Body serumSolusi Memilih Produk Terbaik
mybest
Body serumSolusi Memilih Produk Terbaik
  • 10 Rekomendasi Body Serum Mencerahkan Terbaik  [Kulit Lebih Glowing] (Terbaru Tahun 2026) 1
  • 10 Rekomendasi Body Serum Mencerahkan Terbaik  [Kulit Lebih Glowing] (Terbaru Tahun 2026) 2
  • 10 Rekomendasi Body Serum Mencerahkan Terbaik  [Kulit Lebih Glowing] (Terbaru Tahun 2026) 3
  • 10 Rekomendasi Body Serum Mencerahkan Terbaik  [Kulit Lebih Glowing] (Terbaru Tahun 2026) 4
  • 10 Rekomendasi Body Serum Mencerahkan Terbaik  [Kulit Lebih Glowing] (Terbaru Tahun 2026) 5

10 Rekomendasi Body Serum Mencerahkan Terbaik [Kulit Lebih Glowing] (Terbaru Tahun 2026)

Paparan sinar matahari yang intens dapat menyebabkan kulit menjadi belang, kusam, dan tampak lebih gelap. Kondisi ini kerap membuat sebagian orang mencari rekomendasi body serum yang cepat memutihkan kulit. Meski terdengar menjanjikan perubahan instan, produk yang sering disebut sebagai serum pemutih badan ini sebenarnya berfungsi membantu mencerahkan area gelap dan meratakan warna kulit secara bertahap.


Agar Anda dapat menentukan produk yang tepat, kami bersama dokter kulit dr. Theresia Movita akan menjelaskan cara memilih body serum yang mencerahkan kulit. Kami juga menyiapkan rekomendasi body serum yang bagus untuk mencerahkan kulit dari merek, seperti Purbasari, Grace and Glow, serta Herborist. Rekomendasi ini dipilih berdasarkan produk terlaris di marketplace dan cara memilih mybest. Mari simak pembahasannya!

Highlight Body Serum Mencerahkan Teratas

1

Beiersdorf

NIVEAExtra Bright Care & Protect 8 Super Food Body Serum
Extra Bright Care & Protect 8 Super Food Body Serum

Mengandung delapan jenis superfood untuk kulit yang lebih cerah sekaligus sehat

2

Unilever

Vaseline®Gluta-Hya Serum Burst Lotion Flawless Bright
Gluta-Hya Serum Burst Lotion Flawless Bright

Memanfaatkan GutaGlow yang membuat kulit lebih cerah bercahaya dalam 5 hari

3

Victoria Care Indonesia

HerboristJuice For Skin Gluta Booster Lotion Serum SPF 30 PA+++ Pome Berry & Beetroot
Juice For Skin Gluta Booster Lotion Serum SPF 30 PA+++ Pome Berry & Beetroot

Mencerahkan kulit tubuh sekaligus melindungi dengan body serum SPF 30

4

Sinergi Cosmetindo Laboratori

PERFECT WHITE AHA Body Serum
PERFECT WHITE AHA Body Serum

Diformulasikan dengan lima jenis AHA, area lipatan yang gelap pun bisa cerah

5

UNILEVER Indonesia

CitraBody Serum Complete Glow
Body Serum Complete Glow

Dengan lima bright action, selamat tinggal kulit belang!

dr. Theresia Movita
Pakar
Dermatovenereologist
dr. Theresia Movita

dr. Theresia, Sp.KK adalah dokter spesialis kulit dan kelamin yang berpraktik di Erha Dermacenter Kelapa Gading, Klinik Puspa Grogol, dan Klinik Sapta Mitra Pondok Kelapa, serta menjadi trainer internal di Erha. Dengan minat pada dermatologi kosmetik, laser, dan anak, lulusan FKUI ini menulis beberapa karya ilmiah serta artikel edukasi untuk masyarakat. Sebagai Wakil Sekretaris Umum Perdoski (Perhimpunan Dokter Spesialis Kulit dan kelamin Indonesia) pusat, dr. Tery menjadi ahli dermatologi berpengaruh di tingkat nasional.

Profil dr. Theresia Movita
Lanjut membaca
Maria Tri Handayani
Penyunting
Editor mybest Indonesia
Maria Tri Handayani

Maria adalah content planner di mybest yang berfokus pada produk perawatan kulit, kecantikan, hingga topik terkini yang banyak dicari orang seperti elektronik. Berpengalaman 9+ tahun di bidang konten dan SEO, ia pernah menjadi content editor di iPrice, mengoptimalkan artikel untuk membantu pembaca membandingkan produk dan menemukan penawaran terbaik di e-commerce. Kini, Maria menyunting artikel, melakukan riset keyword, menganalisis produk, serta berkolaborasi dengan pakar untuk menghadirkan panduan yang tepercaya, akurat, dan sesuai kebutuhan pembaca mybest.

Profil Maria Tri Handayani
Lanjut membaca
Pakar dalam artikel ini hanya meninjau isi cara memilih. Produk dan layanan yang direkomendasikan bukanlah pilihan dari pakar.

Why You Can Trust Us

mybest adalah layanan yang memiliki database produk dan meregistrasikan lebih dari 2.000 produk setiap bulannya dengan penelitian yang menyeluruh. Setiap artikel mybest dibuat melalui proses panjang termasuk riset produk dan kebutuhan pembaca serta wawancara dengan ahli di bidangnya. Dengan artikel yang dibuat berdasarkan fakta dan hasil riset mendalam dan informasi yang dapat dipercaya, kami memberikan konten yang dapat dipercaya kepada para pembaca kami.

Cara memilih Body Serum Mencerahkan

Untuk mendapatkan efek mencerahkan yang optimal dari body serum, ada beberapa kandungan yang perlu diutamakan, seperti eksfolian dan pencerah. Selain itu, tambahan pelembap juga tak kalah penting untuk menjaga kulit tetap sehat. Bagi Anda yang gemar beraktivitas di luar ruangan, penting juga memilih body serum dengan tambahan SPF 30 dan PA+++. Simak dahulu pembahasan lengkapnya, yuk!

1

Untuk mencerahkan kulit kusam, utamakan body serum yang mengandung, seperti AHA dan retinol

Pakar
Pakar
AHA dan retinol termasuk kandungan berkategori professional grade yang sudah terbukti secara ilmiah efektif mengangkat sel kulit mati serta mempercepat regenerasi sel kulit. Dengan begitu, akan muncul kulit baru yang lebih kenyal, cerah, dan sehat.
Untuk mencerahkan kulit kusam, utamakan body serum yang mengandung, seperti AHA dan retinol
Sumber: shopee.co.id
Kulit tubuh dapat terlihat kusam dan kurang bercahaya akibat penumpukan sel kulit mati di permukaan. Kondisi ini makin rentan terjadi terutama ketika proses regenerasi alami kulit melambat, seperti akibat aging. Untuk membantu mengatasinya, dibutuhkan body serum yang mengandung AHA (Alpha Hydroxy Acids) atau turunan retinoid seperti retinol.

AHA akan bekerja mengangkat sel kulit mati di permukaan, sedangkan retinol merangsang regenerasi kulit sekaligus memberikan efek eksfoliasi secara tidak langsung. Kulit kusam pun tergantikan oleh sel kulit baru yang lebih cerah dan sehat. Perlu diketahui, kandungan AHA dan retinol terkadang dituliskan dengan nama lain pada daftar komposisi produk. Misalnya, glycolic acid, lactic acid, malic acid, mandelic acid, dan citric acid untuk AHA, serta retinyl palmitate untuk retinol.
2

Bila Anda ingin mendapatkan hasil yang optimal, pilih produk dengan kombinasi kandungan brightening agent, seperti niacinamide dengan vitamin C

Pakar
Pakar

Kebanyakan produk rata-rata sudah mengandung niacinamide. Kombinasi niacinamide dan vitamin C telah terbukti dalam mencerahkan dan meratakan warna kulit lebih cepat dan optimal.

Bila Anda ingin mendapatkan hasil yang optimal, pilih produk dengan kombinasi kandungan brightening agent, seperti niacinamide dengan vitamin C
Sumber: shopee.co.id
Masalah pigmentasi, seperti noda hitam atau kulit belang akibat paparan sinar matahari, dapat membuat kulit tampak lebih gelap dan kurang bercahaya. Untuk mengatasinya, pilih body serum yang mengandung kombinasi bahan pencerah, seperti niacinamide dan vitamin C. Niacinamide dapat menghambat transfer melanin, sedangkan vitamin C membantu menghambat enzim tirosinase yang memproduksi melanin. Dengan begitu, keduanya dapat lebih optimal dalam mencerahkan kulit secara bertahap.

Hampir semua body serum yang mencerahkan kulit mengandung niacinamide karena relatif lembut dan cocok untuk semua jenis kulit. Sebaliknya, vitamin C memberi efek mencerahkan lebih kuat, tetapi berisiko menimbulkan iritasi pada kulit sensitif. Saat memilih produk, Anda juga sebaiknya memeriksa daftar komposisi. Vitamin C kadang dituliskan dengan istilah lain, seperti ascorbic acid, ascorbyl palmitate, ascorbyl tetraisopalmitate, ascorbyl glucoside, atau ascorbyl phosphate.

Bila kulit Anda sensitif, utamakan body serum dengan kombinasi kandungan bahan pencerah niacinamide dan alpha arbutin atau glutathione

Pakar
Pakar

Kandungan alpha arbutin dan glutathione dikenal tidak mudah menimbulkan iritasi sehingga cocok bagi pemilik kulit sensitif. Anda bisa memilih perpaduan niacinamide dengan alpha arbutin atau niacinamide dengan glutathione.

Bila kulit Anda sensitif, utamakan body serum dengan kombinasi kandungan bahan pencerah niacinamide dan alpha arbutin atau glutathione
Sumber: shopee.co.id
Jika Anda memiliki kulit sensitif, Anda bisa memilih body serum yang mengombinasikan niacinamide dengan bahan pencerah lain yang lebih mild daripada vitamin C. Beberapa contohnya, yaitu alpha arbutin dan glutathione. Kedua kandungan ini juga relatif lebih mudah ditemui pada produk yang sering disebut sebagai body serum untuk memutihkan kulit di pasaran.

Kedua kandungan tersebut bekerja dengan menghambat produksi melanin untuk mencerahkan kulit dan meratakan warna kulit yang belang. Selain itu, glutathione juga berfungsi sebagai antioksidan sehingga dapat membantu melindungi kulit dari efek buruk sinar matahari yang bisa membuat kulit tampak lebih gelap.
3

Supaya kulit tak hanya cerah, tetapi juga sehat, pastikan body serum mengandung glycerin atau hyaluronic acid dalam 10 daftar komposisi utamanya

Pakar
Pakar

Makin awal suatu bahan muncul dalam ingredients list, makin besar pula konsentrasinya. Jika kandungan pelembapnya tinggi, body serum pun dapat membantu menjaga kelembapan kulit sehingga kulit tampak lebih berkilau serta bebas kusam.

Supaya kulit tak hanya cerah, tetapi juga sehat, pastikan body serum mengandung glycerin atau hyaluronic acid dalam 10 daftar komposisi utamanya
Sumber: shopee.co.id
Kulit yang lembap dapat memantulkan cahaya dengan lebih baik sehingga tampak lebih cerah dan sehat. Oleh karena itu, pemilihan body serum dengan kandungan pelembap yang tinggi sangat dianjurkan. Sebaiknya utamakan serum yang mencantumkan bahan pelembap di sepuluh urutan pertama daftar komposisi karena makin awal suatu bahan tercantum, makin tinggi konsentrasinya dan makin optimal pula efek melembapkannya.

Soal kandungan, glycerin dan hyaluronic acid bisa menjadi pilihan bahan pelembap yang patut dipertimbangkan. Keduanya merupakan humektan yang bekerja menarik air ke permukaan kulit serta tergolong minim risiko iritasi sehingga cocok untuk semua jenis kulit. Perlu diketahui, beberapa produk mungkin saja mengandung sodium hyaluronate. Kandungan ini sebenarnya adalah jenis hyaluronic acid yang memiliki ukuran molekul lebih kecil sehingga mampu menyerap lebih efektif ke dalam kulit.
4

Dapatkan body serum yang dilengkapi minimal SPF 30 dan PA+++ atau broad spectrum, terutama bila Anda menggunakannya di siang hari

Pakar
Pakar

Pilih body serum dengan minimal SPF 30 dan PA+++ agar kulit terlindungi secara optimal dari sinar UVA dan UVB. Jika tingkat perlindungannya lebih rendah, kulit menjadi lebih mudah mengalami penggelapan akibat paparan sinar matahari yang berlebihan.

Dapatkan body serum yang dilengkapi minimal SPF 30 dan PA+++ atau broad spectrum, terutama bila Anda menggunakannya di siang hari
Sumber: shopee.co.id
Paparan sinar matahari tidak hanya membuat kulit lebih mudah menggelap, tetapi juga terasa kering. Oleh karena itu, jika Anda banyak beraktivitas di luar ruangan pada siang hari, sebaiknya utamakan body serum dengan perlindungan minimal SPF 30 dan PA+++. SPF 30 berarti body serum mampu melindungi kulit dari 97% sinar UVB yang dapat menyebabkan kulit terbakar (sunburn). Sementara itu, PA+++ menunjukkan tingkat perlindungan tinggi dari sinar UVA yang menyebabkan tanda penuaan dini di kulit.

Apabila keterangan SPF dan PA tidak tercantum dengan jelas, pastikan body serum memiliki klaim broad spectrum pada kemasan atau deskripsi produk. Anda juga dapat memeriksa daftar komposisinya. Produk yang mengandung UV protector seperti titanium dioxide umumnya menawarkan perlindungan broad spectrum juga. Namun, jika body serum belum dilengkapi UV protection, pastikan Anda menggunakan sunscreen setelah mengaplikasikan body serum.
Apakah cara memilihnya berguna sebagai referensi Anda?

Peringkat Body Serum Mencerahkan Terbaik

Berikut ini adalah rekomendasi Body Serum Mencerahkan terbaik. Produk-produk ini diurutkan secara mandiri oleh mybest berdasarkan hasil riset pada beberapa website dan review (diperbarui tanggal 02 Juli 2024).
Ranking popularitas
Filter

Produk

Gambar

Harga terendah

Poin

Perincian

Exfoliating agent

Manfaat

Kandungan glycerin

Kandungan sodium hyaluronate

Nilai SPF

Nilai PA

Klaim broadspectrum

Kandungan niacinamide

Kandungan AHA

Kandungan retinol

Kandungan vitamin C

Kandungan collagen

Pilihan ukuran

Kandungan brightening agent

1

Beiersdorf

NIVEAExtra Bright Care & Protect 8 Super Food Body Serum

Beiersdorf Extra Bright Care & Protect 8 Super Food Body Serum 1

Mengandung delapan jenis superfood untuk kulit yang lebih cerah sekaligus sehat

AHA (citric acid), Acerola cherry

Mencerahkan dan melembapkan kulit, meratakan warna kulit, memperbaiki tanda-tanda kulit kusam, membantu melindungi kulit dari sinar UV

15

Tidak diketahui

70 ml, 180 ml

Vitamin C (sodium ascorbyl phosphate, ascorbic acid)

2

Unilever

Vaseline®Gluta-Hya Serum Burst Lotion Flawless Bright

Unilever Gluta-Hya Serum Burst Lotion Flawless Bright 1

Memanfaatkan GutaGlow yang membuat kulit lebih cerah bercahaya dalam 5 hari

Citric acid

Mencerahkan dan melembapkan kulit, meratakan warna kulit, menyamarkan flek hitam, membantu melindungi kulit dari sinar UV

Tidak diketahui

Tidak diketahui

200 ml, 330 ml

Niacinamide, glutathione, retinyl palmitate

3

Victoria Care Indonesia

HerboristJuice For Skin Gluta Booster Lotion Serum SPF 30 PA+++ Pome Berry & Beetroot

Victoria Care Indonesia Juice For Skin Gluta Booster Lotion Serum SPF 30 PA+++ Pome Berry & Beetroot  1

Mencerahkan kulit tubuh sekaligus melindungi dengan body serum SPF 30

Tidak ada

Mencerahkan dan melembapkan kulit, meratakan warna kulit, menjaga elastisitas kulit, membantu melindungi kulit dari sinar UV

30

+++

(varian Mixed Berries & Taro)

180 ml

Glutathione

4

Sinergi Cosmetindo Laboratori

PERFECT WHITE AHA Body Serum

Sinergi Cosmetindo Laboratori PERFECT WHITE AHA Body Serum 1

Diformulasikan dengan lima jenis AHA, area lipatan yang gelap pun bisa cerah

AHA (kojic acid, lactic acid, glycolic acid, citric acid, malic acid)

Mencerahkan dan menghidrasi kulit, mengeksfoliasi sel-sel kulit mati, memudarkan bekas luka, mengatasi jerawat punggung

Tidak ada

Tidak ada

20 ml, 50 ml, 100 ml

Niacinamide, Vitamin C, Alpha arbutin, Glutathione

5

UNILEVER Indonesia

CitraBody Serum Complete Glow

UNILEVER Indonesia Body Serum Complete Glow 1

Dengan lima bright action, selamat tinggal kulit belang!

Citric acid

Mencerahkan dan melembapkan kulit, meratakan warna kulit, menyamarkan noda hitam

Tidak diketahui

Tidak diketahui

100 ml, 180 ml

Niacinamide, sodium ascorbyl phosphate

6

Gloria Origita Cosmetics

PurbasariWhite Glow Body Serum

Gloria Origita Cosmetics White Glow Body Serum 1

Dengan ekstrak bengkuang dan niacinamide untuk meratakan warna kulit

Tidak ada

Mencerahkan dan melembapkan kulit, membantu melindungi kulit dari sinar UV

Tidak diketahui

Tidak diketahui

180 ml

Niacinamide, licorice root extract, Arctostaphylos uva-ursi leaf extract

7

Shanghai Ayara Cosmetics

Grace and Glow Bright & Glow Body Serum

Shanghai Ayara Cosmetics Grace and Glow Bright & Glow Body Serum 1

Peraih Brand Choice Award yang hadirkan sensasi parfum mewah

Lactic acid

Mencerahkan dan melembapkan kulit

Tidak ada

Tidak ada

300 ml

Niacinamide, glutathione, ellagic acid, Glycyrrhiza uralensis root extract

8

Natura Deca Kosmetika

WhitelabBrightening Body Serum

Natura Deca Kosmetika Brightening Body Serum 1

Bebas paraben, aman untuk bumil dan busui!

Tidak ada

Mencerahkan dan melembapkan kulit, meratakan warna kulit, menjaga kekenyalan kulit

Tidak ada

Tidak ada

200 ml

Niacinamide, Glycyrrhiza glabra root extract

9

Darya-Varia Laboratoria

Natur-E White Hand & Body Serum

Darya-Varia Laboratoria Natur-E White Hand & Body Serum 1

Memberikan instant tone-up effect untuk kulit tampak lebih cerah seketika

Tidak ada

Mencerahkan dan melembapkan kulit, memberikan efek tone-up instan, membantu melindungi kulit dari sinar UV

Tidak diketahui

Tidak diketahui

180 ml

Niacinamide, glutathione

10

Immortal Cosmedika Indonesia

ISWHITE Whitening Expert Body Serum with Niacinamide 7%

Immortal Cosmedika Indonesia ISWHITE Whitening Expert Body Serum with Niacinamide 7% 1

Diperkaya 7% niacinamide yang dapat mencerahkan kulit secara maksimal

Tidak ada

Mencerahkan dan melembapkan kulit, meratakan warna kulit, menyamarkan dan membantu memudarkan bekas luka

Tidak ada

Tidak ada

200 ml

Niacinamide, vitamin C, glutathione, alpha arbutin

Jika tidak dapat menemukan produk yang Anda cari, Anda dapat mengajukan permintaan di sini.
No.1

Beiersdorf
NIVEAExtra Bright Care & Protect 8 Super Food Body Serum

Extra Bright Care & Protect 8 Super Food Body Serum 1
Sumber: nivea.co.id
Extra Bright Care & Protect 8 Super Food Body Serum 2
Sumber: nivea.co.id
Extra Bright Care & Protect 8 Super Food Body Serum 3
Sumber: shopee.co.id
Extra Bright Care & Protect 8 Super Food Body Serum 4
Sumber: shopee.co.id
Extra Bright Care & Protect 8 Super Food Body Serum 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp20.400
Agak Murah
Harga referensi
Rp20.400
Agak Murah
Exfoliating agentAHA (citric acid), Acerola cherry
Kandungan glycerin
Kandungan sodium hyaluronate
Nilai SPF15
Kandungan vitamin C
Kandungan brightening agentVitamin C (sodium ascorbyl phosphate, ascorbic acid)
Kandungan niacinamide
Kandungan AHA
Kandungan retinol

Mengandung delapan jenis superfood untuk kulit yang lebih cerah sekaligus sehat

Nivea Extra Bright Care & Protect 8 Super Food Body Serum mengandung 95% Purity Vitamin C dan delapan jenis superfood. Kandungan 95% Purity Vitamin C dalam body serum Nivea ini mampu mencerahkan kulit Anda. Sementara itu, delapan jenis superfood-nya akan menutrisi kulit sehingga tampak lebih sehat. Karena itu, produk ini adalah pilihan bagi Anda yang menginginkan kulit cerah dan sehat.

ManfaatMencerahkan dan melembapkan kulit, meratakan warna kulit, memperbaiki tanda-tanda kulit kusam, membantu melindungi kulit dari sinar UV
Nilai PATidak diketahui
Klaim broadspectrum
Kandungan collagen
Pilihan ukuran70 ml, 180 ml
View all
Apakah peringkat rekomendasi produk ini berguna sebagai referensi?
No.2

Unilever
Vaseline®Gluta-Hya Serum Burst Lotion Flawless Bright

Gluta-Hya Serum Burst Lotion Flawless Bright 1
Sumber: vaseline.com
Gluta-Hya Serum Burst Lotion Flawless Bright 2
Sumber: vaseline.com
Gluta-Hya Serum Burst Lotion Flawless Bright 3
Sumber: shopee.co.id
Gluta-Hya Serum Burst Lotion Flawless Bright 4
Sumber: shopee.co.id
Gluta-Hya Serum Burst Lotion Flawless Bright 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp56.500
Menengah
Harga referensi
Rp56.500
Menengah
Exfoliating agentCitric acid
Kandungan glycerin
Kandungan sodium hyaluronate
Nilai SPFTidak diketahui
Kandungan vitamin C
Kandungan brightening agentNiacinamide, glutathione, retinyl palmitate
Kandungan niacinamide
Kandungan AHA
Kandungan retinol

Memanfaatkan GutaGlow yang membuat kulit lebih cerah bercahaya dalam 5 hari

Ingin mempunyai kulit lebih cerah dalam waktu singkat? Cobalah untuk rajin mengoleskan Gluta-Hya Serum Burst Lotion Flawless Bright dari Vaseline. Body serum ini memanfaatkan GlutaGlow yang memiliki kemampuan sepuluh kali lebih unggul daripada vitamin C dalam hal mencerahkan kulit. Anda pun bisa mendapatkan kulit cerah bercahaya hanya dengan menggunakan produk body serum ini selama 5 hari.

ManfaatMencerahkan dan melembapkan kulit, meratakan warna kulit, menyamarkan flek hitam, membantu melindungi kulit dari sinar UV
Nilai PATidak diketahui
Klaim broadspectrum
Kandungan collagen
Pilihan ukuran200 ml, 330 ml
View all
No.3

Victoria Care Indonesia
HerboristJuice For Skin Gluta Booster Lotion Serum SPF 30 PA+++ Pome Berry & Beetroot

Harga referensi
Rp45.900
Menengah
Exfoliating agentTidak ada
Kandungan glycerin
Kandungan sodium hyaluronate
Nilai SPF30
Kandungan vitamin C
Kandungan brightening agentGlutathione
Kandungan niacinamide
Kandungan AHA
(varian Mixed Berries & Taro)
Kandungan retinol

Mencerahkan kulit tubuh sekaligus melindungi dengan body serum SPF 30

  • Perpaduan ekstrak pomegranate, cranberry, dan beetroot membantu meratakan warna kulit kusam agar tampak lebih glowing

  • Whitebooster formula dengan glutathione mendukung tampilan kulit lebih cerah

  • Perlindungan SPF 30 PA+++ membantu menjaga kulit dari paparan sinar UVA dan UVB sehari-hari

  • Diperkaya hydrolyzed collagen dan vitamin E untuk menjaga kulit terasa lembap dan tampak sehat

ManfaatMencerahkan dan melembapkan kulit, meratakan warna kulit, menjaga elastisitas kulit, membantu melindungi kulit dari sinar UV
Nilai PA+++
Klaim broadspectrum
Kandungan collagen
Pilihan ukuran180 ml
View all
No.4

Sinergi Cosmetindo Laboratori
PERFECT WHITE AHA Body Serum

Harga referensi
Rp100.000
Agak Mahal
Exfoliating agentAHA (kojic acid, lactic acid, glycolic acid, citric acid, malic acid)
Kandungan glycerin
Kandungan sodium hyaluronate
Nilai SPFTidak ada
Kandungan vitamin C
Kandungan brightening agentNiacinamide, Vitamin C, Alpha arbutin, Glutathione
Kandungan niacinamide
Kandungan AHA
Kandungan retinol

Diformulasikan dengan lima jenis AHA, area lipatan yang gelap pun bisa cerah

  • Mengandung 5 jenis AHA untuk mencerahkan kulit secara maksimal

  • Membantu meratakan warna kulit dan memudarkan bekas luka

  • Efektif untuk mencerahkan area lipatan gelap seperti ketiak

  • Diformulasikan dengan alpha arbutin, glutathione, vitamin C, dan niacinamide

  • Menutrisi dan menghidrasi kulit untuk tampilan lebih sehat

ManfaatMencerahkan dan menghidrasi kulit, mengeksfoliasi sel-sel kulit mati, memudarkan bekas luka, mengatasi jerawat punggung
Nilai PATidak ada
Klaim broadspectrum
Kandungan collagen
Pilihan ukuran20 ml, 50 ml, 100 ml
View all
No.5

UNILEVER Indonesia
CitraBody Serum Complete Glow

Harga referensi
Rp13.600
Lebih Murah
Harga referensi
Rp13.600
Lebih Murah
Exfoliating agentCitric acid
Kandungan glycerin
Kandungan sodium hyaluronate
Nilai SPFTidak diketahui
Kandungan vitamin C
Kandungan brightening agentNiacinamide, sodium ascorbyl phosphate
Kandungan niacinamide
Kandungan AHA
Kandungan retinol

Dengan lima bright action, selamat tinggal kulit belang!

Citra Body Serum Complete Glow dilengkapi dengan lima bright action. Hal tersebut menjadikan body serum ini solusi tepat untuk meratakan warna kulit yang belang. Produk ini juga dilengkapi dua puluh kali niacinamide dan hyaluronic acid yang efektif dalam mencerahkan dan melembapkan kulit dengan cepat. Gunakan body serum ini setiap hari bila Anda tidak ingin memiliki kulit yang belang.
ManfaatMencerahkan dan melembapkan kulit, meratakan warna kulit, menyamarkan noda hitam
Nilai PATidak diketahui
Klaim broadspectrum
Kandungan collagen
Pilihan ukuran100 ml, 180 ml
View all
No.6

Gloria Origita Cosmetics
PurbasariWhite Glow Body Serum

Harga referensi
Rp25.900
Agak Murah
Exfoliating agentTidak ada
Kandungan glycerin
Kandungan sodium hyaluronate
Nilai SPFTidak diketahui
Kandungan vitamin C
Kandungan brightening agentNiacinamide, licorice root extract, Arctostaphylos uva-ursi leaf extract
Kandungan niacinamide
Kandungan AHA
Kandungan retinol

Dengan ekstrak bengkuang dan niacinamide untuk meratakan warna kulit

  • Mengandung 2% niacinamide, Ekstrak Radiant White, dan ekstrak bengkuang untuk membantu mencerahkan kulit secara merata
  • Dilengkapi moisturizing agent yang menjaga kelembapan kulit agar tetap lembut dan sehat
  • Terdapat pula UV protection yang membantu menjaga kulit dari efek buruk paparan sinar matahari
  • Dengan aroma floral yang menyegarkan dan memberikan wangi lembut yang bertahan sepanjang hari
ManfaatMencerahkan dan melembapkan kulit, membantu melindungi kulit dari sinar UV
Nilai PATidak diketahui
Klaim broadspectrum
Kandungan collagen
Pilihan ukuran180 ml
View all
No.7

Shanghai Ayara Cosmetics
Grace and Glow Bright & Glow Body Serum

Grace and Glow Bright & Glow Body Serum 1
Sumber: shopee.co.id
Grace and Glow Bright & Glow Body Serum 2
Sumber: shopee.co.id
Grace and Glow Bright & Glow Body Serum 3
Sumber: shopee.co.id
Grace and Glow Bright & Glow Body Serum 4
Sumber: shopee.co.id
Grace and Glow Bright & Glow Body Serum 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp68.000
Menengah
Harga referensi
Rp68.000
Menengah
Exfoliating agentLactic acid
Kandungan glycerin
Kandungan sodium hyaluronate
Nilai SPFTidak ada
Kandungan vitamin C
Kandungan brightening agentNiacinamide, glutathione, ellagic acid, Glycyrrhiza uralensis root extract
Kandungan niacinamide
Kandungan AHA
Kandungan retinol

Peraih Brand Choice Award yang hadirkan sensasi parfum mewah

Bila Anda mengutamakan produk dari brand yang belakangan sedang naik daun, kami rekomendasikan body serum satu ini. Sebagai penerima penghargaan Brand Choice Award 2023, Grace and Glow membuktikan bahwa produk-produknya, termasuk body serum ini, layak dipercaya.


Selain efektif membantu mengatasi kulit kusam, produk ini juga menawarkan aroma parfum mewah. Pilihan tepat untuk meningkatkan kepercayaan diri Anda saat hendak bepergian, bukan?

ManfaatMencerahkan dan melembapkan kulit
Nilai PATidak ada
Klaim broadspectrum
Kandungan collagen
Pilihan ukuran300 ml
View all
No.8

Natura Deca Kosmetika
WhitelabBrightening Body Serum

Harga referensi
Rp58.812
Menengah
Exfoliating agentTidak ada
Kandungan glycerin
Kandungan sodium hyaluronate
Nilai SPFTidak ada
Kandungan vitamin C
Kandungan brightening agentNiacinamide, Glycyrrhiza glabra root extract
Kandungan niacinamide
Kandungan AHA
Kandungan retinol

Bebas paraben, aman untuk bumil dan busui!

  • Dengan kandungan niacinamide, produk dapat memberikan efek pencerah sehingga kulit tampak lebih fresh

  • Kandungannya bebas paraben dan dirancang aman untuk bumil ataupun busui

  • Diperkaya hyalucomplex-10 yang dapat meningkatkan level hidrasi pada lapisan kulit berbeda

  • Kulit terasa lebih lembut, kenyal, dan halus berkat kandungan marine collagen

ManfaatMencerahkan dan melembapkan kulit, meratakan warna kulit, menjaga kekenyalan kulit
Nilai PATidak ada
Klaim broadspectrum
Kandungan collagen
Pilihan ukuran200 ml
View all
No.9

Darya-Varia Laboratoria
Natur-E White Hand & Body Serum

Harga referensi
Rp62.900
Menengah
Exfoliating agentTidak ada
Kandungan glycerin
Kandungan sodium hyaluronate
Nilai SPFTidak diketahui
Kandungan vitamin C
Kandungan brightening agentNiacinamide, glutathione
Kandungan niacinamide
Kandungan AHA
Kandungan retinol

Memberikan instant tone-up effect untuk kulit tampak lebih cerah seketika

Saat ada acara mendadak, Anda bisa menyamarkan kulit kusam Anda secara cepat dengan body serum Natur-E ini. Hal tersebut berkat efek tone-up instan yang dimilikinya. Di sisi lain, beads dalam produk ini dapat menjadikan kulit lebih cerah alami setelah 28 hari pemakaian. Anda cukup mengaplikasikan produk secara merata, lalu beads akan membaur dan meresap ke dalam kulit.

ManfaatMencerahkan dan melembapkan kulit, memberikan efek tone-up instan, membantu melindungi kulit dari sinar UV
Nilai PATidak diketahui
Klaim broadspectrum
Kandungan collagen
Pilihan ukuran180 ml
View all
No.10

Immortal Cosmedika Indonesia
ISWHITE Whitening Expert Body Serum with Niacinamide 7%

Harga referensi
Rp199.000
Lebih Mahal
Exfoliating agentTidak ada
Kandungan glycerin
Kandungan sodium hyaluronate
Nilai SPFTidak ada
Kandungan vitamin C
Kandungan brightening agentNiacinamide, vitamin C, glutathione, alpha arbutin
Kandungan niacinamide
Kandungan AHA
Kandungan retinol

Diperkaya 7% niacinamide yang dapat mencerahkan kulit secara maksimal

Whitening Expert Body Serum dari ISWHITE diklaim sebagai body serum pertama yang diformulasikan dengan 7% niacinamide. Tingginya konsentrasi kandungan tersebut menjadikannya mampu mencerahkan dan meratakan warna kulit dengan maksimal. Selain itu, serum ini mengombinasikan glutathione, alpha arbutin, tranexamic acid, dan vitamin C, yang bekerja sebagai multi brightening agents.

 
Selain berbagai kandungannya untuk kulit, body serum ini tidak lengket dan cocok digunakan oleh semua jenis kulit. Formulanya yang ringan membuat body serum ini sangat nyaman untuk Anda pakai beraktivitas. Anda pun bisa memanfaatkannya untuk menutrisi kulit hingga 8 jam lamanya, menarik bukan? So tunggu apa lagi? Cobalah produk ini sekarang juga!

ManfaatMencerahkan dan melembapkan kulit, meratakan warna kulit, menyamarkan dan membantu memudarkan bekas luka
Nilai PATidak ada
Klaim broadspectrum
Kandungan collagen
Pilihan ukuran200 ml
View all

Apakah memakai body serum bisa mencerahkan kulit?

Pakar
Pakar
Ya, body serum dapat membantu mencerahkan kulit. Hal tersebut karena konsentrasi kandungan bahan aktif dalam body serum biasanya tergolong tinggi.
Apakah memakai body serum bisa mencerahkan kulit?
Sumber: shopee.co.id
Body serum memiliki konsentrasi bahan aktif yang tinggi sehingga efektif membantu mengatasi berbagai permasalahan kulit, termasuk kulit kusam yang tampak gelap. Selain itu, tekstur body serum yang lebih cair dan ringan dibandingkan body lotion memungkinkan bahan aktif lebih cepat meresap ke dalam kulit. Meski demikin, Anda tetap perlu memiliki ekspektasi yang rasional terhadap efek mencerahkan dari body serum.

 

Meski beberapa produk di pasaran dikenal sebagai 'body serum yang bagus untuk memutihkan kulit', tetapi produk ini mungkin hanya bisa membuat kulit pengguna setingkat lebih cerah. Untuk mendapatkan hasil mencerahkan yang optimal, Anda juga perlu menggunakan body serum secara rutin setiap hari.

Baca juga artikel rekomendasi body serum lainnya di sini

Ingin mencari body serum yang spesifik dari merek tertentu? Kami punya artikel body serum dari beberapa merek ternama, seperti NIVEA, Herborist, dan Grace and Glow. Tak hanya itu, ada pula artikel body serum dari merek-merek lokal. Yuk, simak!

5 Rekomendasi Body Serum Mencerahkan terbaik

No. 1: BeiersdorfNIVEAExtra Bright Care & Protect 8 Super Food Body Serum

No. 2: UnileverVaseline®Gluta-Hya Serum Burst Lotion Flawless Bright

No. 3: Victoria Care IndonesiaHerboristJuice For Skin Gluta Booster Lotion Serum SPF 30 PA+++ Pome Berry & Beetroot

No. 4: Sinergi Cosmetindo LaboratoriPERFECT WHITE AHA Body Serum

No. 5: UNILEVER IndonesiaCitraBody Serum Complete Glow

Lihat rekomendasi lengkapnya di sini
Deskripsi setiap produk diambil dari informasi yang tersedia dari produsen, brand, dan situs marketplace.

Populer
Rekomendasi Produk Terlaris Terkait Body serum

Grace and Glow Body Serum

7 Produk

Terbaru
Rekomendasi Produk Terlaris Terkait Body serum

Populer
favlist Terkait Perawatan tubuh & kecantikan

mybest

Bekerja sama dengan kreator konten dan ahli di bidangnya,
mybest membantu Anda dalam memilih dan menemukan produk terbaik.

Copyright mybest All Rights Reserved.