![10 Rekomendasi Hanasui Lip Cream Terbaik [Cocok untuk Bibir Hitam] (Terbaru Tahun 2026) 1](https://assets.my-best.com/_next/static/media/loading-rectangle.dbd06764.png)
![10 Rekomendasi Hanasui Lip Cream Terbaik [Cocok untuk Bibir Hitam] (Terbaru Tahun 2026) 2](https://assets.my-best.com/_next/static/media/loading-rectangle.dbd06764.png)
![10 Rekomendasi Hanasui Lip Cream Terbaik [Cocok untuk Bibir Hitam] (Terbaru Tahun 2026) 3](https://assets.my-best.com/_next/static/media/loading-rectangle.dbd06764.png)
![10 Rekomendasi Hanasui Lip Cream Terbaik [Cocok untuk Bibir Hitam] (Terbaru Tahun 2026) 4](https://assets.my-best.com/_next/static/media/loading-rectangle.dbd06764.png)
![10 Rekomendasi Hanasui Lip Cream Terbaik [Cocok untuk Bibir Hitam] (Terbaru Tahun 2026) 5](https://assets.my-best.com/_next/static/media/loading-rectangle.dbd06764.png)
Hanasui menawarkan beragam lip cream yang bisa disesuaikan dengan warna kulit orang Indonesia, termasuk untuk kulit sawo matang. Beberapa di antaranya bahkan sesuai untuk bibir hitam. Di antara banyaknya pilihan, lip cream Hanasui dengan warna seperti apa yang sebaiknya Anda pilih?
Untuk membantu Anda, kami membuat cara memilih warna lipstik Hanasui yang bagus. Temukan juga rekomendasi berbagai varian lip cream Hanasui, mulai dari Mattedorable Matcha Latte Edition, Mattedorable Lipstick, dan Next Level Liplast Cream. Rekomendasi ini dipilih sesuai cara memilih mybest dan diurutkan berdasarkan hasil penjualan produk terlaris di marketplace. Yuk, simak pembahasannya!
Highlight Hanasui Lip Cream Teratas
Eka Jaya Internasional

Warna pinky peach yang tahan lama dengan formula antigeser
Eka Jaya Internasional

Tampil memesona dengan warna merah cerah yang antigeser
Eka Jaya Internasional

Hadirkan warna pink untuk looks cerah dan feminin
Eka Jaya Internasional

Samarkan warna bibir gelap dengan shade yang fresh

Willa adalah lulusan Jurnalistik yang kini bekerja sebagai Content Planner di mybest untuk segmen perawatan tubuh, kesehatan, hingga kebutuhan sehari-hari. Berpengalaman 4 tahun sebagai reporter di Kompas Gramedia Majalah pada divisi Women & Children, serta hampir 1 tahun di Social Media Marketing untuk brand skincare dan suplemen, ia terbiasa menulis artikel berbasis riset pasar yang sesuai kebutuhan pengguna. Saat menyusun panduan memilih produk, Willa banyak menganalisis tren dan mewawancarai dermatologis sampai dokter gizi untuk memastikan informasi akurat dan tepercaya.
mybest adalah layanan yang memiliki database produk dan meregistrasikan lebih dari 2.000 produk setiap bulannya dengan penelitian yang menyeluruh. Setiap artikel mybest dibuat melalui proses panjang termasuk riset produk dan kebutuhan pembaca serta wawancara dengan ahli di bidangnya. Dengan artikel yang dibuat berdasarkan fakta dan hasil riset mendalam dan informasi yang dapat dipercaya, kami memberikan konten yang dapat dipercaya kepada para pembaca kami.
Selain harganya affordable, Hanasui lip cream juga menawarkan kualitas yang baik dalam ketahanannya. Untuk memilih produk yang tepat, Anda perlu memastikan pemilihan shade lip cream yang sesuai dengan warna kulit Anda. Simak informasi lengkapnya berikut ini!
Warna lip cream yang sesuai tone kulit akan membuat tampilan lebih segar dan natural. Setiap tone kulit memiliki shade yang bisa menonjolkan kecantikan alaminya, dari kulit cerah hingga kulit gelap. Berikut panduan memilih shade lip cream Hanasui sesuai tone kulit Anda.
Hanasui Ombre Lips menghadirkan gradasi natural dengan formula transferproof yang ringan dan mudah dibaurkan. Dengan pilihan warna yang sesuai untuk semua skin tone, Hanasui Ombre Lips memberikan tampilan yang beda. Hanasui Ombre Lips menyediakan enam pilihan shade, yakni Sweet Talk, Mauve Kiss, Peach Perfect, Pinky Promise, Choco Crush, dan Crush Alert. Tiap shade terdiri dari dua warna. Anda bisa pilih kombinasi yang cenderung senada atau justru kontras, seperti Pink Promise atau Crush Alert.
Hanasui menyediakan paket bundling khusus yang memudahkan Anda mencoba banyak warna sekaligus tanpa harus membeli satuan. Dengan paket bundling ini, Anda bisa bebas gonta-ganti warna sesuai mood atau acara, sekaligus lebih hemat. Tersedia tiga bundling lip cream Hanasui, yakni Mattedorable Matcha Latte, Mattedorable Lip Cream, dan Glazedorable Vinyl Stain.
Produk | Gambar | Harga terendah | Poin | Perincian | |||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Hasil akhir | Tambahan pelembap | Waterproof | Transfer-proof | Smudge-proof | Isi | Sertifikasi | |||||
1 | Eka Jaya Internasional Hanasui|Mattedorable Lipstick 113 Tropical | ![]() | Warna pinky peach yang tahan lama dengan formula antigeser | Matte | 2 gram | BPOM: NA18231300818 | |||||
2 | Eka Jaya Internasional Hanasui|Mattedorable Lipstick 101 Superstar | ![]() | Tampil memesona dengan warna merah cerah yang antigeser | Matte | 2 gram | BPOM: NA18231300896 | |||||
3 | Eka Jaya Internasional Hanasui|Mattedorable Lip Cream Matcha Latte Edition 01 Matchalicious | ![]() | Hadirkan warna pink untuk looks cerah dan feminin | Velvet matte | 4 gram | BPOM: NA18231301345 | |||||
4 | Eka Jaya Internasional Hanasui| Mattedorable Lip Cream Boba Edition 01 Forest Berry | ![]() | Samarkan warna bibir gelap dengan shade yang fresh | Velvet matte | 4 gram | BPOM: NA18211301009 | |||||
5 | Eka Jaya Internasional Hanasui|Mattedorable Lip Cream 12 Amaze | ![]() | Bisa dijadikan base ombre dengan tekstur yang blendable | Velvet matte | 4 gram | BPOM: NA18211301647 | |||||
6 | Eka Jaya Internasional Hanasui|Mattedorable Lip Cream 11 Brick | ![]() | Tampil lebih percaya diri dan playful dengan warna merah bata | Velvet matte | 4 gram | BPOM: NA18211301646 | |||||
7 | Eka Jaya Internasional Hanasui|Mattedorable Lip Cream Matcha Latte Edition 03 Matchaciano | ![]() | Bikin penampilan lebih muda dengan shade oranye | Velvet matte | 4 gram | BPOM: NA18231301344 | |||||
8 | Eka Jaya Internasional Hanasui| Mattedorable Lip Cream Boba Edition 02 Brown Sugar | ![]() | Lipstik cokelat yang membuat penampilan makin menawan | Velvet matte | 4 gram | BPOM: NA18211300984 | |||||
9 | Eka Jaya Internasional Hanasui|Mattedorable Lip Cream Matcha Latte Edition 02 Matchamallow | ![]() | Ciptakan tampilan fresh dengan warna merah oranye untuk pemilik kulit sawo matang | Velvet matte | 30 gram | BPOM: NA18231301347 | |||||
10 | Eka Jaya Internasional Hanasui|Next Level Liplast Cream Queen Bee | ![]() | Teknologinya membuat lipstik lebih tahan lama tanpa membuat bibir kering | Matte | 2.8 gram | BPOM: NA18241300998 | |||||
| Tambahan pelembap | |
|---|---|
| Waterproof |
| Hasil akhir | Matte |
|---|---|
| Isi | 2 gram |
| Sertifikasi | BPOM: NA18231300818 |
| Tambahan pelembap | |
|---|---|
| Waterproof |
Memiliki formula antigeser yang smudgeproof dan transferproof
| Hasil akhir | Matte |
|---|---|
| Isi | 2 gram |
| Sertifikasi | BPOM: NA18231300896 |
| Tambahan pelembap | |
|---|---|
| Waterproof |
Diperkaya Vitamin E untuk menjaga kelembapan dan menutrisi bibir
Shade Matchalicious memiliki warna pink yang cocok untuk pemilik warna kulit dengan undertone cool
Membuat wajah tampak lebih cerah, menonjol, dan pas untuk tampilan feminin
Warna pigmented dan non-transferable, tidak mudah luntur saat dipakai
| Hasil akhir | Velvet matte |
|---|---|
| Isi | 4 gram |
| Sertifikasi | BPOM: NA18231301345 |
| Tambahan pelembap | |
|---|---|
| Waterproof |
Mengandung double moisturizing untuk bibir yang tetap halus dan sehat
| Hasil akhir | Velvet matte |
|---|---|
| Isi | 4 gram |
| Sertifikasi | BPOM: NA18211301009 |
| Tambahan pelembap | |
|---|---|
| Waterproof |
Mengandung olive oil dan vitamin E untuk melembapkan serta menjaga kesehatan bibir
Formulanya ringan dan mudah dibaurkan tanpa membuat bibir crack
Dapat dijadikan base ombre ataupun full lips untuk tampilan natural
Pigmentasi tinggi hanya dengan sekali oles
| Hasil akhir | Velvet matte |
|---|---|
| Isi | 4 gram |
| Sertifikasi | BPOM: NA18211301647 |
| Tambahan pelembap | |
|---|---|
| Waterproof |
Memiliki tekstur creamy yang mudah diratakan dan tidak membuat bibir kering
Warna merah bata cocok untuk semua jenis kulit dan memberikan kesan playful serta percaya diri
Formulanya tahan lama dan cocok digunakan untuk aktivitas seharian
Berkat olive oil dan vitamin E di dalamnya bibir terjaga kelembapannya
| Hasil akhir | Velvet matte |
|---|---|
| Isi | 4 gram |
| Sertifikasi | BPOM: NA18211301646 |
| Tambahan pelembap | |
|---|---|
| Waterproof |
| Hasil akhir | Velvet matte |
|---|---|
| Isi | 4 gram |
| Sertifikasi | BPOM: NA18231301344 |
| Tambahan pelembap | |
|---|---|
| Waterproof |
| Hasil akhir | Velvet matte |
|---|---|
| Isi | 4 gram |
| Sertifikasi | BPOM: NA18211300984 |
| Tambahan pelembap | |
|---|---|
| Waterproof |
| Hasil akhir | Velvet matte |
|---|---|
| Isi | 30 gram |
| Sertifikasi | BPOM: NA18231301347 |
| Tambahan pelembap | |
|---|---|
| Waterproof |
| Hasil akhir | Matte |
|---|---|
| Isi | 2.8 gram |
| Sertifikasi | BPOM: NA18241300998 |
Selain lip cream Hanasui, Anda juga bisa menutupi bibir hitam dengan lipstik, lip tint, bahkan lip balm. Apabila Anda tertarik untuk mencari informasi lebih jauh mengenai ketiga lip product untuk bibir hitam tersebut, silakan cek artikel di bawah ini!
No. 1: Eka Jaya Internasional|Hanasui|Mattedorable Lipstick 113 Tropical
No. 2: Eka Jaya Internasional|Hanasui|Mattedorable Lipstick 101 Superstar
No. 3: Eka Jaya Internasional|Hanasui|Mattedorable Lip Cream Matcha Latte Edition 01 Matchalicious
No. 4: Eka Jaya Internasional|Hanasui| Mattedorable Lip Cream Boba Edition 01 Forest Berry
No. 5: Eka Jaya Internasional|Hanasui|Mattedorable Lip Cream 12 Amaze
Lihat rekomendasi lengkapnya di siniDeskripsi setiap produk diambil dari informasi yang tersedia dari produsen, brand, dan situs marketplace.
























