mybest
Rice cooker

Solusi Memilih Produk Terbaik

Close
  1. TOP
  2. Elektronik rumah tangga
  3. Elektronik dapur
  4. 10 Rekomendasi Rice Cooker Low Carbo Terbaik (Terbaru Tahun 2023) [Ditinjau oleh Chef]
  • 10 Rekomendasi Rice Cooker Low Carbo  Terbaik (Terbaru Tahun 2023) [Ditinjau oleh Chef] 1
  • 10 Rekomendasi Rice Cooker Low Carbo  Terbaik (Terbaru Tahun 2023) [Ditinjau oleh Chef] 2
  • 10 Rekomendasi Rice Cooker Low Carbo  Terbaik (Terbaru Tahun 2023) [Ditinjau oleh Chef] 3
  • 10 Rekomendasi Rice Cooker Low Carbo  Terbaik (Terbaru Tahun 2023) [Ditinjau oleh Chef] 4
  • 10 Rekomendasi Rice Cooker Low Carbo  Terbaik (Terbaru Tahun 2023) [Ditinjau oleh Chef] 5

10 Rekomendasi Rice Cooker Low Carbo Terbaik (Terbaru Tahun 2023) [Ditinjau oleh Chef]

Diet rendah karbohidrat diperlukan oleh orang-orang yang ingin menurunkan berat badan dan mengontrol gula darah. Namun, nasi memiliki kadar karbohidrat yang tinggi, padahal nasi adalah makanan pokok yang dikonsumsi setiap hari. Untungnya ada rice cooker dengan teknologi canggih, yaitu rice cooker low carbo.


Berkat rice cooker tersebut, Anda bisa menanak nasi rendah karbohidrat. Di artikel ini, kami akan mengulas berbagai rekomendasi rice cooker low carbo yang bagus. Merek Mito, Ravelle, dan BOLDe juga ada di sini. Sebelum itu, simak tips memilih yang telah kami susun bersama chef Laire Siwi Mentari.

Diperbaharui 31/08/2023
Laire Siwi Mentari
Pakar
Chef
Laire Siwi Mentari

Kariernya di dunia kuliner selama 10 tahun membawa Laire menjadi chef dan pemilik restoran Jiwajawi di Yogyakarta. Setelah lulus dari Universitas Indonesia dan IONs Culinary College, Laire bekerja untuk beberapa cafe dan restoran sebagai kepala dapur. Repertoar Laire di antaranya adalah restoran Canting dan Sirjakula. Selain itu, ia juga menjadi konsultan untuk beberapa restoran besar lainnya yang menyajikan menu-menu Nusantara dan interkontinental. Ia sering berkolaborasi dengan beberapa restoran hotel dan mengadakan jamuan makan privat. Saat ini, Laire juga aktif mengajar culinary untuk program CSR PT Djarum dan telah menerbitkan buku berjudul "Kelana Lidah Jawa", sebuah bunga rampai fiksi sejarah kuliner yang diterbitkan oleh Ambarrukmo.

Profil Laire Siwi Mentari
Lanjut membaca
Ovia Ery Rahayu
Penyunting
Kreator mybest Indonesia
Ovia Ery Rahayu

Ovia Ery Rahayu, akrab dipanggil Ovia, adalah lulusan Sastra Jepang, Universitas Brawijaya. Setelah lulus, ia bekerja selama 3,5 tahun sebagai translator di sebuah perusahaan Jepang di bidang manufaktur alat pertanian. Selama bekerja, Ovia sempat beberapa kali melakukan kunjungan ke cabang perusahaan di prefecture Kochi, Jepang. Selain menjadi Japanese speaker di perusahaan, Ovia mulai bergabung dengan mybest sebagai penulis yang menerjemahkan artikel bahasa Jepang ke dalam bahasa Indonesia. Kini, ibu rumah tangga dan pencinta anak-anak ini sudah berhenti dari perusahaan dan lebih nyaman menjadi penulis di mybest.

Profil Ovia Ery Rahayu
Lanjut membaca
Pakar dalam artikel ini hanya meninjau isi cara memilih. Produk dan layanan yang direkomendasikan bukanlah pilihan dari pakar.

Daftar isi

Apa itu rice cooker low carbo?

Apa itu rice cooker low carbo?

Rice cooker low carbo adalah alat menanak nasi yang bekerja dengan cara memisahkan beras dengan air tajin secara otomatis. Dari bentuknya, rice cooker rendah kalori terdiri dari dua panci yang berbeda. Pertama adalah panci sebagai wadah air tajin dan kedua adalah panci saringan untuk meletakkan beras yang sudah dicuci bersih. Cara kerja ini prinsipnya mirip dengan menanak nasi pada dandang.


Dengan cara ini sekitar 50% kadar karbohidrat dari nasi akan berkurang sehingga nasi lebih sehat untuk dikonsumsi. Dengan fungsinya tersebut, alat penanak nasi ini tergolong rice cooker yang paling canggih. Karena itu, daya listrik yang dibutuhkan juga besar. Jadi, pastikan listrik di rumah Anda juga mumpuni, ya.


Kami telah menyiapkan rekomendasi rice cooker low carbo terbaik dengan kelebihannya masing-masing. Jika Anda penasaran, simak artikel ini sampai akhir!

Laire Siwi Mentari
ChefLaire Siwi Mentari

Memasak nasi dengan dandang merupakan cara memasak nasi yang paling benar dan paling sehat. Namun, karena cara ini merepotkan, dibuatlah rice cooker low carbo dengan prinsip kerja yang sama.

Cara memilih rice cooker low carbo

Anda mungkin tidak sabar ingin memilih rice cooker low carbo yang cocok dengan kebutuhan di rumah. Sebelum memilih, sebaiknya ketahui terlebih dahulu beberapa poin penting berikut ini.

1

Jika Anda ingin menyajikan nasi sehat untuk seluruh anggota keluarga, pilihlah rice cooker low carbo dengan kapasitas sekitar 2 liter

Jika Anda ingin menyajikan nasi sehat untuk seluruh anggota keluarga, pilihlah rice cooker low carbo dengan kapasitas sekitar 2 liter
Sama seperti rice cooker biasa, rice cooker low carbo dijual dalam beragam kapasitas. Ada yang berukuran mini dan ada juga yang besar. Rice cooker paling kecil 0,5 liter setara dengan 2,5 cup beras. Jumlah tersebut cukup untuk dua kali makan orang dewasa, atau satu kali makan dua orang dewasa.

Karena itu, untuk pasangan baru atau keluarga kecil dengan 2-4 anggota keluarga, pilihlah rice cooker low carbo berkapasitas 2 liter. Rice cooker low carbo kapasitas ini bisa menyajikan nasi untuk makan siang dan malam satu keluarga.
2

Untuk Anda yang tinggal sendiri, rice cooker low carbo berkapasitas sekitar 1 liter sudah cukup

Untuk Anda yang tinggal sendiri, rice cooker low carbo berkapasitas sekitar 1 liter sudah cukup
Nah, untuk Anda yang tinggal sendiri, sebaiknya memilih rice cooker low carbo dengan kapasitas di bawah 1,2 liter. Karena 0,5 liter setara dengan 2,5 cup beras, Anda pun bisa memasak nasi untuk makan pagi, siang, dan malam.

Meskipun kecil, rice cooker kapasitas ini sangat hemat tempat sehingga mudah disimpan di rumah atau kos Anda. Selain itu, rice cooker ini juga lebih hemat listrik karena daya listrik yang dibutuhkan cenderung kecil.
3

Rice cooker low carbo umumnya membutuhkan daya listrik yang besar; Namun, Anda bisa lebih hemat bila memilih produk dengan fitur yang tidak terlalu banyak

Rice cooker low carbo umumnya membutuhkan daya listrik yang besar; Namun, Anda bisa lebih hemat bila memilih produk dengan fitur yang tidak terlalu banyak

Seperti yang sudah kami jelaskan sebelumnya, rice cooker low carbo membutuhkan daya listrik yang lebih besar dari rice cooker biasa. Makin canggih atau banyak fitur rice cooker, makin besar pula daya listrik yang dibutuhkan. Karena itu, cari produk dengan fitur yang tidak terlalu banyak jika ingin lebih hemat.


Di sisi lain, rice cooker low carbo dengan banyak fitur canggih tentu lebih praktis. Beberapa fitur yang sebaiknya ada dalam rice cooker yang Anda beli di antaranya preset timer dan delay time. Dua fitur ini sudah cukup memudahkan pekerjaan Anda.

Apakah cara memilihnya berguna sebagai referensi Anda?

Peringkat Rice Cooker Low Carbo Terbaik

Berikut ini adalah rekomendasi Rice Cooker Low Carbo terbaik. Produk-produk ini diurutkan secara mandiri oleh mybest berdasarkan hasil riset pada beberapa website dan review (diperbarui tanggal 28 Agustus 2023).
Ranking popularitas
Filter
Produk
Gambar
Harga terendah
Poin
Perincian
Kapasitas
Konsumsi listrik
Konsumsi gas
Tipe gas
FItur menghangatkan
Fitur mengukus
Timer
Bahan panci/inner pot
Lapisan
Antilengket
Teknologi
Fitur/fungsi tambahan
Material bodi
1

Tripacific Electrindo

SEKAI Penanak NasiCMW 720 LS

Tripacific Electrindo SEKAI Penanak Nasi 1枚目

Teknologi automatic heating system, membuat nasi antibasi sampai 48 jam!

1,2 liter

500 watt

Tidak diketahui

Tidak diketahui

Aluminum

Nonstick

Tidak diketahui

Memasak bubur, sup, dan kue

Tidak diketahui

2

BOLDe

Super COOK Less Sugar

BOLDe Super COOK Less Sugar 1枚目

Rice cooker pertama di Indonesia dengan teknologi 3D, nasi lebih pulen

1 liter

400 watt

Tidak diketahui

Tidak diketahui

Teflon

Nonstick

Tidak diketahui

Membuat bubur, sup, dan cake

Polycarbonate

3

Mecoo

Aesthetic Rice Cooker Low Carbo

Mecoo Aesthetic Rice Cooker Low Carbo 1枚目

Mendukung hidup sehat dengan fungsi low carbo dan multi grain rice

1,5 liter

400 watt

Tidak diketahui

Tidak diketahui

Aluminum alloy, ceramic coating

Nonstick

Tidak diketahui

Memasak bubur, sup, dan multi grain rice

Tidak diketahui

4

Umeda

OKOME Low Sugar Smart Rice Cooker

Umeda OKOME Low Sugar Smart Rice Cooker 1枚目

Rice cooker kekinian dengan banyak fitur canggih

1 liter

350 watt

Tidak diketahui

Tidak diketahui

Aluminum, ceramic layer

Nonstick

Tidak diketahui

Memasak bubur, sup, dan cake; setelan waktu memasak otomatis

Tidak diketahui

5

MITO

Low SugarR7

MITO Low Sugar 1枚目

Nasi lebih sehat dengan rice cooker yang membuat nasi rendah gula

2 liter

690 watt

Tidak diketahui

Tidak diketahui

Daikin Japan coating

Daikin Japan coating

Tidak diketahui

Memasak sup dan bubur, memasak daging, menumis, memanggang kue

Tidak diketahui

6

Ravelle

Rice Cooker Digital Low Carbo

Ravelle  Rice Cooker Digital Low Carbo 1枚目

Antilengket maksimal berkat bowl dengan lapisan ganda model sarang lebah

3 liter

500 watt

Tidak diketahui

Tidak diketahui

Aluminum alloy, ceramic layer

Nonstick

Tidak diketahui

Membuat sup, bubur, stew, yoghurt, dan cake

Tidak diketahui

7

Ecohome

Low Carbo Rice Cooker ELS-888

Ecohome Low Carbo Rice Cooker  1枚目

Produk ramah lingkungan yang sudah dipercaya oleh berbagai negara

3 liter

500 watt

Tidak diketahui

Tidak diketahui

Stainless steel 304, ceramic coating 5 layer

Nonstick

Tidak diketahui

Membuat bubur, sup, cake, menumis

Tidak diketahui

8

UPUPIN

Rice Cooker Low Carbo

UPUPIN Rice Cooker Low Carbo 1枚目

Hasilkan nasi low carbo, cocok untuk diet dan cegah diabetes

3 liter

500 watt

Tidak diketahui

Tidak diketahui

Stainless antilengket

Nonstick

Tidak diketahui

Memasak bubur, sup, yoghurt, dan cake; nasi antibasi hingga tidak basi hingga 24 jam

Tidak diketahui

9

Tuve

Rice Cooker Low Carbo Multi Function

Tuve Rice Cooker Low Carbo Multi Function 1枚目

Perpaduan warna yang cantik dan elegan, dapur pun jadi indah

2 liter

360-450 watt

Tidak diketahui

Tidak diketahui

Keramik

Nonstick

Tidak diketahui

Membuat bubur, sup, dessert, claypot, yoghurt

Tidak diketahui

10

MAIMEITE

5L Rice Cooker Multifungsi

MAIMEITE 5L Rice Cooker Multifungsi 1枚目

Kapasitasnya jumbo untuk keluarga yang anggotanya lebih dari dua orang!

5 liter

900 watt

Tidak diketahui

Tidak diketahui

Eco Ceramic

Nonstick

Tidak diketahui

Memasak bubur, sup, stew, yoghurt, hingga nasi goreng

Tidak diketahui

Jika tidak dapat menemukan produk yang Anda cari, Anda dapat mengajukan permintaan di sini.
No.1

Tripacific ElectrindoSEKAI Penanak NasiCMW 720 LS

SEKAI Penanak Nasi Gambar 1
Sumber: sekaihome.co.id
SEKAI Penanak Nasi Gambar 4
Sumber: shopee.co.id
SEKAI Penanak Nasi Gambar 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Mulai dari Rp515.000,00
Harga referensi
Mulai dari Rp515.000,00

Teknologi automatic heating system, membuat nasi antibasi sampai 48 jam!

Kelebihan:

  • Tidak memakan banyak tempat berkat ukurannya yang cukup compact
  • Ada banyak pilihan warna 

Kekurangan:

  • Tidak dilengkapi dengan tempat meletakkan centong nasi

Kecepatan nasi menjadi basi atau mudah menguning salah satunya dipengaruhi oleh teknologi penanak nasinya. Berkat alat ini, Anda kini tak perlu khawatir lagi bila nasi akan mudah basi. 


Dalam produk ini terdapat automatic heating system yang membuat nasi di dalamnya tahan basi selama 48 jam. Hasilnya, nasi tidak akan mudah basi dan selalu pulen. Nasi akan tetap enak dimakan walaupun sudah lama dimasak. 

Kapasitas1,2 liter
Konsumsi listrik500 watt
Konsumsi gasTidak diketahui
Tipe gasTidak diketahui
FItur menghangatkan
Fitur mengukus
Timer
Bahan panci/inner potAluminum
LapisanNonstick
Antilengket
TeknologiTidak diketahui
Fitur/fungsi tambahanMemasak bubur, sup, dan kue
Material bodiTidak diketahui
View all
Apakah peringkat rekomendasi produk ini berguna sebagai referensi?
No.2

BOLDeSuper COOK Less Sugar

Harga referensi
Mulai dari Rp688.000,00

Rice cooker pertama di Indonesia dengan teknologi 3D, nasi lebih pulen

Kelebihan:

  • Teknologi 4 digital LED display mudahkan Anda memperkirakan kematangan masakan
  • Desain tergolong compact, tidak memakan banyak tempat 

Kekurangan:

  • Kapasitasnya hanya 1 liter, kurang cocok untuk keluarga dengan anggota yang banyak

BOLDe mengeklaim produk ini sebagai penanak nasi pertama di Indonesia yang dirancang dengan teknologi 3D. Dengan teknologi ini, menanak nasi jadi lebih mudah dan rasanya pulen. Nasi akan matang merata dan hangatnya pun bisa terjaga dengan merata. 


Dengan begitu, nasi akan tetap higienis dan tidak basi, bahkan hingga 24 jam. Kandungan nutrisinya juga senantiasa terjaga sehingga masakan yang Anda sajikan tidak hanya lezat, tetapi juga sehat. Ditambah lagi, ada fitur istimewa yang mampu mereduksi kandungan gula di dalam nasi hingga 45%!

Kapasitas1 liter
Konsumsi listrik400 watt
Konsumsi gasTidak diketahui
Tipe gasTidak diketahui
FItur menghangatkan
Fitur mengukus
Timer
Bahan panci/inner potTeflon
LapisanNonstick
Antilengket
TeknologiTidak diketahui
Fitur/fungsi tambahanMembuat bubur, sup, dan cake
Material bodiPolycarbonate
View all
No.3

MecooAesthetic Rice Cooker Low Carbo

Harga referensi
Mulai dari Rp2.000.000,00

Mendukung hidup sehat dengan fungsi low carbo dan multi grain rice

Kelebihan:

  • Desainnya elegan dan modern
  • Dapat menanak multi grain rice dan nasi rendah gula
  • Pilihan warnanya menarik, yakni putih, lilac, dan pink

Kekurangan:

  • Beberapa review menyebutkan bahwa ketahanan nasi di dalamnya tidak lama

Kini makin banyak orang yang bergaya hidup sehat. Karena itu, multi grain rice yang mengandung banyak gizi kian populer. Jika Anda mengonsumsi multi grain rice, produk ini bisa digunakan untuk menanaknya. Anda juga dapat menggunakannya untuk memasak nasi rendah gula, lho.


Rice cooker low carbo ini tampak elegan berkat desainnya yang minimalis. Tampilannya pun makin modern dengan IMD digital touch screen panel di bagian atas. Selain itu, pilihan warnanya menarik, yakni putih, lilac, dan pink.

Kapasitas1,5 liter
Konsumsi listrik400 watt
Konsumsi gasTidak diketahui
Tipe gasTidak diketahui
FItur menghangatkan
Fitur mengukus
Timer
Bahan panci/inner potAluminum alloy, ceramic coating
LapisanNonstick
Antilengket
TeknologiTidak diketahui
Fitur/fungsi tambahanMemasak bubur, sup, dan multi grain rice
Material bodiTidak diketahui
View all
No.4

UmedaOKOME Low Sugar Smart Rice Cooker

Harga referensi
Mulai dari Rp1.129.000,00

Rice cooker kekinian dengan banyak fitur canggih

Kelebihan:

  • Terdapat fitur timer untuk mengatur waktu memasak
  • Konsumsi daya hanya 350 watt, tergolong kecil untuk ragam fungsinya yang banyak
  • Banyak review yang menyebutkan bahwa hasil nasinya pulen

Kekurangan:

  • Ada review yang menyebutkan bahwa mode low carbo hanya bisa menampung dua cangkir beras

Produk ini merupakan definisi rice cooker yang canggih. Selain bisa memasak beragam hidangan, Anda juga dapat mengatur waktu masak dengannya. Jadi, menikmati nasi hangat setelah Anda pulang kerja bukanlah angan-angan lagi. 


Umede OKOME bahkan bisa menanak nasi rendah gula. Pengaturannya pun mudah dengan LED touch display. Tidak heran jika produk ini adalah salah satu rice cooker low carbo terbaik untuk Anda yang ingin merasakan fitur-fitur canggih.

Kapasitas1 liter
Konsumsi listrik350 watt
Konsumsi gasTidak diketahui
Tipe gasTidak diketahui
FItur menghangatkan
Fitur mengukus
Timer
Bahan panci/inner potAluminum, ceramic layer
LapisanNonstick
Antilengket
TeknologiTidak diketahui
Fitur/fungsi tambahanMemasak bubur, sup, dan cake; setelan waktu memasak otomatis
Material bodiTidak diketahui
View all
No.5

MITOLow SugarR7

Harga referensi
Mulai dari Rp900.000,00

Nasi lebih sehat dengan rice cooker yang membuat nasi rendah gula

Kelebihan:

  • Rice cooker digital dengan kualitas Jepang
  • Memiliki banyak fitur, seperti memasak sup, bubur, aneka hidangan daging, dan memanggang kue
  • Ada pengaturan untuk membuat nasi rendah gula

Kekurangan:

  • Berkapasitas 2 liter, bisa jadi terlalu besar untuk pengguna yang tinggal sendirian

Rice cooker MITO Low Sugar R7 merupakan solusi untuk Anda yang sedang diet. Penyebabnya adalah rice cooker ini juga memiliki fitur untuk membuat nasi yang Anda tanak menjadi lebih rendah gula. Selain itu, inner pot-nya terdiri dari lima lapisan coating Daikin Jepang yang berkualitas, kuat, dan antigores. Rice cooker kualitas Jepang ini pun dilengkapi banyak fitur, seperti memasak sup, bubur, aneka hidangan daging, dan memanggang kue.

Kapasitas2 liter
Konsumsi listrik690 watt
Konsumsi gasTidak diketahui
Tipe gasTidak diketahui
FItur menghangatkan
Fitur mengukus
Timer
Bahan panci/inner potDaikin Japan coating
LapisanDaikin Japan coating
Antilengket
TeknologiTidak diketahui
Fitur/fungsi tambahanMemasak sup dan bubur, memasak daging, menumis, memanggang kue
Material bodiTidak diketahui
View all
No.6

Ravelle Rice Cooker Digital Low Carbo

Harga referensi
Mulai dari Rp1.499.000,00

Antilengket maksimal berkat bowl dengan lapisan ganda model sarang lebah

Kelebihan:

  • Desainnya modern dan elegan
  • Menawarkan beberapa pilihan warna yang menarik 
  • Pancinya didesain tebal dengan lapisan ganda dan berdesain sarang lebah sehingga antilengket

Kekurangan:

  • Kurang praktis jika dipindahkan karena tidak dilengkapi handle

Menyisakan nasi yang lengket di panci merupakan hal yang tidak nyaman. Namun, jangan khawatir karena rice cooker ini menjamin nasi dan berbagai jenis menu yang dimasak tidak akan lengket. Hal tersebut karena bowl atau pancinya didesain tebal dengan lapisan ganda dan berdesain sarang lebah. 


Dengan demikian, panci ini memiliki kemampuan antilengket yang maksimal. Anda pun tidak perlu repot-repot membersihkan panci dari sisa masakan yang menempel. Ditambah lagi, desainnya modern dan elegan!

Kapasitas3 liter
Konsumsi listrik500 watt
Konsumsi gasTidak diketahui
Tipe gasTidak diketahui
FItur menghangatkan
Fitur mengukus
Timer
Bahan panci/inner potAluminum alloy, ceramic layer
LapisanNonstick
Antilengket
TeknologiTidak diketahui
Fitur/fungsi tambahanMembuat sup, bubur, stew, yoghurt, dan cake
Material bodiTidak diketahui
View all
No.7

EcohomeLow Carbo Rice Cooker ELS-888

Harga referensi
Mulai dari Rp3.500.000,00

Produk ramah lingkungan yang sudah dipercaya oleh berbagai negara

Kelebihan:

  • Produk dari brand yang terkenal ramah lingkungan
  • Dapat dijinjing dengan mudah 
  • Diklaim dapat menurunkan kadar karbo hingga 57%

Kekurangan:

  • Harganya tergolong pricey dibandingkan produk lain sejenis
  • Dengan kapasitas rice cooker 3 liter, mode low sugar/low carbo hanya dapat menampung 1,2 liter beras

Menjaga lingkungan bisa berawal dari pilihan produk elektronik, salah satunya adalah dengan memilih rice cooker Ecohome. Produk ini dirancang dengan standar ramah lingkungan dan sudah dipercaya oleh berbagai negara, termasuk Eropa. 


Selain bisa lebih hemat listrik, Anda juga ikut serta menjaga lingkungan. Bila Anda peduli dengan keberlangsungan lingkungan hidup, tidak ada salahnya menggunakan rice cooker ini.

Kapasitas3 liter
Konsumsi listrik500 watt
Konsumsi gasTidak diketahui
Tipe gasTidak diketahui
FItur menghangatkan
Fitur mengukus
Timer
Bahan panci/inner potStainless steel 304, ceramic coating 5 layer
LapisanNonstick
Antilengket
TeknologiTidak diketahui
Fitur/fungsi tambahanMembuat bubur, sup, cake, menumis
Material bodiTidak diketahui
View all
No.8

UPUPINRice Cooker Low Carbo

Harga referensi
Mulai dari Rp799.000,00

Hasilkan nasi low carbo, cocok untuk diet dan cegah diabetes

Kelebihan:
  • Cukup untuk kebutuhan keluarga, kapasitas porsi nasi bisa untuk empat sampai enam orang
  • Posisi tombol memasak di bagian atas sehingga tak perlu membungkuk

Kekurangan

  • Untuk mode low sugar, kapasitas nasinya hanya 1,2 liter

Smart rice cooker dari UPUPIN ini layak dipertimbangkan oleh Anda yang sedang berdiet. Alasannya, teknologi pemanas selama memasak nasi pada mode low sugar mampu mengurangi kandungan gula dalam beras hingga 70%. 


Dengan begitu, Anda masih bisa memakan nasi putih tanpa terlalu khawatir kelebihan karbohidrat dari gula pada nasi. Produk ini cocok untuk Anda yang berdiet atau ingin mencegah penyakit diabetes.

Kapasitas3 liter
Konsumsi listrik500 watt
Konsumsi gasTidak diketahui
Tipe gasTidak diketahui
FItur menghangatkan
Fitur mengukus
Timer
Bahan panci/inner potStainless antilengket
LapisanNonstick
Antilengket
TeknologiTidak diketahui
Fitur/fungsi tambahanMemasak bubur, sup, yoghurt, dan cake; nasi antibasi hingga tidak basi hingga 24 jam
Material bodiTidak diketahui
View all
No.9

TuveRice Cooker Low Carbo Multi Function

Harga referensi
Mulai dari Rp1.500.000,00

Perpaduan warna yang cantik dan elegan, dapur pun jadi indah

Kelebihan:

  • Bagian inner lid bisa dilepas dan dibersihkan
  • Inner pot berlapis keramik, lebih durable dibandingkan bahan teflon
  • Perpaduan warna hitam dan rose gold-nya tampak elegan

Kekurangan:

  • Air yang keluar dari rice cooker harus langsung dibersihkan karena tidak terdapat penampungan air

Peralatan elektronik yang satu ini memiliki desain dan warna yang mewah. Perpaduan warna hitam dan rose gold-nya sangat cantik dan membuat dapur Anda tampak elegan. Jika Anda mengedepankan estetika, peralatan dapur yang satu ini layak dilirik.


Selain nasi putih yang low carbo, Anda juga dapat menggunakan rice cooker ini untuk memasak brown rice dan grain rice. Beberapa masakan lain, seperti sup, bubur, claypot, dan hidangan penutup juga bisa dimasak dengan alat ini. 

Kapasitas2 liter
Konsumsi listrik360-450 watt
Konsumsi gasTidak diketahui
Tipe gasTidak diketahui
FItur menghangatkan
Fitur mengukus
Timer
Bahan panci/inner potKeramik
LapisanNonstick
Antilengket
TeknologiTidak diketahui
Fitur/fungsi tambahanMembuat bubur, sup, dessert, claypot, yoghurt
Material bodiTidak diketahui
View all
No.10

MAIMEITE5L Rice Cooker Multifungsi

Harga referensi
Mulai dari Rp524.800,00

Kapasitasnya jumbo untuk keluarga yang anggotanya lebih dari dua orang!

Kelebihan: 

  • Kapasitasnya cukup untuk lima anggota keluarga
  • Dapat memasak beragam hidangan, seperti sup, bubur, stew, hingga nasi goreng

Kekurangan: 

  • Dayanya cukup tinggi, yakni 900 watt

Jika Anda mencari rekomendasi rice cooker baru untuk keluarga, produk ini tidak boleh dilewatkan. MAIMEITE 5L Rice Cooker dapat memenuhi kebutuhan nasi hingga lima orang. Perlu dicatat bahwa produk ini sanggup menampung 5 liter nasi dan bukan 5 liter beras. Kapasitas berasnya adalah 1,8 liter.


Dengan rice cooker ini, Anda bisa memasak beragam hidangan untuk keluarga. Salah satu fungsi andalannya adalah memasak nasi goreng. Jika bosan dengan menu tersebut, Anda masih bisa memasak sup dan bubur dengan produk ini.

Kapasitas5 liter
Konsumsi listrik900 watt
Konsumsi gasTidak diketahui
Tipe gasTidak diketahui
FItur menghangatkan
Fitur mengukus
Timer
Bahan panci/inner potEco Ceramic
LapisanNonstick
Antilengket
TeknologiTidak diketahui
Fitur/fungsi tambahanMemasak bubur, sup, stew, yoghurt, hingga nasi goreng
Material bodiTidak diketahui
View all

5 Rekomendasi Rice Cooker Low Carbo terbaik

No. 1: Tripacific ElectrindoSEKAI Penanak NasiCMW 720 LS

No. 2: BOLDeSuper COOK Less Sugar

No. 3: MecooAesthetic Rice Cooker Low Carbo

No. 4: UmedaOKOME Low Sugar Smart Rice Cooker

No. 5: MITOLow SugarR7

Lihat rekomendasi lengkapnya di sini

Apabila Anda membeli produk yang disebutkan di artikel, mybest mungkin akan menerima sebagian dari hasil penjualan produk tersebut.
Deskripsi setiap produk bersumber dari produsen/brand, situs marketplace, dan sebagainya.
  1. TOP
  2. Elektronik rumah tangga
  3. Elektronik dapur
  4. 10 Rekomendasi Rice Cooker Low Carbo Terbaik (Terbaru Tahun 2023) [Ditinjau oleh Chef]