Kebutuhan rumah tangga
Peralatan mandi, Peralatan kebersihan, Kebun & luar ruanganElektronik rumah tangga
Vacuum cleaner, Home entertainment, Oven & microwaveKomputer & laptop
Aksesori komputer & laptop, Komputer, LaptopKamera
Lensa & aksesori, Aksesori kamera, Baterai & charger kameraPerawatan tubuh & kecantikan
Perawatan gigi & mulut, Perawatan wajah, Perawatan badanKesehatan
Alat medis, Produk dewasa & kewanitaan, Vitamin & suplemenMakanan & minuman
Roti & kue, Makanan instan, Minuman instanPeralatan dapur
Kompor, Peralatan masak, Peralatan makan & minumFashion wanita
Pakaian wanita, Pakaian dalam wanita, Aksesori wanitaFashion pria
Pakaian pria, Pakaian dalam pria, Aksesori priaFashion anak
Pakaian anak, Pakaian dalam anak, Aksesori anakIbu & anak
Pakaian ibu hamil, Makanan & susu bayi, Mainan & aktivitas bayiInterior & furnitur
Dekorasi ruangan, Tempat penyimpanan, Kamar mandiHobi
Permainan, Film, serial, dan podcast, MusikOutdoor & sports
Tenis meja, Perlengkapan outdoor, Camping & hikingDIY & tools
Cat & perlengkapan, Hand tools, Power toolsPerawatan hewan
Grooming hewan, Makanan hewan, Perawatan anjingBuku
Buku impor, Buku akademik, Buku hobiPeralatan kantor & alat tulis
Alat tulis, Kalkulator & kamus elektronik, Document organizerOtomotif
Aksesori mobil, Aksesori motor, Komponen mobil & motorPerlengkapan pesta & hadiah
Pesta & event, Persiapan pernikahan, Bungkus & kemasanHandphone & tablet
Handphone, Tablet, Aksesori handphone & tabletGaming
Game console, CD game, Aksesori mobile gamingProgram & aplikasi
Program komputer, AplikasiTravelling
Tiket & voucer, Perlengkapan travelling, Hotel & penginapanGamis brokat atau gamis renda adalah pakaian yang sangat digandrungi oleh wanita muslim Indonesia. Modelnya beragam, mulai dari gamis brokat polos hingga kombinasi batik dan bahan satin. Anda bisa mengenakan gamis brokat untuk tampil santun dan menawan saat Lebaran dan menghadiri kondangan.
Namun, model gamis brokat seperti apa yang cocok untuk wanita gemuk? Bacalah cara memilihnya di sini! Ada rekomendasi gamis brokat superjumbo dari merek Agnes Hijab, Myshawl, dan IWEARALICE. Tubuh gemuk dan pendek bukan halangan! Temukan gamis brokat yang bagus dan nyaman untuk Anda, ya.
Nur Laela Fitriyani, akrab dipanggil Ella Fitria, adalah penulis full-time mybest Indonesia. Writer yang bergabung pada pertengahan 2021 ini banyak menulis produk-produk di bidang skincare dan ibu & anak. Lulusan perguruan tinggi agama Islam ini mengawali kariernya menjadi seorang guru sekaligus blogger. Berkat hobi menulisnya, ibu satu anak ini juga banyak menjuarai beberapa blog competition yang diadakan oleh berbagai brand.
Daftar isi
Wanita gemuk tetap bisa tampil cantik mengenakan gamis brokat apabila memilih potongan, bahan, dan warna yang sesuai. Ada beberapa tips dan trik dalam memilih model gamis brokat untuk orang gemuk dalam artikel ini. Namun, kami akan membahas terlebih dahulu mengenai apa itu pakaian gamis dan bahan brokat. Simak sampai akhir, yuk!
Sebelum membahas lebih jauh tentang gamis brokat, apakah Anda tahu apa yang dimaksud dengan gamis? Gamis adalah baju kurung yang awalnya berasal dari Timur Tengah. Umumnya gamis dikenakan oleh wanita muslim. Berikut ciri-ciri gamis yang sering ditemui di pasaran.
Potongan gamis yang cukup longgar ini merupakan kelebihan gamis karena dapat menyamarkan bentuk tubuh. Hal ini tentu sangat menguntungkan bagi wanita berbadan besar yang ingin menyamarkan bentuk tubuhnya. Jika Anda ingin melihat beragam rekomendasi model gamis yang bagus untuk orang gemuk, klik link berikut ini.
Pakaian berbahan brokat, seperti kebaya, dress brokat, dan gamis brokat, sangatlah populer di Indonesia. Namun, ternyata ada perbedaan mengenai definisi bahan brokat yang ada di pasaran dengan kain brokat (brocade) yang sesungguhnya.
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), pengertian brokat adalah kain sutra yang bersulam benang emas atau perak. Kain brokat yang asli sangat kaya akan dekorasi dan memiliki kemiripan dengan kain tenun songket.
Di sisi lain, bahan brokat yang lebih dikenal di pasaran Indonesia sebenarnya merupakan kain lace (renda). Meski sama-sama bermotif dan dipenuhi dekorasi, lace memiliki ciri khas menerawang dan tentunya berbeda dengan kain brokat asli.
Nah, yang dimaksud dengan bahan brokat di artikel ini adalah kain lace atau tulle (tile) yang lebih populer di pasaran Indonesia. Yuk, simak tips memilih gamis brokat yang cocok dengan wanita bertubuh gemuk di bawah ini!
Setelah mengetahui pengertian gamis dan bahan brokat, saatnya Anda menyimak cara memilih gamis brokat untuk wanita gemuk. Perhatikan poin-poin di bawah ini agar Anda bisa mendapatkan gamis brokat yang sesuai.
Setiap orang memiliki bentuk tubuh yang berbeda-beda. Oleh sebab itu, pilihlah potongan gamis brokat yang sesuai dengan bentuk tubuh. Pasalnya, pemilihan desain gamis yang tepat dapat meningkatkan penampilan Anda.
Wanita berbadan gemuk dan pendek umumnya tergolong dalam tipe bentuk tubuh apel. Ciri bentuk tubuh ini terlihat bulat di bagian tengah dan tidak memiliki lekukan pinggang.
Sebagian dari Anda mungkin bertubuh tinggi. Jika Anda percaya diri dan ingin menonjolkan tubuh tinggi Anda, pilihlah gamis dengan potongan di pinggang. Padukan dengan gamis bersiluet A-line ataupun flared (mengembang). Perpaduan keduanya akan menonjolkan tubuh yang tinggi sekaligus menyamarkan tubuh berisi.
Namun, jika Anda kurang percaya diri, Anda bisa memilih model gamis brokat sebagai berikut:
Motif pada gamis brokat juga perlu dipertimbangkan untuk orang gemuk. Gamis brokat umumnya memiliki dua tipe, yaitu bahan dominan brokat (atau full brokat) dan motif kombinasi. Manakah yang lebih sesuai untuk tubuh gemuk?
Tampil dengan gamis cantik yang seluruhnya brokat saat kondangan atau Lebaran? Wah, pasti penampilan Anda akan sangat memukau. Model gamis dominan brokat seperti ini juga biasanya berbahan full furing. Namun, berhatilah-hatilah karena motif gamis brokat yang ramai dan tebal kurang direkomendasikan untuk wanita gemuk.
Bagaimana solusinya jika Anda ingin mengenakan gamis dengan desain brokat menyeluruh? Berikut ini triknya:
Ada banyak gamis brokat kombinasi yang dijual di pasaran. Namun, model gamis brokat kombinasi polos adalah yang paling direkomendasikan untuk wanita gemuk. Gamis brokat kombinasi polos merupakan perpaduan aksen brokat dengan kain polos dalam satu baju.
Aplikasi bahan brokat biasanya berupa aksen yang terlihat pada kedua sisi pakaian, sisi depan, ujung baju, ataupun outer. Berikut keunggulan gamis brokat kombinasi polos:
Anda juga bisa memilih gamis brokat batik. Namun, pastikan warna atau motif batiknya tidak membuat tubuh Anda terlihat lebih berisi, ya.
Warna-warna gelap, seperti hitam, navy, dan hijau tua, memang paling disarankan untuk menyamarkan tubuh gemuk. Namun, warna cerah yang biasanya dihindari oleh orang gemuk juga bisa Anda kenakan. Triknya adalah memadukan warna-warna cerah tersebut dengan warna gelap dan netral. Jadi, bukan berarti Anda tak bisa memilih gamis brokat berwarna terang!
Carilah warna-warna cerah yang lembut dan netral agar tubuh tidak terlihat makin berisi. Namun, jika ingin mengenakan gamis brokat berwarna cerah yang cukup mencolok, pilihlah yang hanya terdiri dari satu warna.
Untuk menyamarkan tubuh gemuk, sebagian dari Anda mungkin memilih pakaian yang jauh lebih longgar. Namun, pakaian yang terlalu longgar ternyata malah membuat tubuh terlihat lebih gendut. Di sisi lain, pakaian yang terlalu ketat membuat tubuh gemuk tampak lebih jelas.
Agar tubuh gemuk terlihat lebih proporsional, pilihlah gamis dengan ukuran yang pas. Hindari gamis yang terlalu sempit ataupun terlalu longgar. Jadi, pilihlah ukuran yang paling mendekati ukuran tubuh Anda.
Gamis brokat jumbo atau ukuran plus size di pasaran biasanya memiliki ukuran lingkar dada mulai dari 100–150 cm. Size yang tersedia meliputi L, XL, XXL, XXXL, XXXL, XXXXL, bahkan ukuran 8L. Meski demikian, tiap produk memiliki ukuran lingkar dada dan panjang berbeda tergantung pada produsennya. Agar tak salah memilih, periksalah tabel spesifikasi ukuran yang diberikan oleh seller.
Bahan | Silk kombinasi brokat glitter |
---|---|
Model/tipe | Gamis kombinasi |
Ukuran | M-5L |
Warna | Broken white |
Motif/corak | |
Desain | |
Furing | |
Seri | Khairany |
Set | |
Jenis motif | |
Kancing/zipper depan | |
Tali/karet pinggang | |
Kancing/karet di kerah lengan | |
Detail | Aplikasi brokat di bagian dada, kalung mutiara imitasi, plisket di bagian rok |
Garis pinggang | |
Aksen |
Bahan | Brukat malika mix tulle polos, furing hyget |
---|---|
Model/tipe | Gamis brokat mix tulle |
Ukuran | Lingkar dada (LD) 130 cm, LD 140 cm, LD 150 cm |
Warna | Hitam, Mint, Putih, Mauve |
Motif/corak | |
Desain | |
Furing | |
Seri | Aurora |
Set | |
Jenis motif | |
Kancing/zipper depan | |
Tali/karet pinggang | |
Kancing/karet di kerah lengan | |
Detail | Taburan payet mutiara di bagian tangan, dada, pinggang |
Garis pinggang | |
Aksen |
Tulle merupakan jenis bahan gamis yang menjadi alternatif brokat. Tidak seperti brokat yang berkesan "berat", tulle tampil lebih flowy dan memiliki kesan yang elegan. Tidak heran jika banyak yang menggunakan tulle untuk bahan gamis jumbo, seperti gamis yang satu ini. Menariknya, gamis ini tersedia dalam berbagai ukuran sehingga cocok pula untuk kembaran atau sebagai alternatif gaun bridesmaid.
Bahan | Satin maxmara, tulle dot dan etnik |
---|---|
Model/tipe | Gamis brokat kombinasi |
Ukuran | M-5L |
Warna | Hitam, Dusty, Sage, Navy, Mocca, Broken White, Olive, Blue |
Motif/corak | |
Desain | |
Furing | |
Seri | Haseena |
Set | |
Jenis motif | |
Kancing/zipper depan | |
Tali/karet pinggang | |
Kancing/karet di kerah lengan | |
Detail | Brokat di bagian depan |
Garis pinggang | |
Aksen |
Bahan | Brokat malika, tulle polos, furing hyget |
---|---|
Model/tipe | Gamis brokat mix tulle |
Ukuran | Lingkar dada (LD) 130 cm, LD 140 cm, LD 150 cm |
Warna | Broken white, Mauve, Mint, Hitam, Navy |
Motif/corak | |
Desain | |
Furing | |
Seri | Allora |
Set | |
Jenis motif | |
Kancing/zipper depan | |
Tali/karet pinggang | |
Kancing/karet di kerah lengan | |
Detail | Mutiara pada leher, dada, dan lengan |
Garis pinggang | |
Aksen |
Bahan | Brokat tulle bordir glitter, furing mosscrepe |
---|---|
Model/tipe | Gamis brukat |
Ukuran | LD 120 cm |
Warna | Abu-abu, Dusty, Maroon, Lilac, Milo, Putih, Gold, Pink, Hijau Botol, Blue Sky, Cokelat Susu, Mocca, Mint |
Motif/corak | |
Desain | |
Furing | |
Seri | Lavanya |
Set | |
Jenis motif | |
Kancing/zipper depan | |
Tali/karet pinggang | |
Kancing/karet di kerah lengan | |
Detail | Ruffle di bagian lengan |
Garis pinggang | |
Aksen |
Bahan | Brokat |
---|---|
Model/tipe | Gamis brokat |
Ukuran | LD 105 cm, LD 120 cm, LD 140 cm |
Warna | Sage Green, Putih, Hitam, Pink Baby, Lilac |
Motif/corak | |
Desain | |
Furing | |
Seri | Haruka |
Set | |
Jenis motif | |
Kancing/zipper depan | |
Tali/karet pinggang | |
Kancing/karet di kerah lengan | |
Detail | Aplikasi mutiara di bagian depan dan ujung lengan |
Garis pinggang | |
Aksen |
Gamis brokat dengan desain layer ini dapat Anda jadikan alternatif gaun untuk menghadiri kondangan. Memadukan brokat dan tulle polka, gamis ini memperkuat kesan feminin dan anggun pada penampilan Anda. Menariknya, gamis ini juga busui-friendly. Kerahnya lebar sehingga memberi tampilan yang makin unik. Pada bagian lengan terdapat tali yang menjadikannya wudu friendly.
Bahan | Lace, tulle polka, polyester |
---|---|
Model/tipe | Gamis brokat |
Ukuran | XS-5L |
Warna | Grey, Black, Rose, White, Sage |
Motif/corak | |
Desain | Layer |
Furing | |
Seri | Renda |
Set | |
Jenis motif | |
Kancing/zipper depan | |
Tali/karet pinggang | |
Kancing/karet di kerah lengan | |
Detail | Kerah lebar, layer dengan tulle |
Garis pinggang | |
Aksen |
Bahan | Brokat, ceruty |
---|---|
Model/tipe | Gamis brokat kombinasi |
Ukuran | 3XL, 5XL |
Warna | Salem, Lilac, Grey, Black, Brown, Milo |
Motif/corak | |
Desain | |
Furing | |
Seri | Tidak diketahui |
Set | |
Jenis motif | |
Kancing/zipper depan | |
Tali/karet pinggang | |
Kancing/karet di kerah lengan | |
Detail | Aksesori di pinggang, ruffle di lengan |
Garis pinggang | |
Aksen |
Gamis dengan desain ala gaun princess ini akan membuat Anda menjadi pusat perhatian. Gamis ini memiliki cutting A-line pada bagian bawah yang lebar dan lengan loose seperti gaun para putri. Meski demikian, modelnya tetap terlihat elegan tanpa aksesori tambahan.
Produk ini patut dipertimbangkan jika Anda ingin tampil beda saat ke pesta atau pada momen khusus seperti foto pre-wedding. Dengan furing full Anda tetap akan merasa nyaman tanpa khawatir bahannya menerawang.
Bahan | Lace, polyester |
---|---|
Model/tipe | Gamis brokat |
Ukuran | S-6L |
Warna | Natural, Sage |
Motif/corak | |
Desain | |
Furing | |
Seri | Madina |
Set | |
Jenis motif | |
Kancing/zipper depan | |
Tali/karet pinggang | |
Kancing/karet di kerah lengan | |
Detail | Desain lengan melebar |
Garis pinggang | |
Aksen |
Melody Dress adalah salah satu gamis terbaru dari IWEARALICE. Gamis ini diberi layer brokat dengan belahan A-line yang motif bunganya cukup besar. Namun, jangan khawatir karena tubuh tidak akan terlihat makin gendut berkat kombinasi dengan bahan polosnya. Pilihan tepat untuk Anda yang ingin mengenakan gamis brokat tanpa terlihat "berat" dan berlebihan.
Bahan | Brokat |
---|---|
Model/tipe | Gamis brokat kombinasi |
Ukuran | LD 134 cm |
Warna | Hitam, Putih, Chocolate, Mustard, Navy, Pink, Mint, Maroon, Yellow |
Motif/corak | |
Desain | |
Furing | |
Seri | Melody |
Set | |
Jenis motif | |
Kancing/zipper depan | |
Tali/karet pinggang | |
Kancing/karet di kerah lengan | |
Detail | Brokat di bagian depan dan ujung lengan |
Garis pinggang | |
Aksen |
Mungkin masih ada beberapa pertanyaan seputar gamis untuk orang gemuk yang belum terjawab di atas. Karena itu, beberapa pertanyaan yang sering muncul seputar gamis untuk orang gemuk akan kami bahas di bawah ini.
Pada dasarnya, gamis dan abaya memiliki ciri khas yang sama, yaitu desainnya simpel dan berpotongan longgar. Keduanya merupakan busana hijab modern yang kian berkembang hingga saat ini.
Pada dasarnya, gamis abaya merupakan salah satu jenis pakaian yang cocok dikenakan oleh orang gemuk. Hai ini karena gamis abaya berpotongan longgar sehingga dapat menyamarkan lekuk tubuh dengan lebih sempurna. Namun, utamakan memilih gamis abaya bermotif simpel dan warna yang soft atau gelap.
Apabila Anda membeli produk yang disebutkan di artikel, mybest mungkin akan menerima sebagian dari hasil penjualan produk tersebut.
Deskripsi setiap produk bersumber dari produsen/brand, situs marketplace, dan sebagainya.
Kebutuhan rumah tangga
Peralatan mandi, Peralatan kebersihan, Kebun & luar ruanganElektronik rumah tangga
Vacuum cleaner, Home entertainment, Oven & microwaveKomputer & laptop
Aksesori komputer & laptop, Komputer, LaptopKamera
Lensa & aksesori, Aksesori kamera, Baterai & charger kameraPerawatan tubuh & kecantikan
Perawatan gigi & mulut, Perawatan wajah, Perawatan badanKesehatan
Alat medis, Produk dewasa & kewanitaan, Vitamin & suplemenMakanan & minuman
Roti & kue, Makanan instan, Minuman instanPeralatan dapur
Kompor, Peralatan masak, Peralatan makan & minumFashion wanita
Pakaian wanita, Pakaian dalam wanita, Aksesori wanitaFashion pria
Pakaian pria, Pakaian dalam pria, Aksesori priaFashion anak
Pakaian anak, Pakaian dalam anak, Aksesori anakIbu & anak
Pakaian ibu hamil, Makanan & susu bayi, Mainan & aktivitas bayiInterior & furnitur
Dekorasi ruangan, Tempat penyimpanan, Kamar mandiHobi
Permainan, Film, serial, dan podcast, MusikOutdoor & sports
Tenis meja, Perlengkapan outdoor, Camping & hikingDIY & tools
Cat & perlengkapan, Hand tools, Power toolsPerawatan hewan
Grooming hewan, Makanan hewan, Perawatan anjingBuku
Buku impor, Buku akademik, Buku hobiPeralatan kantor & alat tulis
Alat tulis, Kalkulator & kamus elektronik, Document organizerOtomotif
Aksesori mobil, Aksesori motor, Komponen mobil & motorPerlengkapan pesta & hadiah
Pesta & event, Persiapan pernikahan, Bungkus & kemasanHandphone & tablet
Handphone, Tablet, Aksesori handphone & tabletGaming
Game console, CD game, Aksesori mobile gamingProgram & aplikasi
Program komputer, AplikasiTravelling
Tiket & voucer, Perlengkapan travelling, Hotel & penginapan