mybest
Rok wanitaSolusi Memilih Produk Terbaik
mybest
Rok wanitaSolusi Memilih Produk Terbaik
  • 10 Rekomendasi Rok Wanita Kekinian Terbaik  [Pas untuk OOTD] (Terbaru Tahun 2025) 1
  • 10 Rekomendasi Rok Wanita Kekinian Terbaik  [Pas untuk OOTD] (Terbaru Tahun 2025) 2
  • 10 Rekomendasi Rok Wanita Kekinian Terbaik  [Pas untuk OOTD] (Terbaru Tahun 2025) 3
  • 10 Rekomendasi Rok Wanita Kekinian Terbaik  [Pas untuk OOTD] (Terbaru Tahun 2025) 4
  • 10 Rekomendasi Rok Wanita Kekinian Terbaik  [Pas untuk OOTD] (Terbaru Tahun 2025) 5

10 Rekomendasi Rok Wanita Kekinian Terbaik [Pas untuk OOTD] (Terbaru Tahun 2025)

Rok wanita kekinian menjadi salah satu fashion item yang banyak dicari karena bisa menunjang penampilan sehari-hari maupun acara khusus. Ada banyak variasi model rok kekinian, mulai dari rok plisket, rok span, hingga rok cargo yang unik. Selain itu, rok panjang atau rok selutut yang cocok untuk remaja maupun dewasa juga ada. Namun, rok model apa yang bagus untuk dipilih?


Untuk membantu Anda, kami akan menjelaskan cara memilih rok wanita kekinian. Kami juga akan memberikan rekomendasi rok wanita terbaik dan terbaru dari merk MSMO, ByNeeth, dan Clouwny. Rekomendasi ini dipilih dari produk-produk terlaris di marketplace dan diurutkan sesuai cara memilih mybest. Simak artikelnya dan dapatkan rok yang pas untuk Anda!

Highlight Rok Wanita Kekinian Teratas

1

Severli.co FUJI Midi Skirt
Severli.co FUJI Midi Skirt

Rok flowy dengan sentuhan modern untuk gaya kasual hingga formal

2

Juoku Rok Span Plisket Lidi
Juoku Rok Span Plisket Lidi

Tampil ramping dan stylish dengan rok bodycon plisket

3

WOW Maira Rok Cargo Skirt Korean Style
WOW Maira Rok Cargo Skirt Korean Style

Hadirkan looks kasual dan edgy pada outfit Anda

4

ByNeeth

ByNeeth Robin Skirt
ByNeeth Robin Skirt

Wujudkan tampilan klasik sekaligus elegan dengan material yang adem

5

Stellar Line Rok Cherry
Stellar Line Rok Cherry

Fashionable seketika dengan desain bertumpuk dan asimetris

Willa
Penyunting
Editor mybest Indonesia
Willa

Willa adalah lulusan Jurnalistik yang kini bekerja sebagai Content Planner di mybest untuk segmen perawatan tubuh, kesehatan, hingga kebutuhan sehari-hari. Berpengalaman 4 tahun sebagai reporter di Kompas Gramedia Majalah pada divisi Women & Children, serta hampir 1 tahun di Social Media Marketing untuk brand skincare dan suplemen, ia terbiasa menulis artikel berbasis riset pasar yang sesuai kebutuhan pengguna. Saat menyusun panduan memilih produk, Willa banyak menganalisis tren dan mewawancarai dermatologis sampai dokter gizi untuk memastikan informasi akurat dan tepercaya.

Profil Willa
Lanjut membaca

Why You Can Trust Us

mybest adalah layanan yang memiliki database produk dan meregistrasikan lebih dari 2.000 produk setiap bulannya dengan penelitian yang menyeluruh. Setiap artikel mybest dibuat melalui proses panjang termasuk riset produk dan kebutuhan pembaca serta wawancara dengan ahli di bidangnya. Dengan artikel yang dibuat berdasarkan fakta dan hasil riset mendalam dan informasi yang dapat dipercaya, kami memberikan konten yang dapat dipercaya kepada para pembaca kami.

Cara memilih Rok Wanita Kekinian

Berbagai model rok wanita kekinian bisa disesuaikan dengan gaya. Misal, rok plisket atau Robin Skirt cocok bagi Anda yang ingin model viral untuk gaya kasual. Di sisi lain, rok A-line atau Sanguine Skirt membuat Anda tampil dengan gaya formal kekinian. Untuk eksplorasi gaya, ada rok cargo atau Cherry Skirt yang tampil lebih bold.

1

Pilih rok plisket atau Robin Skirt jika Anda mencari rok casual yang sedang viral di TikTok

Model rok kekinian hadir dengan beragam gaya yang viral di TikTok dan banyak dipakai influencer. Rok plisket dari Juokuo dan Robin Skirt dari ByNeeth sama-sama sedang viral di TikTok sehingga kerap dibuat dalam video OOTD. Kedua tipe tersebut punya karakteristik berbeda. Berikut penjelasan lengkap mengenai keduanya.

Rok plisket dari Juokuo: Aksen lipatannya memberikan kesan lebih feminin dan flowy

Rok plisket dari Juokuo: Aksen lipatannya memberikan kesan lebih feminin dan flowy
Sumber: shopee.co.id

Rok plisket menjadi salah satu model rok wanita terbaru yang viral di TikTok dan banyak dijadikan outfit rok kekinian. Salah satunya adalah rok plisket dari Juoku yang dijual mulai dari 50 ribuan. Dengan aksen lipatan yang rapi, rok ini menampilkan kesan feminin, flowy, sekaligus elegan. Anda dapat memadukan rok plisket tipe Mayung, Lidi (span), atau Midi dengan atasan formal hingga kasual. Tak heran jika beberapa selebgram kerap membagikan OOTD dengan rok plisket di akun Instagram-nya.

Robin Skirt dari ByNeeth: Memakai material linen yang ringan dan tidak mudah kusut

Robin Skirt dari ByNeeth: Memakai material linen yang ringan dan tidak mudah kusut
Sumber: shopee.co.id

Robin Skirt dari ByNeeth merupakan salah satu rok wanita kekinian yang layak Anda miliki. Terbuat dari material linen yang ringan dan tidak mudah kusut, rok 160 ribuan ini sangat nyaman dipakai untuk aktivitas harian. Dengan potongan simpel dan elegan, Robin Skirt cocok untuk dijadikan outfit rok kekinian bagi remaja maupun dewasa. Wanita berhijab juga bisa menggunakannya karena tidak ketat dan tidak transparan berkat adanya furing di bagian dalamnya

2

Pertimbangkan rok A-line atau Sanguine Skirt untuk tampilan yang lebih rapi dan formal

Selain viral di TikTok, rok A-line dari Severli dan Sanguine Skirt dari MSMO juga juga sedang tren di e-commerce. Hal ini terlihat dari penjualan yang mencapai lebih dari 10 ribu. Meski terlihat sama, ada perbedaan di antara keduanya. Berikut penjelasan lebih lengkap mengenai kedua jenis rok tersebut agar Anda bisa tahu mana yang harus dipilih.

Rok A-Line Severli: Potongan tanpa rempel memberikan tampilan yang clean

Rok A-Line Severli: Potongan tanpa rempel memberikan tampilan yang clean
Sumber: shopee.co.id

Rok A-line hadir dalam berbagai varian, seperti midi yang jatuh di bawah lutut dan maxi yang jatuh di mata kaki. Cutting tanpa rempel yang rapi membuat rok A-line banyak dipakai pekerja kantoran, terutama rok polos seperti seri FUJI dari brand Severli. Kesan elegan akan terlihat ketika Anda memadukan rok kekinian seharga 140 ribuan ini dengan blus atau blazer. Selain itu, Anda yang mencari rok wisuda rapi, anggun, dan modis selain batik juga bisa mempertimbangkannya.

Sanguine Skirt dari MSMO: Warna earth tone-nya memberikan kesan lebih tegas

Sanguine Skirt dari MSMO: Warna earth tone-nya memberikan kesan lebih tegas
Sumber: shopee.co.id

Sanguine Skirt hadir dengan detail rempel besar yang membuat siluetnya tampak lebih tegas dan stylish. Cocok untuk para pekerja kantoran yang ingin lebih tertutup tanpa mengurangi kesan formal. Rok seharga 190 ribuan dari MSMO ini hadir dalam lima varian warna earth tone sehingga mudah dipadukan dengan berbagai atasan formal atau semiformal yang Anda miliki. Di sisi lain, varian warna earth tone-nya memberikan kesan modern pada penampilan Anda.

3

Jika ingin tampil beda, liriklah rok cargo atau Cherry Skirt yang juga sedang viral

Jika ingin tampil beda, Anda bisa melirik rok cargo dari WOW Fashion atau Cherry Skirt dari Stellar. Rok cargo hadir dengan desain fungsional yang estetik. Sementara itu, Cherry Skirt dengan detail modernnya termasuk model rok terbaru 2025 yang unik. Yuk, cari tahu karakteristik kedua rok tersebut lebih dalam.

Rok cargo dari WOW fashion: Cocok dijadikan OOTD dengan berbagai outfit anak muda

Rok cargo dari WOW fashion: Cocok dijadikan OOTD dengan berbagai outfit anak muda
Sumber: shopee.co.id

Rok cargo termasuk salah satu jenis rok yang sedang trend di TikTok karena menghadirkan gaya streetwear yang fresh, contohnya produk dari WOW Fashion yang dijual dengan harga 70 ribuan. Sebagaimana celana cargo, rok cargo juga dilengkapi kantong fungsional di sisi kiri dan kanan sehingga membuatnya tampak lebih edgy. Wanita yang memakai hijab pun bisa menggunakannya untuk hang out atau sekadar OOTD sehari-hari karena materialnya tidak transparan.

Cherry Skirt dari Stellar: Desain tumpuknya eye-catching dan samarkan kaki yang besar

Cherry Skirt dari Stellar: Desain tumpuknya eye-catching dan samarkan kaki yang besar
Sumber: shopee.co.id

Anda bosan dengan rok yang modelnya biasa? Jika demikian, coba lirik Cherry Skirt dari brand Stellar. Mengusung tema desain tumpuk yang modis dan eye-catching, rok 250 ribuan ini akan langsung menarik perhatian ketika digunakan. Di sisi lain, potongan tersebut mampu menyamarkan paha dan betis yang besar dan membuat kaki tampak lebih jenjang karena panjangnya sama seperti rok midi. Anda yang ingin menampilkan siluet tubuh bagian atas yang lebih langsing layak mempertimbangkannya.

Apakah cara memilihnya berguna sebagai referensi Anda?

Peringkat Rok Wanita Kekinian Terbaik

Berikut ini adalah rekomendasi Rok Wanita Kekinian terbaik. Produk-produk ini diurutkan secara mandiri oleh mybest berdasarkan hasil riset pada beberapa website dan review (diperbarui tanggal 14 Desember 2025).
Ranking popularitas
Filter

Produk

Gambar

Harga terendah

Poin

Perincian

Bahan

Panjang rok

Ukuran

Pilihan warna

Tipe

Model rok

1

Severli.co FUJI Midi Skirt

 Severli.co FUJI Midi Skirt 1

Rok flowy dengan sentuhan modern untuk gaya kasual hingga formal

Wool cotton

88 cm

All size

Cream, Black, Black White, Khaki, Cappucino

Midi

A-line

2

Juoku Rok Span Plisket Lidi

 Juoku Rok Span Plisket Lidi 1

Tampil ramping dan stylish dengan rok bodycon plisket

Hyget premium

92 cm

All size

Abu Muda, Almond, Aqua, Army, Burgundy

Maxi

Plisket

3

WOW Maira Rok Cargo Skirt Korean Style

 WOW Maira Rok Cargo Skirt Korean Style 1

Hadirkan looks kasual dan edgy pada outfit Anda

Katun Twill

83 cm, 87 cm, 90 cm, 92 cm

M, L, XL, XXL

Hitam, Army, Mocca, Cream, Grey

Midi

A-line

4

ByNeeth

ByNeeth Robin Skirt

ByNeeth ByNeeth Robin Skirt 1

Wujudkan tampilan klasik sekaligus elegan dengan material yang adem

Linen

88 cm, 90 cm, 92 cm

Fit to S-M, Fit to L-XL, Fit to XXL-XXXL

Broken White, Black, Ivory, Bone, Khaki

Maxi

A-line

5

Stellar Line Rok Cherry

 Stellar Line Rok Cherry 1

Fashionable seketika dengan desain bertumpuk dan asimetris

Katun Jepang

85 cm, 90 cm

Lingkar pinggang 80 cm dan 90 cm

Hitam, Putih, Mocha, Blue Electric, Caramel

Midi, maxi

Flare

6

MSMO Indonesia Grup

MSMO Sanguine Skirt

MSMO Indonesia Grup MSMO Sanguine Skirt 1

Coba gaya clean look yang anggun dan berkelas dengan rok lipit ini

Semiwool Premium

80 cm, 96 cm

S, M, L

Black, Beige, Charcoal, Khaki, Olive

Midi, maxi

Flare

7

Clouwny Official

Clouwny Vamos Midi Pleat Skirt

Clouwny Official Clouwny Vamos Midi Pleat Skirt 1

Rok plisket midi yang simpel untuk tampil stylish

Premium pleats

63 cm

All size

Dark Choco, Black, Navy, Milo, Lilac

Midi

Plisket

8

Nzinga

Nzinga Gamze Rok Midi Polos Wanita Body Fit

Nzinga Nzinga Gamze Rok Midi Polos Wanita Body Fit  1

Tunjukkan pesona wanita anggun dengan desain rok pensil ini

Spandeks sutra

75 cm, 78 cm, 82 cm, 83 cm, 84 cm

S, M, L, XL, XXL

Hitam, Cokelat, Maroon, Hijau Alpukat, Milo

Midi

Pencil

9

Yuruma Rok Skort Denim A-line

 Yuruma Rok Skort Denim A-line 1

Ingin tampil stylish dengan effortless? Rok jeans mini ini pilihannya!

Denim

30 cm, 31 cm, 32 cm, 33 cm, 34 cm

S, M, L, XL, 2XL, 3XL, 4XL, 5XL, 6XL

Biru, Abu Tua, Putih

Mini

A-line

10

99kOUTLET

99kOUTLET Rok Mini Polos Casual Drawstring Mid Waist1687

99kOUTLET 99kOUTLET Rok Mini Polos Casual Drawstring Mid Waist 1

Rok sporty kasual dengan detail tali serut yang manis

DTY 50%, Polyester 30%, Spandex 20%

33 cm, 34 cm, 35 cm, 36 cm

S, M, L, XL

Grey, Black, White

Mini

Pencil

Jika tidak dapat menemukan produk yang Anda cari, Anda dapat mengajukan permintaan di sini.
No.1

Severli.co FUJI Midi Skirt

Severli.co FUJI Midi Skirt 1
Sumber: shopee.co.id
Severli.co FUJI Midi Skirt 2
Sumber: shopee.co.id
Severli.co FUJI Midi Skirt 3
Sumber: shopee.co.id
Severli.co FUJI Midi Skirt 4
Sumber: shopee.co.id
Severli.co FUJI Midi Skirt 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp138.000
Menengah
Harga referensi
Rp138.000
Menengah
BahanWool cotton
Panjang rok88 cm
Tipe
Midi
Model rok
A-line

Rok flowy dengan sentuhan modern untuk gaya kasual hingga formal

  • Rok midi model A-line dengan desain flowy yang menambah kesan elegan dan modern

  • Terbuat dari bahan tebal, tidak mudah kusut, dan tidak menerawang untuk tampilan lebih percaya diri

  • Cocok dipakai sebagai outfit formal saat bekerja atau kuliah, maupun outfit kasual saat hangout bersama teman

  • Desainnya membuat ilusi kaki tampak lebih jenjang dan tubuh lebih ramping

UkuranAll size
Pilihan warnaCream, Black, Black White, Khaki, Cappucino
Apakah peringkat rekomendasi produk ini berguna sebagai referensi?
No.2

Juoku Rok Span Plisket Lidi

Juoku Rok Span Plisket Lidi 1
Sumber: shopee.co.id
Juoku Rok Span Plisket Lidi 2
Sumber: shopee.co.id
Juoku Rok Span Plisket Lidi 3
Sumber: shopee.co.id
Juoku Rok Span Plisket Lidi 4
Sumber: shopee.co.id
Juoku Rok Span Plisket Lidi 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp52.000
Lebih Murah
Harga referensi
Rp52.000
Lebih Murah
BahanHyget premium
Panjang rok92 cm
Tipe
Maxi
Model rok
Plisket

Tampil ramping dan stylish dengan rok bodycon plisket

  • Rok kombinasi span dan plisket yang membuat looks terlihat lebih ramping

  • Model bodycon-nya membentuk siluet tubuh secara elegan dan tetap memberikan kebebasan bergerak 

  • Cocok dipadukan dengan atasan apa pun untuk memberikan tampilan stylish 

  • Tersedia dalam lebih dari 50 pilihan warna yang menarik, anti mati gaya

UkuranAll size
Pilihan warnaAbu Muda, Almond, Aqua, Army, Burgundy
No.3

WOW Maira Rok Cargo Skirt Korean Style

WOW Maira Rok Cargo Skirt Korean Style 1
Sumber: shopee.co.id
WOW Maira Rok Cargo Skirt Korean Style 2
Sumber: shopee.co.id
WOW Maira Rok Cargo Skirt Korean Style 3
Sumber: shopee.co.id
WOW Maira Rok Cargo Skirt Korean Style 4
Sumber: shopee.co.id
WOW Maira Rok Cargo Skirt Korean Style 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp69.998
Agak Murah
Harga referensi
Rp69.998
Agak Murah
BahanKatun Twill
Panjang rok83 cm, 87 cm, 90 cm, 92 cm
Tipe
Midi
Model rok
A-line

Hadirkan looks kasual dan edgy pada outfit Anda

  • Terbuat dari bahan katun twill premium yang kuat, nyaman, dan memiliki daya serap yang baik

  • Model rok cargo ini membuat tampilan casual look Anda makin edgy

  • Dilengkapi empat saku aktif yang fungsional sekaligus fashionable

  • Mudah dipadukan dengan outfit kasual apa pun, seperti kaus polos maupun jaket denim

UkuranM, L, XL, XXL
Pilihan warnaHitam, Army, Mocca, Cream, Grey
No.4

ByNeeth
ByNeeth Robin Skirt

ByNeeth Robin Skirt 1
Sumber: shopee.co.id
ByNeeth Robin Skirt 2
Sumber: shopee.co.id
ByNeeth Robin Skirt 3
Sumber: shopee.co.id
ByNeeth Robin Skirt 4
Sumber: shopee.co.id
ByNeeth Robin Skirt 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp165.000
Agak Mahal
Harga referensi
Rp165.000
Agak Mahal
BahanLinen
Panjang rok88 cm, 90 cm, 92 cm
Tipe
Maxi
Model rok
A-line

Wujudkan tampilan klasik sekaligus elegan dengan material yang adem

  • Menggunakan bahan linen yang adem dan nyaman untuk cuaca tropis

  • Potongan A-line cocok untuk berbagai bentuk tubuh, memberikan ilusi kaki lebih jenjang dan ramping

  • Menciptakan penampilan yang klasik sekaligus elegan dengan banyak pilihan warna kalem

  • Desain minimalis ala Korean look, cocok juga untuk Anda yang mencari rok hijab-friendly


UkuranFit to S-M, Fit to L-XL, Fit to XXL-XXXL
Pilihan warnaBroken White, Black, Ivory, Bone, Khaki
No.5

Stellar Line Rok Cherry

Stellar Line Rok Cherry 1
Sumber: shopee.co.id
Stellar Line Rok Cherry 2
Sumber: shopee.co.id
Stellar Line Rok Cherry 3
Sumber: shopee.co.id
Stellar Line Rok Cherry 4
Sumber: shopee.co.id
Stellar Line Rok Cherry 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp249.000
Lebih Mahal
Harga referensi
Rp249.000
Lebih Mahal
BahanKatun Jepang
Panjang rok85 cm, 90 cm
Tipe
Midi, maxi
Model rok
Flare

Fashionable seketika dengan desain bertumpuk dan asimetris

  • Terbuat dari bahan katun Jepang premium yang lembut dan tidak panas

  • Model rok celana yang bertumpuk dan asimetris memberikan kesan fashionable dan kekinian

  • Menawarkan kenyaman dan kebebasan bergerak

  • Cocok dipakai ke acara formal, semiformal, ataupun kasual 

UkuranLingkar pinggang 80 cm dan 90 cm
Pilihan warnaHitam, Putih, Mocha, Blue Electric, Caramel
No.6

MSMO Indonesia Grup
MSMO Sanguine Skirt

MSMO Sanguine Skirt 1
Sumber: shopee.co.id
MSMO Sanguine Skirt 2
Sumber: shopee.co.id
MSMO Sanguine Skirt 3
Sumber: shopee.co.id
MSMO Sanguine Skirt 4
Sumber: shopee.co.id
MSMO Sanguine Skirt 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp188.980
Agak Mahal
Harga referensi
Rp188.980
Agak Mahal
BahanSemiwool Premium
Panjang rok80 cm, 96 cm
Tipe
Midi, maxi
Model rok
Flare

Coba gaya clean look yang anggun dan berkelas dengan rok lipit ini

  • Model rok wanita dengan desain lipit yang elegan dan anggun

  • Terbuat dari bahan tebal dan berkualitas, memberikan tampilan yang classy

  • Desain asimetris pada bagian pinggangnya menambah kesan stylish 

  • Jahitan rapi dan detailnya simpel, mendukung tampilan clean yang cocok untuk berbagai occasion



UkuranS, M, L
Pilihan warnaBlack, Beige, Charcoal, Khaki, Olive
No.7

Clouwny Official
Clouwny Vamos Midi Pleat Skirt

Clouwny Vamos Midi Pleat Skirt 1
Sumber: shopee.co.id
Clouwny Vamos Midi Pleat Skirt 2
Sumber: shopee.co.id
Clouwny Vamos Midi Pleat Skirt 3
Sumber: shopee.co.id
Clouwny Vamos Midi Pleat Skirt 4
Sumber: shopee.co.id
Clouwny Vamos Midi Pleat Skirt 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp141.900
Menengah
Harga referensi
Rp141.900
Menengah
BahanPremium pleats
Panjang rok63 cm
Tipe
Midi
Model rok
Plisket

Rok plisket midi yang simpel untuk tampil stylish

  • Hadir dengan potongan midi yang anggun, ideal untuk gaya kasual hingga semiformal

  • Terbuat dari bahan flowy berkualitas yang jatuh indah dan tidak menerawang

  • Dilengkapi pinggang karet elastis, memberi kenyamanan untuk berbagai ukuran pinggang

  • Cocok untuk wanita yang ingin tampil simpel sekaligus tetap stylish sepanjang hari

UkuranAll size
Pilihan warnaDark Choco, Black, Navy, Milo, Lilac
No.8

Nzinga
Nzinga Gamze Rok Midi Polos Wanita Body Fit

Nzinga Gamze Rok Midi Polos Wanita Body Fit  1
Sumber: shopee.co.id
Nzinga Gamze Rok Midi Polos Wanita Body Fit  2
Sumber: shopee.co.id
Nzinga Gamze Rok Midi Polos Wanita Body Fit  3
Sumber: shopee.co.id
Nzinga Gamze Rok Midi Polos Wanita Body Fit  4
Sumber: shopee.co.id
Nzinga Gamze Rok Midi Polos Wanita Body Fit  5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp98.990
Menengah
Harga referensi
Rp98.990
Menengah
BahanSpandeks sutra
Panjang rok75 cm, 78 cm, 82 cm, 83 cm, 84 cm
Tipe
Midi
Model rok
Pencil

Tunjukkan pesona wanita anggun dengan desain rok pensil ini

  • Rok pensil model body fit yang mengikuti lekuk tubuh secara anggun

  • Desain basic polos dengan nuansa elegan yang mudah dipadukan dengan berbagai atasan

  • Menggunakan bahan spandex sutra double layer yang halus dan stretchy

  • Tersedia rok warna hitam, putih, cokelat, dan belasan pilihan warna menarik lainnya

  • Tersedia juga dalam panjang rok yang beragam, mulai dari yang di bawah lutut hingga di atas mata kaki 


UkuranS, M, L, XL, XXL
Pilihan warnaHitam, Cokelat, Maroon, Hijau Alpukat, Milo
No.9

Yuruma Rok Skort Denim A-line

Yuruma Rok Skort Denim A-line 1
Sumber: shopee.co.id
Yuruma Rok Skort Denim A-line 2
Sumber: shopee.co.id
Yuruma Rok Skort Denim A-line 3
Sumber: shopee.co.id
Yuruma Rok Skort Denim A-line 4
Sumber: shopee.co.id
Yuruma Rok Skort Denim A-line 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp107.900
Menengah
Harga referensi
Rp107.900
Menengah
BahanDenim
Panjang rok30 cm, 31 cm, 32 cm, 33 cm, 34 cm
Tipe
Mini
Model rok
A-line

Ingin tampil stylish dengan effortless? Rok jeans mini ini pilihannya!

  • Desain rok jeans wanita yang digabungkan dengan celana pendek sehingga lebih nyaman digunakan

  • Pilihan outfit untuk tampilan stylish dan menarik perhatian

  • Menunjukkan efek kaki lebih jenjang dan ramping

  • Hadir dalam berbagai pilihan ukuran dari S hingga 6XL

UkuranS, M, L, XL, 2XL, 3XL, 4XL, 5XL, 6XL
Pilihan warnaBiru, Abu Tua, Putih
No.10

99kOUTLET
99kOUTLET Rok Mini Polos Casual Drawstring Mid Waist1687

99kOUTLET Rok Mini Polos Casual Drawstring Mid Waist 1
Sumber: shopee.co.id
99kOUTLET Rok Mini Polos Casual Drawstring Mid Waist 2
Sumber: shopee.co.id
99kOUTLET Rok Mini Polos Casual Drawstring Mid Waist 3
Sumber: shopee.co.id
99kOUTLET Rok Mini Polos Casual Drawstring Mid Waist 4
Sumber: shopee.co.id
99kOUTLET Rok Mini Polos Casual Drawstring Mid Waist 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp59.899
Agak Murah
Harga referensi
Rp59.899
Agak Murah
BahanDTY 50%, Polyester 30%, Spandex 20%
Panjang rok33 cm, 34 cm, 35 cm, 36 cm
Tipe
Mini
Model rok
Pencil

Rok sporty kasual dengan detail tali serut yang manis

  • Model mini skirt mid-waist dengan potongan kasual yang simpel

  • Dilengkapi tali serut di bagian depan sebagai aksen sekaligus pengatur ukuran pinggang

  • Cocok untuk tampilan sporty atau dipadukan dengan outfit santai

  • Bahan nyaman dan ringan, ideal untuk digunakan sepanjang hari

UkuranS, M, L, XL
Pilihan warnaGrey, Black, White

5 Rekomendasi Rok Wanita Kekinian terbaik

No. 1: Severli.co FUJI Midi Skirt

No. 2: Juoku Rok Span Plisket Lidi

No. 3: WOW Maira Rok Cargo Skirt Korean Style

No. 4: ByNeethByNeeth Robin Skirt

No. 5: Stellar Line Rok Cherry

Lihat rekomendasi lengkapnya di sini
Deskripsi setiap produk diambil dari informasi yang tersedia dari produsen, brand, dan situs marketplace.

Populer
Rekomendasi Produk Terlaris Terkait Rok wanita

Rok Pensil

10 Produk

Terbaru
Rekomendasi Produk Terlaris Terkait Rok wanita

Populer
favlist Terkait Fashion wanita

mybest

Bekerja sama dengan kreator konten dan ahli di bidangnya,
mybest membantu Anda dalam memilih dan menemukan produk terbaik.

Copyright mybest All Rights Reserved.