 GB, 256 GB, 512 GB
    Kamera utama48 MP + 12 MP (ultrawide)
    Kamera depan12 MP
    Sistem operasi (OS)iOS 17
    Slot SD card
    Image stabilization
    Hi-res audio
    Fitur fast charging
    Fitur NFC
    Fitur tethering
    Wireless charging
    Lubang jack earphone

    Kamera utama 48 MP-nya menampilkan detail yang luar biasa

    iPhone 15 Plus menawarkan berbagai keunggulan, salah satunya dari sisi kameranya. Ditenagai oleh chip A16 Bionic, perangkat ini memastikan kinerja yang cepat dan efisien. Sistem kamera canggih dengan Photonic Engine meningkatkan kualitas foto dan video, terutama dalam kondisi cahaya rendah.

     

    Kamera utama 48 MP-nya memungkinkan detail yang luar biasa. Sementara lensa ultra-wide menangkap sudut pandang yang lebih luas. Fitur Night Mode dan Deep Fusion memastikan hasil foto yang tajam dan jelas, bahkan dalam kondisi minim cahaya. Selain itu, mode sinematik memberikan efek bokeh yang profesional untuk video, membuat setiap momen terekam dengan sempurna.
    Dimensi layar6,7 inci
    Resolusi layar1290 x 2796 p
    Kapasitas baterai4.383 mAh
    Resolusi rekaman video4K @24/25/30/60 fps, 1080p @25/30/60/120/240 fps
    Refresh rate60 Hz
    Jenis layarSuper Retina XDR OLED
    Fitur pengunciPIN, face recognition
    Dual SIM(Nano dan e-SIM)
    Jenis kabel chargerLightning
    Isi setPonsel, kabel data USB Type-C, manual guide
    Dimensi lebar7,78 cm
    Dimensi tinggi16,09 cm
    Dimensi ketebalan7,8 mm
    View all
    No.10

    Apple Inc
    AppleiPhone 14 Pro Max

    iPhone 14 Pro Max 1
    Sumber: ibox.co.id
    iPhone 14 Pro Max 2
    Sumber: ibox.co.id
    iPhone 14 Pro Max 3
    Sumber: ibox.co.id
    iPhone 14 Pro Max 4
    Sumber: ibox.co.id
    iPhone 14 Pro Max 5
    Sumber: ibox.co.id
    Harga referensi
    Rp29.999.000
    Agak Mahal
    Harga referensi
    Rp29.999.000
    Agak Mahal
    ChipsetApple Bionic A16
    Memory6 GB
    Storage128 GB, 256 GB, 512 GB, 1 TB
    Kamera utama48 MP + 12 MP (telephoto) dan 12 MP (ultrawide)
    Kamera depan12 MP
    Sistem operasi (OS)iOS 16
    Slot SD card
    Image stabilization
    Hi-res audio
    Fitur fast charging
    Fitur NFC
    Fitur tethering
    Wireless charging
    Lubang jack earphone

    Ponsel pintar dan canggih andalan para content creator

    iPhone 14 Pro Max adalah HP andalan para content creator untuk membuat konten visual yang menarik. Keunggulan produk ini adalah dari segi kameranya. Kamera utamanya 48 megapiksel, empat kali lipat lebih bagus daripada pendahulunya, yaitu iPhone 13 Pro Max.


    Tak hanya itu, teknologi LiDAR Scanner juga dapat membantu Anda menghasilkan foto yang lebih presisi. Selain itu, kamera depannya juga dibekali mode cinematic sehingga Anda juga bisa menghasilkan video dengan efek bokeh! HP canggih ini juga dilengkapi stabilizer yang membuat video tampak stabil meski direkam saat banyak bergerak!

    Dimensi layar6,7 inci
    Resolusi layar1290 x 2796 p
    Kapasitas baterai4.323 mAh
    Resolusi rekaman video4K @24/25/30/60 fps, 1080p @25/30/60/120 fps, gyro-EIS
    Refresh rate120 Hz
    Jenis layarLTPO Super Retina XDR OLED
    Fitur pengunciPIN, face recognition
    Dual SIM(Nano dan e-SIM)
    Jenis kabel chargerLightning
    Isi setPonsel, kabel USB Type-C ke Lightning, manual guide
    Dimensi lebar7,76 cm
    Dimensi tinggi16,07 cm
    Dimensi ketebalan7,9 mm
    View all

    Apa iPhone terbaik sepanjang masa?

    Apa iPhone terbaik sepanjang masa?
    Sumber: shopee.co.id
    Jika dilihat dari spesifikasi dan fitur terkini, iPhone 16 Pro Max dan iPhone 15 Pro Max layak disebut sebagai iPhone terbaik sepanjang masa. Keduanya membawa teknologi tercanggih, seperti kamera utama 48 MP, 5x zoom optik, chip terbaru, serta layar ProMotion 120Hz yang super responsif. Bodi titanium dan fitur perekaman video profesionalnya membuat HP iPhone ini ideal bagi Anda yang menginginkan performa maksimal dan fitur kelas atas.

    Namun, jika dilihat dari sisi value for money, pilihan terbaik justru jatuh pada iPhone 13 dan iPhone 15. iPhone 13 masih sangat mumpuni untuk penggunaan harian dengan harga yang kini lebih terjangkau. Sementara itu, iPhone 15 menawarkan peningkatan kamera utama 48 MP dan port USB-C, membuatnya sangat kompetitif di kelas menengah. Kedua model ini cocok untuk pengguna yang ingin iPhone berkualitas tanpa harus mengeluarkan budget besar.

    Apakah iPhone 12 ke bawah masih layak dipilih?

    Apakah iPhone 12 ke bawah masih layak dipilih?
    Sumber: shopee.co.id
    Secara umum, iPhone 12 masih cukup layak dipilih di tahun 2025, terutama jika Anda mencari iPhone 5G dengan harga lebih terjangkau. Namun, jika Anda ingin perangkat yang kompatibel dengan update iOS terbaru dalam beberapa tahun ke depan, seri 12 ke bawah sebaiknya dihindari. Meski performanya masih bisa diandalkan untuk penggunaan ringan, keterbatasan kamera, efisiensi baterai, dan absennya fitur-fitur modern membuat model-model ini makin tertinggal. 

    Untuk pengalaman yang lebih optimal dan tahan jangka panjang, sebaiknya pertimbangkan seri iPhone 13 ke atas. Sementara itu, iPhone yang sebaiknya dihindari tahun 2025 yaitu:


    • iPhone 11 / 11 Pro / 11 Pro Max: Belum mendukung jaringan 5G dan mulai tertinggal dalam hal kamera dan performa.
    • iPhone SE Gen 2 (2020): Layar kecil dan desain lama, kurang ideal untuk penggunaan modern.
    • iPhone XR / XS / XS Max: Usia perangkat sudah terlalu lama, kemungkinan dukungan iOS akan segera berakhir.
    • iPhone X / 8 / 8 Plus dan sebelumnya: Sudah sangat ketinggalan zaman, performa menurun, dan tidak lagi layak dipakai jangka panjang.

    5 Rekomendasi iPhone terbaik

    No. 1: Apple IncAppleiPhone 13

    No. 2: Apple IncAppleiPhone 11

    No. 3: Apple IncAppleiPhone 15 Pro Max

    No. 4: Apple IncAppleiPhone 15

    No. 5: Apple IncAppleiPhone 15 Pro

    Lihat rekomendasi lengkapnya di sini
    Deskripsi setiap produk diambil dari informasi yang tersedia dari produsen, brand, dan situs marketplace.

    Populer
    Rekomendasi Produk Terlaris Terkait Smartphone

    HP Tecno

    7 Produk

    Terbaru
    Rekomendasi Produk Terlaris Terkait Smartphone

    mybest

    Bekerja sama dengan kreator konten dan ahli di bidangnya,
    mybest membantu Anda dalam memilih dan menemukan produk terbaik.

    Copyright mybest All Rights Reserved.