Kebutuhan rumah tangga
Elektronik rumah tangga
Komputer & laptop
Kamera
Perawatan tubuh & kecantikan
Kesehatan
Makanan & minuman
Peralatan dapur
Fashion wanita
Fashion pria
Fashion anak
Ibu & anak
Interior & furnitur
Hobi
Outdoor & sports
DIY & tools
Perawatan hewan
Buku
Peralatan kantor & alat tulis
Otomotif
Perlengkapan pesta & hadiah
Handphone & tablet
Gaming
Program & aplikasi
Travelling
Banyak orang khawatir terhadap masalah bau badan, apalagi di Indonesia yang cuacanya lembap dan panas. Salah satu cara mengatasinya adalah dengan menggunakan deodoran cair. Tak hanya menangkal bau badan, beberapa produk bahkan bisa menyerap keringat dengan efektif dan merawat kulit ketiak yang iritasi.
Deodoran yang tahan lama tentu banyak macamnya, tetapi kembali lagi pada preferensi pribadi. Merek-merek deodoran cair yang dapat dipilih, yakni SR12 Skincare, Oriflame, dan Rexona. Supaya tidak bingung, kami akan memberikan tips memilih deodoran cair yang bagus. Silakan disimak dari awal hingga akhir, ya!
Sonya Kovaleswani merupakan writer mybest yang sudah menulis konten dari berbagai bidang, seperti beauty & skincare, elektronik dapur, hingga peralatan kebersihan. Selama menulis di mybest, Sonya juga sudah banyak berdiskusi dengan pakar-pakar di bidangnya tentang bagaimana memilih produk yang bagus. Semasa kuliah, ia menuangkan kecintaannya pada dunia tulis-menulis dengan mengelola blog pribadi ber-niche fashion dan beauty & skincare. Selama menulis blog-nya, Sonya telah mendapatkan kesempatan bekerja sama dengan brand-brand kecantikan terkemuka, baik lokal maupun internasional.
Daftar isi
Meskipun manfaat dan fungsinya sama, deodoran cair ternyata memiliki beberapa kelebihan. Berikut ini adalah kelebihan deodoran cair dibandingkan jenis padat, krim, dan bubuk.
Aplikasi lebih mudah dan merata
Tidak meninggalkan noda pada pakaian
Aroma yang lebih variatif
Namun, keunggulan di atas tidaklah mutlak karena tergantung pada merek serta formulasi produk. Selain itu, daya tahan deodoran juga dapat dipengaruhi oleh faktor-faktor seperti cuaca, aktivitas fisik, jenis kulit, dan lingkungan. Untuk mengetahui rekomendasi deodoran cair dan cara memilihnya, mari simak informasi di bawah ini!
Ketika memilih produk deodoran cair, Anda perlu memperhatikan kemampuannya dalam mencegah keringat dan bau badan berlebih. Anda juga perlu memeriksa tekstur, kandungan, dan formulanya. Untuk lebih jelasnya, simak baik-baik penjelasan berikut ini.
Jika Anda termasuk orang dengan produksi keringat berlebih, Anda bisa memilih deodoran yang mengandung antiperspiran dan astringen. Antiperspiran adalah zat yang dapat mencegah keluarnya keringat berlebih pada tubuh Anda.
Hampir semua deodoran memiliki tugas untuk menghilangkan bau badan. Namun, tidak semua deodoran memiliki kemampuan antiperspiran untuk menghambat keringat. Kandungan antiperspiran biasa dituliskan dengan nama aluminium chloride dan aluminium chlorohydrate.
Namun, bagi beberapa orang yang memiliki kulit sensitif bisa saja akan memicu peradangan kulit, seperti iritasi atau alergi. Apabila Anda ragu dengan bahan-bahan tersebut sebaiknya lakukan uji coba di area kulit lain terlebih dahulu. Hal tersebut dilakukan untuk memastikan tidak ada reaksi alergi atau iritasi.
Bau badan salah satunya muncul karena bakteri yang bercampur dengan keringat. Untuk menghilangkan bau badan, bakteri di kulit juga perlu dihilangkan. Untuk itu, Anda membutuhkan deodoran yang mengandung antibakteri.
Kandungan antibakteri yang aman dan umum ditemukan pada deodoran cair adalah tawas atau alum, zinc, dan shikimic acid. Bahan-bahan tersebut dapat membantu mengurangi pertumbuhan bakteri yang menyebabkan bau tidak sedap ketika tercampur dengan keringat.
Ada dua jenis kemasan deodoran cair yang bisa Anda temukan di pasaran, yaitu roll on dan spray. Kenali terlebih dahulu kelebihan dan kekurangan setiap kemasan sebelum menentukan pilihan Anda.
Deodoran berbentuk roll on adalah kemasan yang paling banyak dijual di pasaran. Tipe ini memiliki aplikator berbentuk bola dan harganya lebih ekonomis dibandingkan deodoran tipe spray. Meski cukup berat, ukurannya lebih kecil sehingga mudah dibawa saat traveling.
Sayangnya, deodoran ini punya beberapa kekurangan. Salah satunya, Anda membutuhkan waktu cukup lama untuk menunggu cairan deodoran menjadi kering. Jika Anda memakai baju ketika cairan deodoran masih basah, cairan bisa menempel di baju dan membuat baju menjadi kuning.
Apabila Anda mencari deodoran cair yang lebih mudah kering, pilihlah model spray. Deodoran ini teksturnya cepat kering dan meminimalkan risiko baju menjadi kuning. Selain itu, jangkauan semprotnya juga lebih luas. Sekali semprot saja, deodoran sudah merata di area ketiak Anda.
Dibandingkan tipe roll on, harga deodoran tipe ini sedikit lebih mahal. Selain itu, deodoran tipe ini juga lebih cepat habis. Kemudian, karena menggunakan gas dan mayoritas mengandung aerosol, deodoran spray juga dianggap tidak ramah lingkungan.
Deodoran cair bertekstur kental memiliki keunggulan, yaitu lebih lama stay di kulit. Teksturnya yang kental akan membuat bahan aktif bekerja lebih lama untuk mencegah munculnya bau badan. Jadi, ketika memakai deodoran tipe ini, Anda tidak perlu khawatir dengan area tubuh yang menjadi sumber bau.
Posh Whitening Roll On Deodorant adalah solusi andal untuk menjaga ketiak Anda tetap segar sepanjang hari. Dengan formula khususnya yang mengandung bahan pemutih alami, deodorant ini membantu mengurangi hiperpigmentasi pada area ketiak. Hasilnya akan Anda rasakan dalam beberapa minggu pemakaian. Terlebih, aplikatornya mudah digunakan dan dapat digunakan secara merata di area ketiak.
Produk ini cocok untuk semua jenis kulit, terutama bila Anda menginginkan ketiak yang lebih cerah. Terbuat dari bahan-bahan berkualitas tinggi, deodorant ini juga memberikan perlindungan dari bau tidak sedap selama berjam-jam. Dapatkan ketiak cerah dan segar dengan pemakaian yang teratur selama 1 minggu.
Jenis | Deodorant roll on |
---|---|
Varian | Whitening |
Bahan aktif | Aluminium chlorohydrate, niacinamide, broussonetia papyrifera bark extract, acetyl glucosamine, morus alba bark extract, camellia japonica flower extract, camellia sinensis leaf extract, madecassoside, rhus semialata extract, tricholoma matsutake extract, cetylpyridinium chloride |
Kandungan pelembap | Camellia japonica flower extract, camellia sinensis leaf extract, madecassoside, allantoin |
Kandungan pencerah | Niacinamide, broussonetia papyrifera bark extract, acetyl glucosamine, morus alba bark extract |
Kandungan antibakteri | Rhus semialata extract, tricholoma matsutake extract, cetylpyridinium chloride |
Kandungan antiperspirant | Aluminium chlorohydrate |
Kandungan lainnya | Perfume |
Pilihan ukuran | 50 ml |
Daya tahan | 48 jam |
Keamanan | Tidak diketahui |
BPOM | NA18170900152 |
Tidak meninggalkan noda | Tidak diketahui |
Tidak berbau (no fragrance) | |
Alkohol | |
Paraben | |
Aluminium chloride | |
Aman untuk kulit sensitif | Tidak diketahui |
Mengontrol keringat berlebih | Tidak diketahui |
Manfaat lainnya | Mencerahkan kulit ketiak dalam 7 hari |
Seri | Tidak diketahui |
Dengan teknologi Hair-Soft yang unik, produk ini akan memberikan pengalaman tanpa rasa sakit dan aman saat menghilangkan bulu halus. Menariknya, produk ini diperkaya dengan vitamin C dan ekstrak mutiara yang memberikan nutrisi kepada kulit, menjadikannya segar dan bercahaya. Dengan formula lembutnya, produk ini dirancang khusus untuk kulit sensitif, menjadikannya sempurna untuk para wanita yang memakai hijab.
Produk ini cocok digunakan oleh Anda yang ingin menjaga kelembutan kulit tanpa harus mencukur. Terlebih bila Anda memiliki kulit sensitif yang membutuhkan perawatan lembut. Anda pun akan makin merasa nyaman karena formulanya telah lolos uji dermatologi.
Jenis | Deodorant roll on |
---|---|
Varian | Brightening Hijab |
Bahan aktif | Gymnema sylvestre leaf extract, vitamin C, ekstrak mutiara |
Kandungan pelembap | Tidak diketahui |
Kandungan pencerah | Vitamin C, ekstrak mutiara |
Kandungan antibakteri | Tidak diketahui |
Kandungan antiperspirant | Tidak diketahui |
Kandungan lainnya | Tidak diketahui |
Pilihan ukuran | 50 ml |
Daya tahan | 48 jam |
Keamanan | 0% alkohol |
BPOM | NA18210900252 |
Tidak meninggalkan noda | Tidak diketahui |
Tidak berbau (no fragrance) | Tidak diketahui |
Alkohol | |
Paraben | Tidak diketahui |
Aluminium chloride | Tidak diketahui |
Aman untuk kulit sensitif | Tidak diketahui |
Mengontrol keringat berlebih | Tidak diketahui |
Manfaat lainnya | Mengandung formula anti-inflamasi |
Seri | Tidak diketahui |
Deodorant Spray SR12 adalah solusi efektif untuk mengatasi masalah keringat berlebih. Formula khususnya mengontrol minyak berlebih tanpa mengandung alkohol atau parfum yang dapat menyebabkan iritasi kulit. Produk ini memberikan rasa kering yang nyaman tanpa rasa lengket. Hal yang lebih penting, tidak akan meninggalkan noda di pakaian Anda. Jadi, Anda akan tetap merasa percaya diri saat menggunakan pakaian berwarna putih.
Formulanya diklaim cocok untuk semua jenis kulit. Terlebih bila Anda mencari perlindungan dari keringat berlebih tanpa mengorbankan kenyamanan dan kebersihan. Deodorant ini adalah pilihan tepat untuk merasa segar dan percaya diri sepanjang hari.
Jenis | Deodorant spray |
---|---|
Varian | Tidak diketahui |
Bahan aktif | Tawas, jeruk nipis, lidah buaya |
Kandungan pelembap | Lidah buaya |
Kandungan pencerah | Tidak diketahui |
Kandungan antibakteri | Jeruk nipis |
Kandungan antiperspirant | Tawas |
Kandungan lainnya | Tidak diketahui |
Pilihan ukuran | 60 ml |
Daya tahan | 24 jam |
Keamanan | Tidak diketahui |
BPOM | NA18200900002, NA18210900070 |
Tidak meninggalkan noda | Tidak diketahui |
Tidak berbau (no fragrance) | |
Alkohol | |
Paraben | |
Aluminium chloride | |
Aman untuk kulit sensitif | |
Mengontrol keringat berlebih | |
Manfaat lainnya | Aman digunakan ibu hamil dan menyusui |
Seri | Tidak diketahui |
Casablanca Deodorant Roll On Blue for Men adalah pilihan terbaik untuk pria yang menginginkan perlindungan maksimal sepanjang hari. Dengan formula khususnya yang dirancang untuk pria, deodorant ini efektif mengendalikan keringat dan mencegah bau tidak sedap. Kelembutan roll-on aplikatornya memastikan penggunaan yang mudah dan merata.
Produk ini cocok untuk pria yang memiliki gaya hidup aktif atau bekerja di luar ruangan. Terlebih bila Anda sering berada dalam situasi yang memerlukan perlindungan ekstra terhadap keringat dan bau tubuh. Temukan rasa percaya diri sepanjang hari, ideal untuk pria yang selalu ingin tampil segar.
Jenis | Deodorant roll on |
---|---|
Varian | For Men |
Bahan aktif | Tidak diketahui |
Kandungan pelembap | Tidak diketahui |
Kandungan pencerah | Tidak diketahui |
Kandungan antibakteri | Tidak diketahui |
Kandungan antiperspirant | Tidak diketahui |
Kandungan lainnya | Tidak diketahui |
Pilihan ukuran | 50 ml |
Daya tahan | Tidak diketahui |
Keamanan | Formula bening tidak meninggalkan noda |
BPOM | NA18160900327 |
Tidak meninggalkan noda | |
Tidak berbau (no fragrance) | |
Alkohol | Tidak diketahui |
Paraben | Tidak diketahui |
Aluminium chloride | Tidak diketahui |
Aman untuk kulit sensitif | Tidak diketahui |
Mengontrol keringat berlebih | Tidak diketahui |
Manfaat lainnya | Antibau, antibakteri, antikeringat, antinoda |
Seri | Tidak diketahui |
Deodorant Roll On MBK adalah pilihan ideal untuk Anda yang menginginkan perlindungan efektif tanpa mengorbankan keharuman bunga yang lembut. Dengan formula yang tidak mengandung alkohol, produk ini cocok untuk semua jenis kulit, terutama kulit sensitif yang rentan terhadap iritasi. Anda juga akan merasa segar dan percaya diri dalam kegiatan sehari-hari berkat kelembutan aroma bunga yang tahan sepanjang hari.
Jenis | Deodorant roll on |
---|---|
Varian | Tidak diketahui |
Bahan aktif | Tidak diketahui |
Kandungan pelembap | Tidak diketahui |
Kandungan pencerah | Tidak diketahui |
Kandungan antibakteri | Tidak diketahui |
Kandungan antiperspirant | Tidak diketahui |
Kandungan lainnya | Tidak diketahui |
Pilihan ukuran | 50 ml |
Daya tahan | Tidak diketahui |
Keamanan | Tidak diketahui |
BPOM | NA18140900072 |
Tidak meninggalkan noda | Tidak diketahui |
Tidak berbau (no fragrance) | |
Alkohol | Tidak diketahui |
Paraben | Tidak diketahui |
Aluminium chloride | Tidak diketahui |
Aman untuk kulit sensitif | Tidak diketahui |
Mengontrol keringat berlebih | Tidak diketahui |
Manfaat lainnya | Tidak diketahui |
Seri | Tidak diketahui |
Deodorant Oriflame Activelle Actiboost Anti-perspirant membawa perlindungan yang luar biasa. Menariknya, produk ini dilengkapi dengan teknologi ActiBoost yang inovatif. Dengan ketahanan hingga 72 jam, produk ini adalah pilihan sempurna untuk Anda yang menjalani rutinitas sibuk. Teknologi ActiBoost-nya merespons aktivitas fisik Anda dengan meningkatkan perlindungan antiperspirant saat diperlukan.
Tidak hanya melawan bau badan, tetapi juga mengontrol keringat secara efektif. Produk ini cocok untuk semua jenis kulit, terutama Anda yang menginginkan perlindungan maksimal dan kenyamanan sepanjang hari.
Jenis | Deodorant roll on |
---|---|
Varian | ActiBoost Technology |
Bahan aktif | Aluminium chlorohydrate |
Kandungan pelembap | Glycerin |
Kandungan pencerah | Tidak |
Kandungan antibakteri | Tidak |
Kandungan antiperspirant | Aluminium chlorohydrate |
Kandungan lainnya | Geraniol |
Pilihan ukuran | 50 ml |
Daya tahan | 72 jam |
Keamanan | Tidak diketahui |
BPOM | NA17190900001 |
Tidak meninggalkan noda | Tidak diketahui |
Tidak berbau (no fragrance) | |
Alkohol | |
Paraben | |
Aluminium chloride | |
Aman untuk kulit sensitif | Tidak diketahui |
Mengontrol keringat berlebih | Tidak diketahui |
Manfaat lainnya | Memberikan kesegaran pada ketiak |
Seri | Tidak diketahui |
Deodorant Rexona Women Hijab Peach & Mint Cool adalah pilihan sempurna untuk Anda yang aktif dengan gaya hidup berhijab. Dengan formula inovatifnya, deodorant ini memberikan perlindungan maksimal terhadap keringat berlebih dan bau badan. Anda pun akan merasa segar sepanjang hari. Perpaduan aroma peach yang manis dan mint yang menyegarkan akan memberikan keharuman, kesegaran, dan kenyamanan sepanjang hari.
Jenis | Deodorant roll on |
---|---|
Varian | Hijab Natural |
Bahan aktif | Tidak diketahui |
Kandungan pelembap | Tidak diketahui |
Kandungan pencerah | Tidak diketahui |
Kandungan antibakteri | Mint |
Kandungan antiperspirant | Tidak diketahui |
Kandungan lainnya | Peach extract |
Pilihan ukuran | 45 ml |
Daya tahan | 72 jam |
Keamanan | Tidak diketahui |
BPOM | NA18210900295 |
Tidak meninggalkan noda | Tidak diketahui |
Tidak berbau (no fragrance) | |
Alkohol | Tidak diketahui |
Paraben | Tidak diketahui |
Aluminium chloride | Tidak diketahui |
Aman untuk kulit sensitif | Tidak diketahui |
Mengontrol keringat berlebih | |
Manfaat lainnya | Menyegarkan sepanjang hari |
Seri | Tidak diketahui |
Produk ini adalah pilihan terbaik untuk pria yang menginginkan keharuman yang kuat dan tahan lama. Dengan campuran yang unik antara aroma buah delima yang segar dan kayu cendana, produk ini memberikan daya tarik maskulin yang tak tertandingi. Dilengkapi dengan perlindungan 48 jam terhadap keringat dan bau badan, AXE Anarchy cocok untuk gaya hidup aktif dan sibuk.
Formula yang tidak lengket dan praktis digunakan membuatnya ideal untuk digunakan setiap saat. Cocok untuk Anda yang ingin menciptakan kesan kuat dengan keharuman yang bersahaja. Deodorant body spray ini akan memastikan Anda tetap segar dan percaya diri sepanjang hari.
Jenis | Deodorant spray |
---|---|
Varian | Anarchy for Him |
Bahan aktif | Alcohol denat, hydrofluorocarbon 152A, butane, isobutane, propane, fragrance |
Kandungan pelembap | Tidak diketahui |
Kandungan pencerah | Tidak diketahui |
Kandungan antibakteri | Tidak diketahui |
Kandungan antiperspirant | Tidak diketahui |
Kandungan lainnya | Tidak diketahui |
Pilihan ukuran | 135 ml |
Daya tahan | 48 jam |
Keamanan | Tidak diketahui |
BPOM | NA49220600026 |
Tidak meninggalkan noda | |
Tidak berbau (no fragrance) | |
Alkohol | |
Paraben | |
Aluminium chloride | |
Aman untuk kulit sensitif | Tidak diketahui |
Mengontrol keringat berlebih | Tidak diketahui |
Manfaat lainnya | Melawan bau badan |
Seri | Tidak diketahui |
Deodoran satu ini adalah pilihan sempurna untuk Anda yang menginginkan perlindungan terbaik dan efek pencerahan kulit. Dengan formula khususnya, produk ini dirancang untuk memberikan perlindungan anti-bau yang luar biasa sambil membantu mencerahkan area ketiak. Oleh sebab itu, produk ini cocok untuk semua jenis kulit, terutama bagi Anda yang memiliki masalah hiperpigmentasi pada ketiak.
Jika ingin menjaga ketiak tetap cerah, pilih produk ini! Menariknya, deodorant ini memiliki tekstur yang lembut dan tidak lengket sehingga dapat memberikan kenyamanan sepanjang hari.
Jenis | Deodorant roll on |
---|---|
Varian | Whitening |
Bahan aktif | Aluminum chlorohydrate, triclosan, arctostaphylos uva ursi leaf extract (Bearberry), glycyrrhiza glabra (licorice) root extract |
Kandungan pelembap | Glycerin |
Kandungan pencerah | Arctostaphylos uva ursi leaf extract (bearberry), magnesium ascorbyl phosphate, glycyrrhiza glabra (licorice) root extract |
Kandungan antibakteri | Triclosan |
Kandungan antiperspirant | Aluminum chlorohydrate |
Kandungan lainnya | Propylparaben, allantoin, BHT |
Pilihan ukuran | 75 ml |
Daya tahan | 24 jam |
Keamanan | Formulanya mencegah diskolorasi dari area bawah lengan |
BPOM | NA18190905095 |
Tidak meninggalkan noda | |
Tidak berbau (no fragrance) | |
Alkohol | |
Paraben | |
Aluminium chloride | |
Aman untuk kulit sensitif | |
Mengontrol keringat berlebih | Tidak diketahui |
Manfaat lainnya | Hypoallergenic, mengandung vitamin E untuk melembapkan kulit |
Seri | Tidak diketahui |
Deodorant Roll-On Amway G&H PROTECT+™ adalah pilihan terbaik bila Anda menginginkan perlindungan yang andal dan perawatan kulit yang lembut. Dengan formula khususnya, produk ini memberikan perlindungan anti-bau yang efektif sambil menjaga kulit tetap sehat dan lembut. Didesain untuk semua jenis kulit, deodorant ini cocok untuk semua orang yang aktif, baik pria maupun wanita.
Produk ini membantu mengontrol keringat berlebih, memberikan rasa segar sepanjang hari. Formulanya pun akan memberikan perawatan ekstra untuk kulit Anda. Dengan deodorant Amway ini, Anda dapat merasa percaya diri dan nyaman dalam setiap aktivitas sehari-hari.
Jenis | Deodorant roll on |
---|---|
Varian | Antiperspirant |
Bahan aktif | White tea, mineral alami, ekstrak bilberry |
Kandungan pelembap | Tidak diketahui |
Kandungan pencerah | Tidak diketahui |
Kandungan antibakteri | Tidak diketahui |
Kandungan antiperspirant | Mineral alami |
Kandungan lainnya | Tidak diketahui |
Pilihan ukuran | 100 ml |
Daya tahan | 48 jam |
Keamanan | Tidak diketahui |
BPOM | Tidak diketahui |
Tidak meninggalkan noda | Tidak diketahui |
Tidak berbau (no fragrance) | Tidak diketahui |
Alkohol | |
Paraben | |
Aluminium chloride | |
Aman untuk kulit sensitif | |
Mengontrol keringat berlebih | Tidak diketahui |
Manfaat lainnya | Meratakan warna kulit, melindungi kulit dari radikal bebas |
Seri | Tidak diketahui |
Apabila Anda membeli produk yang disebutkan di artikel, mybest mungkin akan menerima sebagian dari hasil penjualan produk tersebut.
Deskripsi setiap produk bersumber dari produsen/brand, situs marketplace, dan sebagainya.
Kebutuhan rumah tangga
Elektronik rumah tangga
Komputer & laptop
Kamera
Perawatan tubuh & kecantikan
Kesehatan
Makanan & minuman
Peralatan dapur
Fashion wanita
Fashion pria
Fashion anak
Ibu & anak
Interior & furnitur
Hobi
Outdoor & sports
DIY & tools
Perawatan hewan
Buku
Peralatan kantor & alat tulis
Otomotif
Perlengkapan pesta & hadiah
Handphone & tablet
Gaming
Program & aplikasi
Travelling