mybest
Food containerSolusi Memilih Produk Terbaik
mybest
Food containerSolusi Memilih Produk Terbaik
  • 10 Rekomendasi Food Container Terbaik  [Ditinjau Cooking Influencer] (Terbaru Tahun 2025) 1
  • 10 Rekomendasi Food Container Terbaik  [Ditinjau Cooking Influencer] (Terbaru Tahun 2025) 2
  • 10 Rekomendasi Food Container Terbaik  [Ditinjau Cooking Influencer] (Terbaru Tahun 2025) 3
  • 10 Rekomendasi Food Container Terbaik  [Ditinjau Cooking Influencer] (Terbaru Tahun 2025) 4
  • 10 Rekomendasi Food Container Terbaik  [Ditinjau Cooking Influencer] (Terbaru Tahun 2025) 5

10 Rekomendasi Food Container Terbaik [Ditinjau Cooking Influencer] (Terbaru Tahun 2025)

Food container menjadi solusi praktis untuk menyimpan bahan makanan agar tetap segar dan tertata rapi. Pilihannya pun beragam, mulai dari food container kulkas yang hemat ruang, food container stainless steel yang lebih kokoh, hingga food container plastik yang ringan dan serbaguna. Namun, ada banyak merek food container bagus di pasaran, seperti LocknLock, IKEA, dan Maspion. 

Banyaknya pilihan tentu bisa membuat Anda bingung menentukan yang paling tepat. Karena itu, kami akan menjelaskan cara memilih food container. Kami juga akan memberikan rekomendasi food container terbaik. Rekomendasi ini dipilih dari produk-produk terlaris di marketplace dan diurutkan sesuai cara memilih mybest. Artikel ini sudah ditinjau oleh cooking influencer kami, Inov Pelawi. Yuk, disimak!

Diperbaharui 14/11/2025

Highlight Food Container Teratas

1

Kindalin Utama Internasional

Sugar Baby Premium Glass Jar Baby Food Container
Sugar Baby Premium Glass Jar Baby Food Container

Dilengkapi dengan empat klip pengaman antibocor

2

TEC Houseware KATO Food Container
TEC Houseware KATO Food Container

Ukuran lebih presisi berkat penutup yang bisa dijadikan gelas takar

3

Oxihom Kotak Tempat Penyimpan MakananS0324
Oxihom Kotak Tempat Penyimpan Makanan

Dilengkapi gagang untuk memudahkan saat mengambil

4

Dejavu Food ContainerHSB139
Dejavu Food Container

Kue kering tetap renyah lebih lama dengan stoples berdesain minimalis

5

LOCK&LOCK INDONESIA

LocknLock Classic Gift Set Kotak Makan Isi 5 pcsHPL855GSS
LocknLock Classic Gift Set Kotak Makan Isi 5 pcs

Wadah penyimpanan makanan multifungsi, bisa untuk bekal juga!

Inov Pelawi
Pakar
Cooking influencer
Inov Pelawi

Inov Pelawi adalah cooking influencer dengan 90.000+ pengikut di akun Instagram @inovpelawi. Kecintaannya pada dunia memasak dan baking telah tumbuh sejak usia 14 tahun. Kini, ia tidak hanya mendokumentasikan kreasi kuliner lewat akunnya, tetapi juga berbagi resep yang mudah diikuti. Sebagai food blogger, Inov berkomitmen menciptakan konten yang inspiratif sekaligus praktis. Informasinya menjadi sumber ide andalan bagi ibu-ibu Indonesia dalam kegiatan sehari-hari di dapur.

Profil Inov Pelawi
Lanjut membaca
Tim Editorial mybest
Penyunting
mybest, Inc.
Tim Editorial mybest

mybest adalah situs layanan informasi produk rekomendasi berdasarkan uji coba menyeluruh serta bantuan pendapat oleh pakar. Menghasilkan konten setiap hari, mybest menyediakan pengalaman memilih terbaik bagi lebih dari 3 juta user per bulannya. Berbagai tema konten, mulai dari kosmetik, kebutuhan sehari-hari, elektronik rumah tangga, hingga jasa bisa ditemukan di mybest.

Profil Tim Editorial mybest
Lanjut membaca
Pakar dalam artikel ini hanya meninjau isi cara memilih. Produk dan layanan yang direkomendasikan bukanlah pilihan dari pakar.

Daftar isi

Why You Can Trust Us

mybest adalah layanan yang memiliki database produk dan meregistrasikan lebih dari 2.000 produk setiap bulannya dengan penelitian yang menyeluruh. Setiap artikel mybest dibuat melalui proses panjang termasuk riset produk dan kebutuhan pembaca serta wawancara dengan ahli di bidangnya. Dengan artikel yang dibuat berdasarkan fakta dan hasil riset mendalam dan informasi yang dapat dipercaya, kami memberikan konten yang dapat dipercaya kepada para pembaca kami.

Cara memilih Food Container

Dalam memilih food container, ada empat poin penting yang harus Anda perhatikan. Supaya tidak bingung, kami akan menjelaskan keempat poin tersebut di bawah ini. 

1

Ketahui material yang digunakan

Ketahui material yang digunakan

Pada umumnya, food container terbuat dari kaca, plastik, dan enamel. Simaklah perbedaannya berikut.


  • Produk berbahan plastik mudah didapatkan dan harganya pun terjangkau. Bahkan food container thin wall yang berbahan plastik tipis juga kian digemari. Karena ekonomis serta fleksibel untuk membungkus batagor, rujak, dan beragam makanan lainnya, tidak heran banyak penjual makanan menggunakannya.

  • Produk berbahan kaca memiliki ketahanan terhadap aroma yang kuat. Bagian dalamnya pun dapat terlihat karena transparan. 

  • Food container enamel mampu menahan aroma dan warna makanan. Produk berbahan enamel pun mudah dicuci serta memiliki beragam desain menarik. Selain itu, bahan enamel pada food container tidak memiliki pori ataupun goresan. Dengan demikian, bakteri dan lumut tidak punya tempat untuk berkembang di dalamnya.

Apa pun bahannya, sebaiknya pilih food container yang memiliki wadah atau penutup transparan. Jadi, Anda bisa dengan mudah melihat isinya. 

2

Agar kualitas dan kesegaran tetap terjaga, cek keberadaan rubber seal dan katup

Agar kualitas dan kesegaran tetap terjaga, cek keberadaan rubber seal dan katup

Fungsi utama food container memang untuk menyimpan makanan. Namun, fungsinya yang paling penting adalah menjaga kualitas makanan tetap segar. Dengan begitu, kualitas makanan tidak berubah meski disimpan dalam waktu yang lama.


Pada umumnya, food container dengan rubber seal dan katup dapat menahan udara luar masuk ke dalam wadah. Hal ini bagus karena perubahan udara dapat mendorong tumbuhnya jamur dan bakteri.


Penyimpanannya pun cenderung memiliki daya tahan yang lebih tinggiRubber seal akan membantu mencegah isi wadah berhamburan keluar saat food container terjatuh. Jadi, produk dengan rubber seal pasti lebih aman digunakan.

3

Perhatikan kedalaman celah penutup untuk mencegah kebocoran

Perhatikan kedalaman celah penutup untuk mencegah kebocoran

Bicara food container, salah satu hal yang membuat pusing adalah produk yang mudah bocor. Mungkin banyak dari Anda memiliki pengalaman kebocoran saat mengeluarkan food container dari kulkas. 


Di sinilah rubber seal sangat berperan! Rubber seal akan merekatkan bagian wadah dan penutup dengan rapat agar tidak mudah bocor. Namun, pastikan rubber seal terpasang dengan benar pada celah penutup agar terhindar dari kebocoran.


Ada juga food container yang antibocor meskipun tanpa rubber seal. Biasanya produk tanpa rubber seal yang antibocor memiliki celah yang lebih dalam pada bagian pinggir penutup. Sebelum membeli, sebaiknya Anda memperhatikan hal tersebut.


Memilih produk yang antibocor akan sangat menguntungkan Anda. Anda jadi bisa menggunakan wadah tersebut untuk berbagai kebutuhan. Bagi Anda yang ingin menyimpan makanan berkuah, pastikan wadah tertutup dengan rapat, ya!

4

Periksa kapasitas dan ukuran produk

Periksa kapasitas dan ukuran produk

Makin banyak food container, makin banyak pula space yang diperlukan untuk menyimpannya. Hal ini juga berlaku untuk produk ukuran kecil. Jadi, kemudahan dalam menyimpan pun penting saat memilih food containerProduk yang bisa disusun lebih praktis karena tidak terlalu memakan tempat


Susunlah food container sesuai dengan jenis bahan makanannya. Hal ini akan memudahkan dalam menyusun dan mencarinya saat dibutuhkan. Sebab itu, lebih baik pilih food container dari brand yang sama daripada membeli produk secara terpisah.


Hal penting lainnya adalah memilih ukuran food container sesuai dengan kebutuhan. Gunakan food container yang ukurannya lebih besar untuk lauk. Untuk penyimpanan nasi, gunakan wadah yang berbeda. Anda yang tinggal sendiri akan sangat terbantu dengan hal ini.


Wadah yang berkapasitas 500 ml akan sangat berguna untuk menyimpan makanan sisa. Ukuran ini bisa digunakan di mana saja.

Apakah cara memilihnya berguna sebagai referensi Anda?

Peringkat Food Container Terbaik

Berikut ini adalah rekomendasi Food Container terbaik. Produk-produk ini diurutkan secara mandiri oleh mybest berdasarkan hasil riset pada beberapa website dan review (diperbarui tanggal 14 November 2025).
Ranking popularitas
Filter

Produk

Gambar

Harga terendah

Poin

Perincian

Jumlah pembelian

Kapasitas

Bahan

Bahan tutup

1

Kindalin Utama Internasional

Sugar Baby Premium Glass Jar Baby Food Container

 Kindalin Utama Internasional Sugar Baby Premium Glass Jar Baby Food Container 1

Dilengkapi dengan empat klip pengaman antibocor

1 pcs

160 ml

Kaca

Plastik, silikon

2

TEC Houseware KATO Food Container

 TEC Houseware KATO Food Container 1

Ukuran lebih presisi berkat penutup yang bisa dijadikan gelas takar

1 pcs

1.100 ml

Plastik

Plastik

3

Oxihom Kotak Tempat Penyimpan MakananS0324

 Oxihom Kotak Tempat Penyimpan Makanan 1

Dilengkapi gagang untuk memudahkan saat mengambil

1 pcs

5.000 ml

Plastik

Plastik

4

Dejavu Food ContainerHSB139

 Dejavu Food Container 1

Kue kering tetap renyah lebih lama dengan stoples berdesain minimalis

1 pcs

460 ml

Plastik

Plastik

5

LOCK&LOCK INDONESIA

LocknLock Classic Gift Set Kotak Makan Isi 5 pcsHPL855GSS

LOCK&LOCK INDONESIA LocknLock Classic Gift Set Kotak Makan Isi 5 pcs 1

Wadah penyimpanan makanan multifungsi, bisa untuk bekal juga!

5 pcs

350 ml (2 pcs), 600 ml, 860 ml

Plastik

Plastik

6

Kedaung Group

Kedaung Set Mangkuk + Tutup Kukuruyuk

Kedaung Group Kedaung Set Mangkuk + Tutup Kukuruyuk 1

Satu set mangkuk serbaguna untuk keperluan dapur harian

5 pcs

1 pcs x 100 ml, 1 pcs x 500 ml, 1 pcs x 700 ml, 1 pcs x 1.000 ml, 1 pcs x 1.300 ml

Enamel

Plastik

7

IKEA

IKEA 365+

IKEA IKEA 365+ 1

Materialnya tahan panas, bisa untuk memanaskan makanan di microwave

3 pcs

3 pcs x 180 ml

Kaca

Plastik

8

Trosten Round Glass Food Storage with Wooden Lid

 Trosten Round Glass Food Storage with Wooden Lid 1

Hadirkan suasana natural sekaligus stylish dengan tutup berbahan kayu

1 pcs

182 ml

Kaca

Kayu

9

Maspion Group

Maspion Mangkok Jadul Enamel Motif Bunga

Maspion Group Maspion Mangkok Jadul Enamel Motif Bunga 1

Mangkuk enamel motif bunga dengan nuansa klasik yang cantik

1 pcs

Tidak diketahui

Steel, enamel

Plastik

10

JOYCOOK Kontainer Makanan Stackable Persegi

 JOYCOOK Kontainer Makanan Stackable Persegi 1

Berbahan stainless steel SUS 304 yang antibakteri dan bebas zat berbahaya

1 pcs

400 ml

Stainless steel

Plastik

Jika tidak dapat menemukan produk yang Anda cari, Anda dapat mengajukan permintaan di sini.
No.1

Kindalin Utama Internasional
Sugar Baby Premium Glass Jar Baby Food Container

Sugar Baby Premium Glass Jar Baby Food Container 1
Sumber: shopee.co.id
Sugar Baby Premium Glass Jar Baby Food Container 2
Sumber: shopee.co.id
Sugar Baby Premium Glass Jar Baby Food Container 3
Sumber: shopee.co.id
Sugar Baby Premium Glass Jar Baby Food Container 4
Sumber: shopee.co.id
Sugar Baby Premium Glass Jar Baby Food Container 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp32.000
Menengah
Harga referensi
Rp32.000
Menengah

Dilengkapi dengan empat klip pengaman antibocor

  • Set berisi wadah kaca borosilikat tebal dengan kapasitas 160 ml
  • Wadahnya antibocor karena dibekali dengan empat klip pengaman pada tiap sisi
  • Aman digunakan bayi karena bebas BPA dan telah tersertifikasi FDA
Jumlah pembelian1 pcs
Kapasitas160 ml
BahanKaca
Bahan tutupPlastik, silikon
Apakah peringkat rekomendasi produk ini berguna sebagai referensi?
No.2

TEC Houseware KATO Food Container

TEC Houseware KATO Food Container 1
Sumber: shopee.co.id
TEC Houseware KATO Food Container 2
Sumber: shopee.co.id
TEC Houseware KATO Food Container 3
Sumber: shopee.co.id
TEC Houseware KATO Food Container 4
Sumber: shopee.co.id
TEC Houseware KATO Food Container 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp39.900
Menengah
Harga referensi
Rp39.900
Menengah

Ukuran lebih presisi berkat penutup yang bisa dijadikan gelas takar

  • Terbuat dari bahan plastik PP food grade yang aman untuk makanan

  • Dilengkapi tutup yang bisa digunakan sebagai gelas takar untuk ukuran lebih presisi
  • Desain transparan memudahkan melihat isi toples tanpa membukanya
  • Bisa digunakan untuk menaruh biji-bijian, tepung, makanan kering, beras, hingga minyak
Jumlah pembelian1 pcs
Kapasitas1.100 ml
BahanPlastik
Bahan tutupPlastik
No.3

Oxihom Kotak Tempat Penyimpan MakananS0324

Oxihom Kotak Tempat Penyimpan Makanan 1
Sumber: shopee.co.id
Oxihom Kotak Tempat Penyimpan Makanan 2
Sumber: shopee.co.id
Oxihom Kotak Tempat Penyimpan Makanan 3
Sumber: shopee.co.id
Oxihom Kotak Tempat Penyimpan Makanan 4
Sumber: shopee.co.id
Oxihom Kotak Tempat Penyimpan Makanan 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp29.900
Agak Murah
Harga referensi
Rp29.900
Agak Murah

Dilengkapi gagang untuk memudahkan saat mengambil

  • Desain bening memudahkan identifikasi isi tanpa harus dibuka
  • Bodinya dilengkapi gagang yang bisa dipegang saat mengambilnya
  • Terbuat dari bahan food grade yang aman digunakan dan tidak meninggalkan bau
  • Kapasitas besar cocok untuk menyimpan buah, sayuran, hingga makanan kering
Jumlah pembelian1 pcs
Kapasitas5.000 ml
BahanPlastik
Bahan tutupPlastik
No.4

Dejavu Food ContainerHSB139

Dejavu Food Container 1
Sumber: shopee.co.id
Dejavu Food Container 2
Sumber: shopee.co.id
Dejavu Food Container 3
Sumber: shopee.co.id
Dejavu Food Container 4
Sumber: shopee.co.id
Dejavu Food Container 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp15.400
Lebih Murah
Harga referensi
Rp15.400
Lebih Murah

Kue kering tetap renyah lebih lama dengan stoples berdesain minimalis

  • Desain simpel dan minimalis memberikan gaya modern di ruangan Anda

  • Stoples dilengkapi seal silicon yang membuatnya kedap udara

  • Cocok untuk menaruh kue kering agar tetap renyah dan bebas melempem

  • Tampilannya yang transparan memudahkan melihat isi

Jumlah pembelian1 pcs
Kapasitas460 ml
BahanPlastik
Bahan tutupPlastik
No.5

LOCK&LOCK INDONESIA
LocknLock Classic Gift Set Kotak Makan Isi 5 pcsHPL855GSS

LocknLock Classic Gift Set Kotak Makan Isi 5 pcs 1
Sumber: shopee.co.id
LocknLock Classic Gift Set Kotak Makan Isi 5 pcs 2
Sumber: shopee.co.id
LocknLock Classic Gift Set Kotak Makan Isi 5 pcs 3
Sumber: shopee.co.id
LocknLock Classic Gift Set Kotak Makan Isi 5 pcs 4
Sumber: shopee.co.id
LocknLock Classic Gift Set Kotak Makan Isi 5 pcs 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp170.050
Lebih Mahal
Harga referensi
Rp170.050
Lebih Mahal

Wadah penyimpanan makanan multifungsi, bisa untuk bekal juga!

  • Terdiri dari lima wadah persegi panjang dengan ukuran berbeda

  • Dilengkapi teknologi pengunci empat sisi untuk tutup rapat sempurna
  • Dibekali hollow silicone untuk menahan udara agar menjaga makanan tetap fresh lebih lama dan tidak tumpah
  • Cocok digunakan untuk menyimpan makanan di kulkas maupun dibawa bepergian
Jumlah pembelian5 pcs
Kapasitas350 ml (2 pcs), 600 ml, 860 ml
BahanPlastik
Bahan tutupPlastik
No.6

Kedaung Group
Kedaung Set Mangkuk + Tutup Kukuruyuk

Kedaung Set Mangkuk + Tutup Kukuruyuk 1
Sumber: shopee.co.id
Kedaung Set Mangkuk + Tutup Kukuruyuk 2
Sumber: shopee.co.id
Kedaung Set Mangkuk + Tutup Kukuruyuk 3
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp180.500
Lebih Mahal
Harga referensi
Rp180.500
Lebih Mahal

Satu set mangkuk serbaguna untuk keperluan dapur harian

  • Terdiri dari lima ukuran mangkuk berbeda untuk berbagai kebutuhan memasak

  • Terbuat dari material enamel yang awet dan tidak mudah berkarat

  • Setiap mangkuk dilengkapi tutup plastik yang rapat dan praktis

  • Cocok digunakan untuk mencampur, menyimpan, dan menyajikan makanan


Jumlah pembelian5 pcs
Kapasitas1 pcs x 100 ml, 1 pcs x 500 ml, 1 pcs x 700 ml, 1 pcs x 1.000 ml, 1 pcs x 1.300 ml
BahanEnamel
Bahan tutupPlastik
No.7

IKEA
IKEA 365+

IKEA 365+ 1
Sumber: shopee.co.id
IKEA 365+ 2
Sumber: shopee.co.id
IKEA 365+ 3
Sumber: shopee.co.id
IKEA 365+ 4
Sumber: shopee.co.id
IKEA 365+ 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp79.900
Agak Mahal
Harga referensi
Rp79.900
Agak Mahal

Materialnya tahan panas, bisa untuk memanaskan makanan di microwave

  • Wadahnya dibuat dari kaca tahan panas yang bisa digunakan di microwave dan oven

  • Kapasitas 180 ml, ideal untuk menyimpan saus, camilan, ataupun MPASI si kecil

  • Tahan terhadap suhu tinggi dan rendah, dapat disimpan di freezer

  • Satu set terdiri dari tiga wadah mungil yang bisa ditumpuk sehingga menghemat ruang

Jumlah pembelian3 pcs
Kapasitas3 pcs x 180 ml
BahanKaca
Bahan tutupPlastik
No.8

Trosten Round Glass Food Storage with Wooden Lid

Trosten Round Glass Food Storage with Wooden Lid 1
Sumber: shopee.co.id
Trosten Round Glass Food Storage with Wooden Lid 2
Sumber: shopee.co.id
Trosten Round Glass Food Storage with Wooden Lid 3
Sumber: shopee.co.id
Trosten Round Glass Food Storage with Wooden Lid 4
Sumber: shopee.co.id
Trosten Round Glass Food Storage with Wooden Lid 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Rp39.900
Menengah
Harga referensi
Rp39.900
Menengah

Hadirkan suasana natural sekaligus stylish dengan tutup berbahan kayu

  • Terbuat dari kaca transparan tahan panas berkualitas tinggi

  • Dilengkapi tutup kayu dengan karet silikon untuk menjaga kesegaran isi

  • Desainnya memberikan kesan natural sekaligus stylish

  • Permukaan kaca halus memudahkan pencucian dan tidak menyerap bau


  • Jumlah pembelian1 pcs
    Kapasitas182 ml
    BahanKaca
    Bahan tutupKayu
    No.9

    Maspion Group
    Maspion Mangkok Jadul Enamel Motif Bunga

    Maspion Mangkok Jadul Enamel Motif Bunga 1
    Sumber: shopee.co.id
    Maspion Mangkok Jadul Enamel Motif Bunga 2
    Sumber: shopee.co.id
    Maspion Mangkok Jadul Enamel Motif Bunga 3
    Sumber: shopee.co.id
    Maspion Mangkok Jadul Enamel Motif Bunga 4
    Sumber: shopee.co.id
    Maspion Mangkok Jadul Enamel Motif Bunga 5
    Sumber: shopee.co.id
    Harga referensi
    Rp32.500
    Menengah
    Harga referensi
    Rp32.500
    Menengah

    Mangkuk enamel motif bunga dengan nuansa klasik yang cantik

    • Terbuat dari bahan enamel berkualitas yang tahan panas dan tahan lama

    • Dilengkapi dengan tutup untuk menjaga makanan tetap bersih dan higienis

    • Motif bunga khas memberikan kesan vintage dan nostalgia

    • Ringan, tidak mudah pecah, dan mudah dibersihkan

    Jumlah pembelian1 pcs
    KapasitasTidak diketahui
    BahanSteel, enamel
    Bahan tutupPlastik
    No.10

    JOYCOOK Kontainer Makanan Stackable Persegi

    JOYCOOK Kontainer Makanan Stackable Persegi 1
    Sumber: shopee.co.id
    JOYCOOK Kontainer Makanan Stackable Persegi 2
    Sumber: shopee.co.id
    JOYCOOK Kontainer Makanan Stackable Persegi 3
    Sumber: shopee.co.id
    JOYCOOK Kontainer Makanan Stackable Persegi 4
    Sumber: shopee.co.id
    JOYCOOK Kontainer Makanan Stackable Persegi 5
    Sumber: shopee.co.id
    Harga referensi
    Rp36.899
    Menengah
    Harga referensi
    Rp36.899
    Menengah

    Berbahan stainless steel SUS 304 yang antibakteri dan bebas zat berbahaya

    • Terbuat dari stainless steel SUS 304 bebas BPA, antibakteri, dan zat berbahaya yang aman untuk makanan 
    • Dilengkapi tutup kedap udara untuk menjaga kesegaran bahan makanan dan mencegah kebocoran

    • Material tahan panas dan dingin, bisa ditaruh freezer ataupun digunakan untuk memanaskan makanan di microwave

    • Cocok untuk dijadikan wadah bekal sekolah, perjalanan, ataupun piknik

    Jumlah pembelian1 pcs
    Kapasitas400 ml
    BahanStainless steel
    Bahan tutupPlastik

    Metode penyimpanan food container yang rapi

    Metode penyimpanan food container yang rapi

    Apabila food container yang ukurannya berbeda disusun begitu saja, banyak space akan terbuang. Solusinya adalah Anda bisa menggunakan keranjang plastik untuk penyimpanannya.

    Susun food container sesuai dengan ukuran ke dalam keranjang yang diletakkan di laci. Hal ini dapat mencegah food container tergelincir saat disimpan di laci atau kabinet. Anda juga akan lebih mudah memakainya jika disusun berdasarkan ukuran.

    Saat menyimpan, susun wadah dan penutup di keranjang secara terpisah. Simpan wadah food container dengan cara menumpuknya dan letakkan tutupnya secara vertikal. Dengan cara ini, penyimpanan menjadi lebih maksimal.


    Jika food container sudah terlalu banyak, ada baiknya untuk menyortir. Pastikan produknya masih lengkap dengan tutup dan tidak rusak. Kerusakan pada food container bisa membuat bahan makanan menurun kualitasnya.

    Tips menghilangkan bau pada kontainer makanan dari cooking influencer kami, Inov Pelawi

    Tips menghilangkan bau pada kontainer makanan dari cooking influencer kami, Inov Pelawi

    Anda bisa mencuci food container menggunakan air yang cenderung panas dan sabun cuci piring agar bau tidak membandel. Setelah dicuci, segera keringkan kontainer makanan dengan lap atau tisu dapur.

    5 Rekomendasi Food Container terbaik

    No. 1: Kindalin Utama InternasionalSugar Baby Premium Glass Jar Baby Food Container

    No. 2: TEC Houseware KATO Food Container

    No. 3: Oxihom Kotak Tempat Penyimpan MakananS0324

    No. 4: Dejavu Food ContainerHSB139

    No. 5: LOCK&LOCK INDONESIALocknLock Classic Gift Set Kotak Makan Isi 5 pcsHPL855GSS

    Lihat rekomendasi lengkapnya di sini
    Deskripsi setiap produk diambil dari informasi yang tersedia dari produsen, brand, dan situs marketplace.

    Populer
    Rekomendasi Produk Terlaris Terkait Food container

    Rak Panci

    10 Produk

    Populer
    favlist Terkait Peralatan dapur

    mybest

    Bekerja sama dengan kreator konten dan ahli di bidangnya,
    mybest membantu Anda dalam memilih dan menemukan produk terbaik.

    Copyright mybest All Rights Reserved.